A
157 stories
SQUADRON CINTA [Terbit] by MarentinNiagara
MarentinNiagara
  • WpView
    Reads 182,072
  • WpVote
    Votes 8,218
  • WpPart
    Parts 17
-- adakalanya Allah menciptakan seseorang cukup hanya ada di hati kita tetapi bukan untuk hidup kita -- Arfan Aldebaran, lulusan terbaik Karbol Taruna AAU Yogyakarta yang kini telah menjadi seorang perwira menengah berpangkat Letda. Kania Rajendra, gadis lugu yang sering mendapatkan kiriman bunga mawar merah dari Delfryan Achmad melalui tangan Arfan Aldebaran sahabatnya. Karena Arfan, Kania dan Delfryan adalah siswa di SMA yang sama. Cinta, Jodoh, Takdir adalah sesuatu yang tidak bisa kita rencanakan seperti apa yang kita mau. Semestinya, seharusnya, andai saja...ah mungkinkah ? Finish : 29 Juli 2019 Copyright © Agustus 2019 by MarentinNiagara Do not copy paste this story without any permission
Choice (HIATUS) by amelhaerul
amelhaerul
  • WpView
    Reads 17,122
  • WpVote
    Votes 1,542
  • WpPart
    Parts 50
Cerita anak remaja yang sedang mencari jati diri dan diharuskan menentukan sebuah pilihan dalam hidupnya. Namun ternyata penentuan pilihan itu tidak semudah yang dibayangkan justru membuat dirinya harus terlibat drama cinta segitiga .... Akan kah dia bisa menemukan jati dirinya dan menentukan pilihan yang tepat untuk hidupnya dimasa depan?
Attention [completed√] by dheaaprllynii_
dheaaprllynii_
  • WpView
    Reads 59,783
  • WpVote
    Votes 2,781
  • WpPart
    Parts 28
Tidak ada yang mampu merasakan betapa sulitnya beristiqomah, sebelum merasakan indahnya berhijrah ❤ Highest rank #1 in Talitha 26 juli 2018 #1 in attention -19 Agustus 2018 # 1 in hijrahstory - 29 desember 2018 # 1 in my hijrah - 14 april 2019 # 1 in Gevin - 14 april 2019
FLOWER OF LOVE (Tamat di KBM dan Karyakarsa) by penahijrah1981
penahijrah1981
  • WpView
    Reads 179,480
  • WpVote
    Votes 14,885
  • WpPart
    Parts 20
Bercerita tentang seorang gadis yang kerap dicemooh teman dan lingkungan, karena penampilan fisiknya tidak sesuai namanya. Rumah dan keluarga yang penuh cinta, selalu membuatnya yakin bahwa Cinta sejati itu ada dan akan ada lelaki yang kelak bisa menerimanya apa adanya. Selamat berkenalan dengan Flowerina Cinta Amanda. 🌻 🌻 (Part 21-tamat, bisa dibaca di KBM dan Karyakarsa)
Ms Careless and Mr Perfect (Tamat Di KBM dan Karyakarsa) by penahijrah1981
penahijrah1981
  • WpView
    Reads 198,550
  • WpVote
    Votes 11,996
  • WpPart
    Parts 20
*Salman Alhamasah* Kakak senior tingkat empat yang paling diminati oleh MABA dan MALA (mahasiswa lama). Galak tapi ganteng. Pintar tapi perfeksionis. Menginginkan setiap orang sesuai standar dirinya. Sayang, ada satu adik kelas yang tidak masuk selama Orientasi MABA karena masa pemulihan operasi usus buntu. Saat akhirnya mereka bertemu di Ekskul yang sama, si gadis pun mengalami syok terapi. *Zhafira Zahida* Mahasiswi baru yang ijin sakit satu bulan karena operasi usus buntu. Dia adalah gadis pintar tapi kadang telmi, ceroboh dan panikan. Dia menyesal salah memilih ekskul wajib di kampus yang menyebabkan dia harus bertemu senior berdarah Alhamasah. Apalagi setelah dia membuat kesalahan 'fatal' di saat mereka pertama bertemu. Al dan Fira, akan dibawa kemanakah hubungan mereka? 🌷 Part 23 sampai tamat, di KBM dan Karyakarsa
Bad Girl In Pesantren by leisyaa
leisyaa
  • WpView
    Reads 1,113,040
  • WpVote
    Votes 44,420
  • WpPart
    Parts 65
Baca aja dulu
Starlight by brokeenarrow
brokeenarrow
  • WpView
    Reads 1,235,576
  • WpVote
    Votes 87,207
  • WpPart
    Parts 60
Dalam rangka merayakan kelulusannya, Bintang diberi dare yaitu dengan mengaku sebagai tunangan dari cowok acak berbaju pink. Namun yang tidak dia sadari, kesediannya untuk melakukan dare ternyata membawa malapetaka untuknya. Siapa sangka kalau cowok yang dia jadikan bahan dare adalah senior sekaligus panitia ospeknya di kampus yang terkenal galak?
