TitinTitin322's Reading List
3 stories
Artha (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 28,339,967
  • WpVote
    Votes 2,376,338
  • WpPart
    Parts 93
PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap goresan takdir yang terjadi. Arkan itu menyebalkan, sering mencerca tanpa pikir panjang, terlalu jujur. Membuat Agatha keki sendiri, membuat Agatha baper sendiri. Namun, adanya Arkan seperti memberi warna baru di hidup Agatha. Hadirnya Arkan bagai penerang di gelapnya dunia Agatha. Arkan adalah baskara yang hadir di hidupnya yang kelam. * BOOK TWO OF ALANO NAVVARE SERIES * #1 in Teen Fiction 22.03.2018
Takdir Cinta (Sang Muslimah) by dhiela_QQ
dhiela_QQ
  • WpView
    Reads 1,068,137
  • WpVote
    Votes 8,842
  • WpPart
    Parts 23
Prov Zahra Tiada yang lebih menyakitkan bagi seorang wanita kecuali hamil di luar nikah oleh pria yang tak dikenal. Apalagi Zahra adalah wanita yang menggenggam erat akidahnya. Dan Zahra memutuskan untuk pergi meninggalkan kediamannya demi menjaga nama baik keluarga yang terkenal alim. Bahkan wanita itu terpaksa membatalkan ta'aruf-nya dengan pria yang sangat dicintainya. Sungguh Zahra merasa dipermainkan oleh takdirnya. Prov Raynand Menjadi seorang pria yang tampan, mapan dan rupawan adalah sebuah bencana bagi Raynand. Pria itu hampir saja diperdaya seorang wanita dengan menggunakan afrosidiak. Beruntung Raynand berhasil mengendalikan diri dan meninggalkan wanita itu sebelum hal yang tidak diinginkan terjadi. Sungguh Raynand tidak rela memberikan bibit unggulnya untuk wanita murahan itu. Tapi masalah lain terjadi. Di luar kesadarannya dia malah memperkosa seorang gadis hingga hamil. Dan tanpa dia ketahui, gadis itu adalah calon istri sahabatnya sendiri. Akmal. Bagaimana reaksi Akmal setelah mengetahui alasan dibalik batalnya pernikahan? Akankah Zahra dan Raynand bersatu? Bagaimana reaksi Raynand setelah mengetahui Zahra adalah calon istri sahabatnya sendiri? Sungguh Raynand begitu takut kehilangan sahabat terbaiknya. Namun semua ketakutannya adalah hal sia-sia. Akmal tetaplah sahabat terbaik. Pria itu berusaha berlapang dada melepas Zahra. Karena baginya ada sosok lain yang lebih berhak bahagia bersama orang tua kandungnya. Masalah datang justru dari Aurel. Wanita cantik yang terobsesi pada Raynand. Wanita itu mengupayakan segala cara untuk mendapatkan Raynand. Dan saat wanita itu putus asa, justru malah berniat membunuh Raynand. Karena hal itu akan adil baginya. Jika dia tak bisa memiliki Raynand, Zahra pun tak akan bisa jika Raynand mati. Bagaimana kelanjutan kisah mereka? Akankah Zahra dan Raynand bersatu?
Asyifa by swp_writingproject
swp_writingproject
  • WpView
    Reads 288,869
  • WpVote
    Votes 34,618
  • WpPart
    Parts 29
[SELESAI] 4 tahun kita tak pernah berjumpa. Jarak yang terasa jauh karena adanya suatu rasa. Rasa yang tak pernah dimiliki. Rasa takut kehilangan seseorang yang tak pantas ditakutkan. Rasa itu semakin tumbuh karena jarak yang dulunya jauh kini mulai menipis. Sampai kapankah rasa ini terhenti? Aku sungguh tersiksa. Tersiksa dengan sebuah rasa. Namun, perlahan-lahan rasa itu mulai menghianati dirinya. Rasa itu pergi meninggalkannya. Rasa itu pergi dengan semua kenangannya. -*- Namanya Asyifa, wanita cantik dengan karir yang matang juga kepribadian yang baik merupakan salah satu cirinya. Ia gadis dingin? Bukan. Ia gadis cuek? Bukan juga. Tapi, ia sulit didekati para kaum adam. Kenapa? Karena ia sedang menjaga hati seseorang yang tak tahu apapun mengenai perasaannya. Ia salah menyukainya. Ia terlalu bodoh karena berharap lebih dari seorang sahabat. Ia salah karena cintanya pada sahabatnya berhasil mengalahkan cintanya pada Rabb-Nya. Hingga suatu kenyataan yang tak langsung membuatnya kecewa mendalam. Akankah keceriaan yang selalu hadir menjadi kehampaan? Dan akankah canda tawa akan berakhir menjadi potongan kenangan?