Must read
67 stories
BASTARA DARA (SEASON II) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 14,588,301
  • WpVote
    Votes 851,932
  • WpPart
    Parts 60
Season 1 dan 2 berada di lapak yang sama. di sini. *** Sayembara sialan! Dara harus terjebak dengan cowok yang dijuluki monster hitam oleh seluruh murid di sekolahnya. Bastara namanya, katanya cowok itu mirip si buruk rupa dalam film romansa Beauty and The Beast. Dara tidak tahu, Bastara sungguhan buruk rupa atau tidak karena cowok itu selalu menutup kepalanya dengan hoodie hitam sehingga menutup separuh wajahnya. Yang Dara tahu, bulu kuduknya akan berdiri jika ia berpapasan dengan Bastara. Cowok itu menyeramkan, memang benar itu faktanya. Sialnya, Dara harus terjebak dengan Bastara karena sebuah sayembara. "Gue kasih duit lima juta bagi kalian yang berhasil pacaran sama...." Auris menjeda, dan ya, Dara si otak kosong malah mengacungkan tangan sebelum kalimat itu selesai. "Oke Dara, lo harus pacaran sama Bastara baru gue kasih lima juta," lanjut Auris berhasil membuat Dara lemas seketika. Bagaimana nasib Dara selanjutnya? Apakah gadis itu akan menyesal atau justru jatuh cinta ketika ternyata, Bastara tidak buruk rupa seperti yang orang lain kira. Cowok itu super tampan, kulitnya seputih pualam dengan bibir merahnya sangat menggiurkan. Bibir yang ternyata pandai membuat Dara senang dengan kecupan serta lumatan yang ia berikan. *** November 2023
SHAGA (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 7,270,068
  • WpVote
    Votes 751,655
  • WpPart
    Parts 62
JUDUl AWAL HAZEL. *** Shaga Putra Mahatama, menyesal karena menyetujui perjodohan nya dengan gadis asing, enam bulan lalu. Kemudian, karma datang menghampirinya. Dua bulan menghabiskan waktu dengan Hazel, Shaga jadi menyesal karena selalu menganggap tunangan nya sebagai orang asing. *** Elysia Hazel Smith itu salah satu manusia yang harus di jauhi terutama oleh Shaga. Hazel itu gadis cantik yang sayang nya jahat juga kejam. Sombong, arogan dan sedikit licik. Tak heran semua orang menjauhi gadis itu termasuk Shaga, tunangan nya. Suatu hari, karena Shaga sudah tak bisa bertahan dalam hubungan tanpa cinta. Shaga usulkan untuk mengakhiri pertunangan. Dan Hazel menyetujuinya dengan satu syarat. Syarat yang membuat Shaga menyesal seumur hidup karena sudah mengabaikan gadis seistimewa Hazel. *** Cover by pinterest. Destharan © 2021. December 28, 2021. #1 teenfiction #1 teen #1 teens #1 badgirl #1 Friendzone #2 Brokenhome
EL JUGADOR by Hanraaa
Hanraaa
  • WpView
    Reads 4,158,022
  • WpVote
    Votes 288,256
  • WpPart
    Parts 69
TELAH DIBUKUKAN "Ini perasaan gue yang pacarnya, kenapa berasa jadi selingkuhan dah?" -Obelia Andara (End) Published on 18-11-2021 End on 04-07-2022 (17+) Jangan lupa follow sebelum membaca^^ ©Hanraaa2021 #1 in Jeno nct 220122 #1 in nct fiction 250122 #1 in hurt 010222 #1 in backstreet 060322 #1 in fanfiction 070522 #1 in hate 140722 #1 in hyunjin 050922 #1 in toxicrelationship 150523
YOU HAD ME AT ENCORE by pichidichi
pichidichi
  • WpView
    Reads 764,560
  • WpVote
    Votes 49,181
  • WpPart
    Parts 32
Jane pikir, Juan adalah belahan jiwanya, namun laki-laki itu meninggalkan dirinya tanpa jejak dan tanpa kejelasan sebelum muncul di layar kaca beberapa bulan berikutnya sebagai penyanyi dan musisi. Hancur dan terguncang, Jane mencoba berbagai cara untuk terus melanjutkan hidup dan membenahi diri. Hingga akhirnya, ia berubah menjadi sosok kuat yang penuh ambisi. Juga, mencapai cita-citanya untuk menjadi wartawan dalam sebuah portal berita daring nomor satu di Indonesia. Lima tahun berlalu, Jane pikir dia tidak akan pernah bertemu lagi dengan si brengsek Juna. Sialnya, hari ini, Jane dipanggil ke ruang bosnya untuk mengemban proyek dokumenter dan narasumbernya adalah Juan. Mencoba untuk bersikap profesional, hubungan itu mulai rumit ketika sisa-sisa perasaan yang dikira sudah musnah setelah bertahun-tahun rupanya masih ada dan tak berkurang sedikitpun.
