BellezaNestya16's Reading List
7 stories
Satu Kotak Senja untuk Nirbita por Yupitawdr
Yupitawdr
  • WpView
    LECTURAS 3,037,802
  • WpVote
    Votos 279,197
  • WpPart
    Partes 50
Setelah hubungan empat tahunnya bersama Raiden berakhir karena kehadiran orang ketiga, Nirbita dihadapkan pada kenyataan pahit lainnya-sang papa diam-diam menikah lagi. Dalam pusaran luka dan kehilangan itu, hadir Sekala, kakak dari perempuan yang merebut Raiden darinya. Alih-alih menambah beban, Sekala justru menawarkan pelarian kecil: perburuan senja di sudut-sudut Jakarta. Namun, perjalanan mereka tak pernah benar-benar rampung. Langit yang tadinya mereka kejar perlahan menyingkap rahasia yang selama ini tersembunyi, mengaburkan batas antara luka lama dan rasa yang baru tumbuh. --- "Kalau lo jadi pacar gue, setiap ulang tahun gue bakal kasih satu kotak senja. Satu Kotak Senja untuk Nirbita." ©2022
Pelangi Senja di Sudut Pesantren (Kisah-kisah Inspiratif khas kaum santri) por Iqbalangkasa
Iqbalangkasa
  • WpView
    LECTURAS 21,840
  • WpVote
    Votos 569
  • WpPart
    Partes 18
Ini adalah kumpulan kisah-kisah inspiratif bernuansa pesantren salaf. kau akan tahu bagaimana indahnya lika-liku kaum santri. ada banyak kejutan dan hikmah tentunya. ada persahabatan, kekecewaan, cinta, dan segala ranah sumsum kehidupan.
Kalam Cinta Sang GUS ✔ por pengagum_pena
pengagum_pena
  • WpView
    LECTURAS 5,731,869
  • WpVote
    Votos 463,880
  • WpPart
    Partes 64
Baca Sebelum Tamat!! Spinoff➡Lentara Humaira || Poetry-Spiritual-Romance. Share quotes harap cantumkan sumber, dilarang plagiat.😉 Syabella Khairani Rahman adalah gadis yang hidup di tengah keluarga bahagia dengan kasih sayang berlimpah. Namun siapa duga satu kesalahan fatal membuatnya terjerat dalam hubungan rumit, keputusan yang membawanya pada rumah tanpa cinta. Di umurnya yang ke sembilanbelas tahun gadis yang sering mendapat julukan Abel itu resmi dipersunting seorang Gus yang bahkan tidak pernah memberinya cinta. Keduanya seperti terikat hubungan yang sejatinya tidak pernah ada rasa. Jeratan hampa yang memaksa Abel bertahan untuk mendapatkan Kalam Cinta Sang Gus secara nyata. Dengan tekat untuk membuat hubungan kosong tersebut menjadi penuh kasih. ________________________________ Katanya setiap rumah memiliki benang merah yang saling mengikat satu keluarga untuk saling berbagi kasih, namun kenyataannya tidak semua rumah memiliki kisah yang sama. Tidak semua rumah memiliki benang merah. Ada yang pulang karena ikatan yang sebenarnya sudah tak saling terikat. Ada pula yang terpaksa pulang, padahal saling diam. 'Pun ada yang pulang untuk memperbaiki ikatan. Aku adalah Rumah yang pemiliknya selalu pulang, namun tak pernah saling bertukar sayang. -Syabella Khairani Rahman-
Assalamualaikum, Gus ✔ [Terbit] por akufani
akufani
  • WpView
    LECTURAS 2,106,843
  • WpVote
    Votos 27,875
  • WpPart
    Partes 11
[Spiritual-Romance] Assalamualaikum, Gus A story by akufani Telah terbit di Jaksa Media ⚠ Dihapus guna kepentingan penerbitan⚠ ••• Tunggu dulu, tadi abah bilang apa? Menantunya? Dengan siapa? Kan anak abah yang laki-laki cuma aku. Jangan-jangan? Nggak-nggak ... aku nggak mau kalau dijodohkan dengan bocah modelan Nayya, batin Gus Alif. Tak beda dengan Gus Alif, di dalam hati Nayya pun sedang menggeram. What? Nikah dengan Gus Songong itu? Ogah! Mending nggak nikah seumur hidup daripada sama dia. Dua orang yang saling bertentangan, kemudian disatukan dalam sebuah ikatan suci bernama pernikahan, karena suatu kesalahpahaman. Sanggupkah keduanya menghadapi semua badai dan rintangan yang menghadang? •••
Asmara Tanah Haram por aunik_
aunik_
  • WpView
    LECTURAS 119,375
  • WpVote
    Votos 7,998
  • WpPart
    Partes 44
Tentang abdi sebagai santri, sahabat dan juga cinta... 🌸🌸🌸 Tanah haram merupakan tanah suci yang yang di impikan seluruh umat Islam. Termasuk dengan Rasya. Ia ingin berthowaf bersama dengan cintanya. Lalu mengukir nama bersampingan di Jabal Rahmah. Tapi berbagai takdir mengejutkannya. Membuat angan yang ia harapkan perlahan sirna. Ia harus memilih antara kyai,cinta atau sahabatnya. 🌸🌸🌸 "Mengikhlaskan memang tak semudah membalikkan tangan. Namun aku percaya, Allah tau apa yang terbaik untuk kita" Humaera syareef alfatih
Cinta Dalam Diam 2 por Sayyidatinahawa
Sayyidatinahawa
  • WpView
    LECTURAS 120,372
  • WpVote
    Votos 6,027
  • WpPart
    Partes 12
Akhirnya penantian yang ditunggu-tunggu telah terjadi. Kini Gus Maulana Al-Faqih telah meminang Ning Dina Sayyidatina Fatimah. Sementara itu, Ning Fidzah menikah dengan Gus Sidiq yang tak lain adalah vocal hadroh Al-Faqih. Dalam rumah tangga pasti akan ada suka dan duka. Akankah hubungan Gus Maulana dan Ning Dina selalu berjalan mulus? atau akan ada masalah yang akan membuat mereka bertengkar? lalu bagaimana cara mereka menyikapi masalah menurut Islam. Penasaran?
Cinta Dalam Diam por Sayyidatinahawa
Sayyidatinahawa
  • WpView
    LECTURAS 476,219
  • WpVote
    Votos 26,106
  • WpPart
    Partes 41
Dina Sayyidatina Fatimah, berawal dari seorang gadis biasa hingga satu persatu jati dirinya terungkap bahwa ia adalah seorang 'Ning'. Sebelum ia mengetahui hal itu, ia telah menaruh hati kepada seorang Gus yang bernama Lana Al-Faqih. Cintanya hanya dalam Diam dan Doa. Tidak pernah diungkapkan kepada si Gus. Hingga tiba saatnya si Gus dijodohkan dengan seorang wanita dari keluarga Kyai yaitu Ning Dina Al-Hafidzah atau biasa dipanggil Ning Fidzah. Nama yang sama tetapi berbeda nasip dan keberuntungan Hingga akhirnya Ning Dina Sayyidatina Fatimah diajak Abahnya untuk pergi dan tinggal di pesantren milik Abahnya di pulau Jawa. Akan kah Ning Dina dan Gus Lana akan bersatu? Atau Gus Lana akan terus melanjutkan pernikahan nya dengan Ning Fidzah?