andinsulasmi
- Reads 426
- Votes 106
- Parts 48
Kamu tau apa perbedaan reaksi yang dihasilkan dari perlakuan peduli dan cinta? Hampir sama.
Sama-sama bikin baper, maksudnya:)
Yuk baca ceritaku. Kalau ada bagian yang tidak sesuai, mohon dimaklumi ya. Masih penulis amatiran.
Dan mereka membuktikan satu hal, cinta tak memandang materi.
Highest rank:
>10102020 #2 jamansma
>04112020 #12 baperstory