Kiss The Sky by Amandapcleo_
Amandapcleo_
  • WpView
    Reads 107,982
  • WpVote
    Votes 9,790
  • WpPart
    Parts 22
Skyla Hadiningrat. Satu dari milyaran orang yang dibutakan oleh reputasi, pengakuan, dan popularitas. Eksistensinya sebagai pemenang kompetisi piano 𝘐𝘯𝘵𝘦𝘳𝘯𝘢𝘴𝘪𝘰𝘯𝘢𝘭 𝘝𝘢𝘯 𝘊𝘭𝘪𝘣𝘶𝘳𝘯 ke-18 rupanya belum cukup membuat Skyla puas. 𝘗𝘴𝘵𝘵𝘵 ... gadis serakah itu menginginkan lebih. Hingga di awal musim panas, takdir memaksa Skyla berurusan dengan pembalap F1 Ferrari yang kurang berkompeten; Alister Mikael. ❝Gue enggak setuju sama pertunangan kita. 𝘠𝘰𝘶'𝘳𝘦 𝘯𝘰𝘵 𝘮𝘺 𝘵𝘺𝘱𝘦 𝘢𝘵 𝘢𝘭𝘭. Pembalap yang karirnya udah di ujung tanduk kayak lo, enggak akan pantas disandingin sama nama besar gue.❞ Penuturan Skyla barusan membuat Kael terkekeh saat menyesap segelas 𝘤𝘩𝘢𝘮𝘱𝘢𝘨𝘯𝘦-nya. ❝𝘛𝘩𝘦𝘯 𝘵𝘦𝘭𝘭 𝘮𝘦 ... laki-laki mana yang pantas buat disandingin sama nama 'besar' lo, nona?❞ ❝Dylan Greyson 𝘱𝘳𝘰𝘣𝘢𝘣𝘭𝘺. Pembalap unggulan 𝘙𝘦𝘥 𝘉𝘶𝘭𝘭 yang hampir setiap musim jadi juara pertama,❞ kata Skyla sengaja melukai harga diri lawan bicaranya. Namun ketika Kael menawarkan adrenalin, euphoria, serta sanggup memuaskan segala ambisi di kehidupan Skyla. Masih mampukah untuk gadis itu menolak? ••• Start: 1 September 2023 End: - Disclaimer: 100% fiction, mature, harsh words, cheating plot, dirty pick up lines, skin-ship, kissing, and ect.
ELEMEN; BAD FIANCÉ  by writerin_
writerin_
  • WpView
    Reads 1,265,067
  • WpVote
    Votes 53,596
  • WpPart
    Parts 48
🚫disclaimer, cerita ini bikin lo darah tinggi. 🚫 banyak adegan kiss, skinship and toxic relationship. be wise, luv~ *** Elemen benci hari Senin. Elemen benci musuh-musuh nya yang mendambakan kehancuran geng motornya. Dan Elemen juga benci tunangannya. "𝐃𝐚𝐬𝐚𝐫 𝐜𝐨𝐰𝐨𝐤 𝐠𝐚𝐤 𝐩𝐮𝐧𝐲𝐚 𝐡𝐚𝐭𝐢! 𝐒𝐢𝐚𝐥𝐚𝐧, 𝐦𝐚𝐭𝐢 𝐚𝐣𝐚 𝐥𝐨 𝐤𝐚𝐦𝐩-" 𝐀𝐥𝐝𝐚𝐫𝐚 𝐫𝐞𝐟𝐥𝐞𝐤𝐬 𝐦𝐞𝐥𝐨𝐭𝐨𝐭. 𝐄𝐥𝐞𝐦𝐞𝐧- 𝐜𝐨𝐰𝐨𝐤 𝐠𝐢𝐥𝐚 𝐢𝐭𝐮 𝐦𝐞𝐦𝐛𝐮𝐧𝐠𝐤𝐚𝐦 𝐦𝐮𝐥𝐮𝐭𝐧𝐲𝐚 𝐝𝐞𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐛𝐢𝐛𝐢𝐫 𝐤𝐞𝐧𝐲𝐚𝐥 𝐦𝐢𝐥𝐢𝐤𝐧𝐲𝐚. "𝐊𝐞𝐧𝐚𝐩𝐚 𝐤𝐚𝐠𝐞𝐭? 𝐈𝐧𝐢 𝐛𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐩𝐞𝐫𝐭𝐚𝐦𝐚 𝐤𝐚𝐥𝐢𝐧𝐲𝐚 𝐠𝐮𝐞 𝐜𝐢𝐮𝐦 𝐛𝐢𝐛𝐢𝐫 𝐥𝐨." 𝐂𝐨𝐰𝐨𝐤 𝐢𝐭𝐮 𝐭𝐞𝐫𝐬𝐞𝐧𝐲𝐮𝐦 𝐦𝐢𝐫𝐢𝐧𝐠 𝐬𝐞𝐬𝐚𝐚𝐭 𝐬𝐞𝐭𝐞𝐥𝐚𝐡 𝐦𝐞𝐥𝐞𝐩𝐚𝐬𝐤𝐚𝐧 𝐩𝐚𝐮𝐭𝐚𝐧𝐧𝐲𝐚. "𝐂𝐨𝐰𝐨𝐤 𝐛𝐚𝐧𝐠𝐬𝐚𝐭𝐭𝐭!" pict by pinterest, canva 🚫DON'T REPOST MY STORY
CAKRAWALA by estiiiprnmmm
estiiiprnmmm
  • WpView
    Reads 1,870,938
  • WpVote
    Votes 119,531
  • WpPart
    Parts 47
[FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] Embun Cendana terpaksa harus menelan kenyataan pahit kala melihat kekasihnya sendiri justru dekat dengan perempuan lain yang tak lain dan tak bukan adalah sahabat dekatnya. Cakrawala Manggala, nama kekasihnya. Ketua tim voli SMA Cempaka. Sang singa adalah julukan yang melekat pada dirinya. Laki-laki yang dianugerahi tubuh atletis dan wajah tampan bak