DEAR DOSEN BUCIN KULKAS [SUDAH TERBIT] by RidhatunAnnisa
RidhatunAnnisa
  • WpView
    Reads 614,743
  • WpVote
    Votes 34,468
  • WpPart
    Parts 73
Bismillahirrahmanirrahim Assalamu'alaikum warhamtullahi wabarakatuh فَاذۡكُرُوۡنِىۡٓ اَذۡكُرۡكُمۡ وَاشۡکُرُوۡا لِىۡ وَلَا تَكۡفُرُوۡنِ Maka ingatlah kepada-Ku, Aku pun akan ingat kepadamu. Bersyukurlah kepada-Ku, dan janganlah kamu ingkar kepada-Ku. SUDAH TERBIT... TERSEDIA DI SHOPEE Rangk 1 : # sumatera barat ( 25 Rabiul Awal 1442 H / 9 November 2020 M) Rangk 2 : #afifah ( 4 Rabiul Akhir 1442 H/ 19 November 2020 M) Rangk 1 : #merantau ( 5 Rabiul Akhir 1442 H / 20 November 2020 M) Rangk 1 : dear Rangk 1 : Perkuliahan Rangk 1 : Padang Rangk 2 : Sholeh Rangk 4 : Ukhti Rangk 3 : Sholehah Rangk 1 : Afifah Rangk 1: Afnan Rangk 1 : Bahasaarab Rangk 1 : anakkosan Rangk 2 : religius JANGAN MEMBACA CERITA INI PADA WAKTU SHALAT!! DAN JADIKANLAH AL QUR'AN SEBAGAI BACAAN UTAMA!! OK!? Pernah nggak, kalian ketemu sama cowok yang lahirnya keliatan cool sih, tapi siapa tau batinnya, ternyata dia bucin loh, pake bangeet malahan. Cerita ini menceritakan tentang kisah cinta seorang dosen sholeh plus bucin dengan mahasiswinya yang sholehah plus cerewet, mereka menyatukan cintanya dengan jalan yang baik baik, awalnya sih mereka berlagak saling membenci, tapi jodoh mana ada yang tau kan? selain Allah swt.. Seperti bunga yang tumbuh perlahan, cinta mereka juga seperti itu, tumbuh, mekar, namun juga pernah layu bahkan mungkin patah ataupun bisa mati. Ya.. pokoknya gitu lah ya. Kalian mau tau nggak kelanjutan ceritanya? Gimana sih cinta yang layu itu? dan gimana juga rasanya berhubungan dengan seorang dosen bucin dan juga cool atau kek kulkas gitu lah. Silahkan baca cerita aku ya gaess, ukhti wa akhi sekalian. And it is first story dari aku, jadi harap maklum jika banyak kesalahan ya mentemen. O iya untuk kalian ketahui cerita aku ini juga merupakan kisah cinta seorang GADIH MINANG, nah gimana aja nih percintaan gadih minang di perantauan? Baca aja deh, Insya Allah bakalan seru.
