SitiUlmaSari's Reading List
5 stories
ALANGKA by Ninamaulidatus
Ninamaulidatus
  • WpView
    Reads 1,820
  • WpVote
    Votes 230
  • WpPart
    Parts 36
"Laut itu indah ya, Kak. Mereka tenang, damai serta membuat nyaman," Alangka berucap dengan menatap Gala yang sama sekali tidak melihat ke arahnya. "Tapi kadang mereka terlalu jahat, mengambil tanpa mengembalikan." sambung Alangka lirih. "Kakak pernah nggak marah sama laut?" Alangka tetap bersuara walau Gala tidak menanggapinya sedari tadi. "Kalo aku pernah, sangat marah sampai aku nggak mau ketemu laut lagi. Tapi aku sadar, sadar bahwa aku terlalu egois. Ibaratnya aku menjadikan kaki tersangka saat tersandung, padahal kaki adalah korban yang dituduh oleh mulut akibat kesalahan mata yang tidak hati-hati." Start ➡️ 4 oktober 2021 End. ➡️
Eavesdrop [TAMAT] by millenium_author
millenium_author
  • WpView
    Reads 7,891,833
  • WpVote
    Votes 652,335
  • WpPart
    Parts 46
Katanya, dia galak. Katanya, dia suka bantai mahasiswa. Katanya, dia pelit nilai. Katanya lagi, dia gay. Naya pusing mendengar kalimat-kalimat pengantar super buruk itu. Maha-siswa. Seharusnya titel itu terdengar keren untuk diucapkan. Hitung-hitung bisa digunakan untuk pamer ke teman-temannya yang lain kalau dia sudah naik satu level menjadi maha. Namun, apalah daya ketika kenyataan tidak seindah ekspektasi. Jadi mahasiswa itu berat. Pontang-panting mencari referensi tugas, praktikum seabrek sampai modus dengan dosen untuk mendapat nilai A. Iya kalau dosennya murah hati, suka menabung, dan tidak sombong. Kalau kebalikannya? Dia, Adiandra Arshanaya Aileen, dengan ini menyatakan perang dengan Allovian Keanandra, si muka tembok dan raja kuis mendadak! #kuliah.is.not.drama ___________ ©LEEFE-September 2018
The Great God's Eternal Love To Empress by pinkuauntumn
pinkuauntumn
  • WpView
    Reads 1,370,254
  • WpVote
    Votes 6,468
  • WpPart
    Parts 7
Ketika lahir dirinya dikucilkan dan dihina para bangsawan ibukota serta keluarga nya ... Desas-desus merebak semakin gila menghantam mental ringkihnya .. "Kemari istri ku ... ayo biarkan mereka menyesal ... jika kau ingin injak dunia lakukanlah"ucap seorang pria berjubah hitam misterius merentangkan tangan giok agungnya. Memberikan ia sebuah rasa nyaman sekaligus rasa ketakutan yang nyata... WARNINGG DILARANG COPAS❌ REAL KARYA SENDIRI HAPPY READING💚 .... Betewe udah pindah ke noveltoon dgn judul yang sama, jangan lupa mampir kakak❤❤🙏
Rebirth🍁 by firza532
firza532
  • WpView
    Reads 3,168,523
  • WpVote
    Votes 188,735
  • WpPart
    Parts 65
{Follow sebelum membaca & Jangan memplagiat cerita ini} ----------------------- Seorang gadis modern yang bernama Rain bertransmigrasi ke tubuh nona muda di masa lalu. Ia mati dibunuh oleh orang-orang terdekatnya dengan kejam. Sejak saat itu ia tidak lagi mempercayai orang-orang karena mereka semua adalah serigala berbulu domba. Qu Yi Na, nama tubuh yang ditempatinya. Wajah Qu Yi Na sangat cantik hingga kecantikannya bisa menghancurkan suatu negara. Tapi, kenyataan berbeda dari rumornya. Ia dirumorkan sebagai gadis yang buruk rupa. Qu Yi Na adalah anak bangsawan tapi sayangnya ia selalu mendapat perlakuan tidak baik dari orang-orang di kediamannya. Hingga pada akhirnya ia terbunuh oleh penyakit yang menggerogotinya. Qu Yi Na dijodohkan dengan pangeran pertama dari Kerajaan Xu. Pangeran pertama yang dirumorkan sangat tampan, kejam, dan sadis. Bagaimanakah Rain akan menghadapinya? Apakah benih cinta akan tumbuh dihatinya? Dan bagaimana cara Rain bertahan di zaman kuno itu? -------- "Mulai sekarang aku akan membalaskan semua rasa sakit yang di terima Qu Yi Na. Jika kalian menyakitiku maka aku juga akan menyakiti kalian, bahkan berkali-kali lipat daripada yang kurasakan." -Rain. "Gadis yang menarik. Kau milikku, Yi Na dan selamanya akan menjadi milikku. Semua yang ada pada tubuhmu adalah milikku." -Xu Yu Han. -- Versi: #1# Rebirth #2# My Naughty Queen #3# Rebirth: Two Owners #4# Oh My Kaisar #5# Love In The Past #6# Only You #7# Possesive Prince (Fyi: cerita dihapus sebagian karna sudah diterbitkan di playstore)
(Misteri) Rumah Peninggalan Bapak by bimotri19
bimotri19
  • WpView
    Reads 456,855
  • WpVote
    Votes 9,403
  • WpPart
    Parts 26
Burhan adalah sosok laki-laki yang baru saja menyelesaikan kuliahnya, dan kini dia sudah mendapatkan pekerjaan di Kota Solo. namun siapa sangka, hal ini malah membuatnya terjebak dalam dunia yang tidak dia inginkan. Apalagi semuanya juga berhubungan erat dengan keluarganya...