dewa. Namanya terkenal ke seantero sekolahan karena ketampanan dan keganasannya saat sudah berada di lapangan voli. Tak banyak yang tahu jika laki-laki itu sudah mempunyai kekasih bernama Embun Cendana. Hubungan yang sudah mereka jalani selama satu tahun belakangan ini nyatanya tidak memunculkan rasa cinta sepeserpun dari hatinya untuk gadis itu. Laki-laki itu justru terlihat seperti menyimpan rasa kepada sahabat dekat Embun yang bernama Karina Arlodia. ____________ #1 Fiksi Remaja [11/08/2021] #1 Fiksi Remaja [12/08/2021] #1 Fiksi Remaja [13/08/2021] Juli 2021
AKSARA  by estiiiprnmmm
estiiiprnmmm
  • WpView
    Reads 431,586
  • WpVote
    Votes 25,775
  • WpPart
    Parts 42
[FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] "Mencintai seseorang yang tidak mencintai kita itu menyakitkan." Aksara Aradhana, lelaki penuh pesona dengan wajah tampan dan senyuman menawan. Bukan seorang berandal sekolah, dia hanya murid yang dianugerahi otak encer dan mempunyai daya pikat tersendiri hingga membuat seorang Amara Adriana tergila-gila kepadanya. Amara sudah masuk ke dalam kategori meresahkan baginya. Berbagi penolakan sudah dia lakukan, tapi Amara tetap saja berjuang mendapatkan dirinya. Apakah Aksara akan berakhir jatuh kepada pesona Amara? ___________ Februari 2021
BACKBURNER (TERBIT) by writerin_
writerin_
  • WpView
    Reads 2,095,200
  • WpVote
    Votes 85,463
  • WpPart
    Parts 44
𝗦𝗮𝗻𝗴𝗸𝗮𝗿𝗮 𝗡𝗮𝗿𝗲𝗻𝗱𝗿𝗮, wakil ketua geng motor Argostavo. Rupanya yang tampan dan pembawaannya yang santai juga gentleman itu sukses membuatnya mendapat nilai plus di mata semua orang, terlebih lagi bagi kaum hawa. Namun bagi Sonya, Sangkara itu palsu. Dia itu brutal, definisi iblis kejam bertopeng dewa. He is the prince from hell. ❝I can kiss and rape you whenever I want.❞ pict by pinterest, canva 🚫DON'T REPOST MY STORY 🚫SPIN OFF ELEMEN: BAD FIANCÉ
Shilly-Shally by Sweeticha
Sweeticha
  • WpView
    Reads 667,387
  • WpVote
    Votes 41,087
  • WpPart
    Parts 82
PDKT sama Maretta, jadiannya sama Feby. Meski tahu Januar menyukai cewek lain, tapi Feby tidak menyerah untuk membuat lelaki itu menyukainya. Dia melakukan segala cara untuk menarik perhatian Januar. Namun, sekeras apapun Feby berusaha, dia akan selalu kalah dengan Maretta. Kecantikan dan kepopuleran Feby tidak berarti apa-apa bagi Januar. Dia lebih menyukai Maretta, cewek incarannya sejak lama. Di saat tinggal sedikit lagi dia bisa jadian dengan Maretta, sahabatnya malah membuatnya harus jadian dengan Feby. Berpacaran dengan Januar nyatanya tidak mengubah apapun. Feby tetap kalah dengan Maretta. Hingga akhirnya dia berpikir kalau dia pantas mendapatkan seseorang yang lebih dari Januar.