Cerita Para Member PPW
8 stories
SajakKu by sajak_alkasyah
sajak_alkasyah
  • WpView
    Reads 4,477
  • WpVote
    Votes 216
  • WpPart
    Parts 16
Sebuah kata yang diracik dengan bumbu sederhana dan beraroma, menyalakan gairah bagi siapapun yang membaca, terutama pada hati yang selalu terpaut dalam doa. Semoga dikau lah Sang pujangga Idaman jiwa.
Kekasih Halal [END] by faniii_332
faniii_332
  • WpView
    Reads 538,489
  • WpVote
    Votes 19,368
  • WpPart
    Parts 48
[B e l u m r e v i s i] Siapa yang tidak akan kaget saat mendengarkan kata "PERJODOHAN" dengan seorang pemuda yang sukses bahkan pemuda yang sangat diidam-idamkan oleh para kaum hawa diluar sana. Namun tidak bagi Zahra, ia merasa itu adalah sebuah lelucon yang sangat berlebihan. Masa dirinya yang masih berstatus pelajar sudah mau dinikahkan dengan seorang laki-laki yang sekedar ia tahu nama dan jabatan itupun lewat media elektronik dan cetak. Namun seiring berjalan waktu tubuhlah rasa yang tidak mungkin ia dapatkan selain bersama Dito, suaminya sendiri. Sayangnya itu tidak bertahan lama sebelum datang orang ketiga yang ingin merebut Dito darinya. Hingga akhirnya ia rela membagi suaminya dengan orang lain. Namun, itu semuanya ia jalani dengan ikhlas. Ia yakin dibalik kesedihan lahirlah sebuah kebahagian yang tak terduga. Klau kepo? Ayo sini merapat biar sama-sama tau kisah Zahra dan Dito. #maret 2019
MOZA [Revisi] by Yeong_cha
Yeong_cha
  • WpView
    Reads 801
  • WpVote
    Votes 139
  • WpPart
    Parts 9
Gadis itu duduk diatas kursi roda dengan pandangan kosong. Tidak ada pancaran harapan dari wajahnya, yang ingin dia wujudkan adalah dirinya yang sehat seperti orang lainnya. Sampai suatu saat harapan yang dia harapkan berakhir karena takdir.
Flower by zapotaes
zapotaes
  • WpView
    Reads 780
  • WpVote
    Votes 139
  • WpPart
    Parts 21
Teen fiction - Fantasy Sesak Mungkin itu yang aku rasakan setiap kali melihat pria bermanik biru laut itu. Ia sangat mirip dengan pria yang selalu aku nanti. Pria yang masuk kedalam hatiku, kedalam setiap sel otaku lalu mengunci dirinya sendiri disana, menutup setiap celah yang ada seakan hanya ialah yang boleh ada didalamnya. Sehingga akupun rela jika harus menunggu dirinya kembali meskipun menghabiskan sisa usiaku.. Audrella.. *** Dejavu Mungkin itu kata yang tepat setiap kali aku melihat gadis bermanik biru terang dengan air muka yang selalu cerah itu. Menyaksikan tingkah konyolnya yang tak terasa asing bagiku seakan aku pernah menyaksikannya sebelumnya. Tapi, semakin aku berusaha mengingat semakin sakit rasanya. Kepalaku seakan hendak meledak. Itu sangat sakit hingga aku memilih tuk menyerah, berharap waktu yang akan mengembalikan memoriku.. Erzaquen Momero.. ***
AlVen [Possessive Boy]✔  [TERBIT] by nail1707
nail1707
  • WpView
    Reads 939,051
  • WpVote
    Votes 36,261
  • WpPart
    Parts 65
Toxic relationship By : Nur Nailis S Instagram : @nailissaa___
berkawan dengan rasa by Alfarizaa_
Alfarizaa_
  • WpView
    Reads 57
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 3
'rasa' semua jenis manusia planet ini pasti mengenalnya pasti merasakannya Tapi bukan rasa jus buah yang dijual di pasar malam atau apapun itu Beda ini tentang rasa manusia purba kuno. Yang bersyukurnya masih hidup sampai saat ini
Naufal  by Bulbulaaan
Bulbulaaan
  • WpView
    Reads 12,160
  • WpVote
    Votes 2,104
  • WpPart
    Parts 27
"Tugasku adalah buat kamu seneng," kata Naufal. Aku hanya senyum-senyum sendiri saat itu, membebaskannya berbicara tanpa ragu. Tapi itulah yang selalu dilakukan Naufal agar tidak terlalu kaku saat bersamaku. Bagiku, dia itu orang pertama yang sudah membuatku senang layaknya manusia spesial di bumi ini. Pasalnya, dia adalah orang pertama yang menjatuhkan hatiku sejatuh-jatuhnya. Jika ada yang bertanya mengapa aku bisa begitu mudah menjatuhkan hati, aku tidak tahu jawabannya. Karena jatuh cinta tidak membutuhkan itu dan yang menjatuhkannya tidak mengharapkan itu. Ini kisahku dengan Naufal. Adik kelas yang populer dan memiliki banyak keajaiban. Adik kelas yang berhasil membuatku rindu setiap hari. Adik kelas yang membuatku seakan mati karena teka-teki. Ini tentang halunya anak remaja, tentang kelabilannya, dan juga tentang jatuh cintanya. Kalau anak remaja adalah tempatnya labil, dunia ini akan meletus karena penyesalan yang begitu banyak dikemudian hari. Dan itulah yang terjadi diantara kami. Copyright@ Februari 2020 || Bulbulaaan
Life's Friend by Alfarizaa_
Alfarizaa_
  • WpView
    Reads 756
  • WpVote
    Votes 133
  • WpPart
    Parts 14
Masa kecil? Tentu kita masih mengingatnya. Ada kejadian yang sangat indah ada juga yang buruk. Masa kecil tentu kita memiliki seorang sahabat ntah itu hewan atau sejenis manusia juga. 'aku' dan 'kamu' harus dipisahkan ketika kecil karena keegoisan keluarga kita-ais 'Tapi Tuhan masih merenckan sesuatu yang indah bagi kita, kita di pertemukan kembali di suatu sekolah menengah atas pada saat berusia 16 tahun. Dan pada saat itu cerita kita dimulai kembali'.-aldo