Mencintaimu Dalam Diam [SUDAH TERBIT]✓ by Munawaroh283
Munawaroh283
  • WpView
    Reads 1,135,347
  • WpVote
    Votes 77,458
  • WpPart
    Parts 32
PART MASIH LENGKAP! MAU MILIKI DALAM VERSI NOVEL? Pastinya versi NOVEL lebih panjang dan ada tambahan beberapa part panjang dan dijamin lebih BAPER!. Masih penasaran? Info pemesanan NOVEL bisa cek di bio🤗 🏆RANK 2020 1#allah 1#imam 1#hijrah 4#doktermuda 10#islam Perkenalkan namanya Humairah Az-Zahra. Seperti arti namanya yaitu pipi kemerah-merahan telah menjadi ciri khas dirinya. Terkadang semburat merah merona terlihat ketika Zahra sedang manahan malu. Seperti sekarang, bertempat di toko buku Zahra menahan malu akibat kekonyolan dirinya sendiri. Ah, kalau saja Zahra menyadari ada seorang lelaki yang memperhatikanya tentu saja Zahra menghentikan aksinya. Terlebih lagi lelaki itu justru menolongnya sambil menahan tawa. Zahra langsung pergi dari tempat tersebut. Pertemuan yang tidak disengaja yang tidak pernah terlintas dalam fikiranya. Sepertinya Allah sudah merencanakan Zahra untuk bertemu kembali dengan lelaki tersebut. Tanpa diketahui Zahra, ternyata lelaki itu adalah Senior nya di Kampus. Namanya adalah Muhammad Ali Ibrahim. Parasnya yang tampan dan paham agama membuatnya menjadi Idola di Kampus. Tak sedikit wanita yang terang-terangan mangatakan cinta padanya. Seiring berjalanya waktu, entah mangapa Zahra merasakan perasaan aneh kepada Ali. Jantungnya selalu berdebar saat bertemu denganya. Apakan ini yang dinamakan jatuh cinta? Ya, Zahra menyadarinya. Ia telah jatuh cinta untuk pertama kalinya. Tetapi Zahra tidak sama seperti wanita yang berani mengatakan cinta. Biarlah Zahra mencintainya dalam diam. Sampai waktu menjawab doa disepertiga malamnya. "Aku memang tidak berani mengatakan cinta secara terang-terangan. Tetapi percayalah, aku secara terang-terangan memintamu kepada Allah"-Humairah Az-Zahra- ________________ Penasaran dengan cerita ini? Yuk mampir diceritaku. Jangan lupa VOTE dan KOMEN:).
Badboy Vs Gadis Bercadar [END] by faniii_332
faniii_332
  • WpView
    Reads 969,051
  • WpVote
    Votes 91,907
  • WpPart
    Parts 55
[t y p o B e r s e r a k a n] Ayla Humaira, gadis cantik dan juga bercadar, gadis yang sangat ramah dalam bertutur kata. Namun sepertinya tidak berlaku bagi Pratama Alhafif yang selalu mencela dan mencerca Ayla habis-habisan. Tama menganggap Ayla tak lebih dari wanita sok suci dan wanita berwajah jelek. Tapi lama kelamaan melihat Ayla didekati sahabatnya sendiri membuat hatinya tidak tenang. Karena yang hanya boleh menjahati dan menganggu Ayla hanyalah dirinya sendiri bukan yang lainnya. Apakah untuk selamanya Tama akan membenci Ayla? Ataukah benci akan berujung halal nantinya? Dapatkan jawabannya di cerita Badboy Vs Gadis Bercadar! ================================= Kalau ingin tau kelanjutannya, silahkan baca ceritanya terlebih dahulu. Terimakasih ❤ Start : 24 Apr 2020 Finish : 01 Mei 2021 #1 IN WANITA SHOLEHAH [06/07/2020] #1 IN WANITA SHALEHAH [28/07/2020] #1 IN WANITA SHOLEHAH [27/08/2020] #1 IN WANITA SHOLEHAH [02/11/2020] #1 IN SABAR [26/02/2021] #1 IN SABAR [28/02/2021] #1 IN SABAR [01/03/2021] #1 IN BERJUANG [29/04/2021] #1 IN RELIGIUS [15/05/2021] #1 IN BERJUANG [15/05/2021]