=
30 stories
ELDRIC (Completed) by Ayyuafrilyanti
Ayyuafrilyanti
  • WpView
    Reads 4,493,489
  • WpVote
    Votes 301,073
  • WpPart
    Parts 56
-Completed!! 2 part akhir di hapus. #4 in Teen Fiction (11 July 2018) (Sequel of Mahesa The Perfect Bad Boy) Jangan kaget bila bertemu dengan Eldric Garvi Pradipta seorang Bad Boy. Bahkan melebihi Bad Boy dari Mahesa ayah nya. Namun dia tak begitu tertarik dengan hal cinta. karena dia belum pernah merasakan jatuhnya cinta. jika jatuh karena tersandung itu sudah menjadi makanan keseharian nya. Eldric memiliki suatu kebiasaan jika tengah malam dia selalu memakan coklat. Karena Eldric ingin selalu manis seperti coklat yang dia makan setiap harinya. Hal paling berharga di dunia bagi Eldric adalah kedua orang tuanya yaitu Mahesa, Maudy dan Eldriana Nara Nugraha adik perempuan satu-satunya. Bagi Eldric merekalah keluarga yang paling terpenting di hidupnya. Termasuk orang terpenting yang akan menjadi cinta terakhirnya nanti. *** Jangan plagiat cerita saya❌ Publish 30042018 Finish 11072018
Sah Bersama Mu?? (Terbit E-book) by eca_saf
eca_saf
  • WpView
    Reads 160,918
  • WpVote
    Votes 6,408
  • WpPart
    Parts 23
Sudah terbit e-book cek link di bio ✌️ ----------------------------------------------------------------- Ini tentang nya, mahasiswi yang dipaksa berhenti menuntut ilmu di bangku perkuliahan dan harus merelakan cita² nya yang belum ia gapai demi memenuhi sebuah perjodohan. Diumur nya yang terbilang muda ia harus menikah dan mendampingi seorang abdi negara yang terkenal akan ketegasan dan kedisiplinan nya. Akankah ia berbahagia dengan alur hidup nya, atau memilih menyerah dengan semua permasalahan yang ada? "Aku menemukan mu saat aku kehilangan tujuanku. Terima kasih sudah hadir memberi suka dan luka secara bersamaan. Aku mencintai mu Danton!" Suara dari hati. #2 in Persit 13/06/20 #8 in abdi negara 13/06/20 #11 in LDR 13/06/20 #45 in konflik 13/06/20 #62 in twins 13/06/20 #175 in fiksi penggemar 13/0620 #222 in tniad 13/06/20 #254 in family 13/06/20 #284 in humor 13/06/20 #379 in TNI 13/06/20 #517 in fiksi remaja 13/06/20 Start : Januari Finnis : Juni Terima kasih sudah membaca dan tidak mengcopy karya saya! Hati-Hati Typo Bertebaran ✌️ Salam author @eca_saf
Tasbih Hati (MUN 2) by ameliasria
ameliasria
  • WpView
    Reads 684,653
  • WpVote
    Votes 52,406
  • WpPart
    Parts 27
(MUN 2) Untuk pertama kalinya kalian akan mendukung orang ketiga dalam rumah tangga... Najwa dan Fadlan kembali bertemu setelah terpisah jarak dan waktu. Najwa fikir pertemuan mereka kali ini akan membawa kisah yang indah, namun ternyata kesedihan kembali datang. Cinta mereka kembali diuji dengan kedatangan seseorang yang tak diundang. Fadlan kembali membuat air mata Najwa jatuh. Mereka berada pada ujung kata perpisahan. Apakah mereka akan bahagia? Baca kisah MUN 2 untuk menjawab pertanyaan kalian tentang kisah Fadlan dan Najwa selanjutnya Note: Disarankan membaca MUN 1 terlebih dahulu:) MULAI: 17/04/2020 SELESAI:
Dituliskan Takdir by rossaaqsah
rossaaqsah
  • WpView
    Reads 950,492
  • WpVote
    Votes 37,093
  • WpPart
    Parts 51
#1 Tentara 30/01/2020 #1 abdinegara 30/01/2020 #1 militer 21/04/2019 #1 Tentara 19/10/1/2019 #1 cintapertama 16/7/2017 [COMPLETED √] Takdirkan selalu mengiringi kemanapun Kita pergi. Diantara pilihan yang ada hanya kamulah yang ku nanti
Mahram Untuk Najwa (END) by ameliasria
ameliasria
  • WpView
    Reads 7,745,237
  • WpVote
    Votes 410,247
  • WpPart
    Parts 61
(MUN 1) Fadlan dan Najwa yang sempat berpacaran saat masih duduk di bangku SMA dipertemukan kembali setelah waktu membawa mereka sangat jauh. Najwa yang telah hijrah dan mengenakan cadar membuat Fadlan tidak mengetahui kehadirannya saat mereka pertama kali bertemu. Atas takdir Allah, mereka akhirnya disatukan dalam sebuah ikatan suci pernikahan. ==================================== #1 spiritual (15/12/2020) #1 spiritual (16/01/2020) #1 spiritual (17/01/2020) #1 spiritual (18/01/2020) #1 spiritual (19/01/2020) #1 rasa (23/01/2020) #1 rasa (21/08/2020) #3 doa (10/01/2020) Start: 10/11/2019 End: 27/02/2020
TWINS (Sequel The Perfect Mr. TNI AU) by sophiearneta
sophiearneta
  • WpView
    Reads 16,362
  • WpVote
    Votes 881
  • WpPart
    Parts 7
Inilah kisah dua saudara kembar yang saling menyayangi, menjaga, bahkan peduli sesama. Ini kisah si cerewet dan si bijak yang dipadukan sebuah cerita yang seru. "Mas Junjun kan udah gede, kok nggak ada pacar?" tanya saudara kembarnya Almeera. "Biarin. Mas lagi nggak mau aja Dek. Lagian Mas takut nyakitin hati perempuan. Perempuan kan hatinya riskan. kalo Mas nyakitin tanpa sengaja nanti karmanya bakal ke Adek bahkan ke Bunda. Mas nggak mau itu terjadi, Mas sayang kalian," ujarnya membelai rambut saudara kembarnya itu.
REFRAIN  by fiocaroko
fiocaroko
  • WpView
    Reads 651,099
  • WpVote
    Votes 23,412
  • WpPart
    Parts 51
Terkadang yang menurut orang tua baik. Belum tentu baik untuk kita. Tapi apa kita mampu menolak keinginan mereka? Meskipun itu menghancurkan kita . #7 abdinegara #6 militer #11 abdinegara 13/5/2020 #4 militer 2/7/2020 #1 tniad 1/8/2020
The Perfect Mr. TNI AU (TAMAT) by sophiearneta
sophiearneta
  • WpView
    Reads 326,197
  • WpVote
    Votes 12,941
  • WpPart
    Parts 26
"Percayalah Ayrin! Aku akan menjagamu dalam dekapan erat ini." Masaji Ardiansyah Pangestu seorang Perwira TNI-AU yang sudah lama memendam rasa terhadap Ayrin Sofiana Hassan seorang ahli gizi dan juga merupakan anak dari teman papanya. Ayrin yang dipaksa ayahnya untuk dijodohkan dengan anak dari teman ayahnya mengelak. Dengan ide Tsania sahabatnya yang meminta seorang lelaki untuk berpura-pura menjadi pacar Ayrin, dan kini Ayrin terjebak dalam situasi tersebut. Lantas bagaimanakah kisah Ayrin? Siapakah lelaki tersebut? Yukk simak!!
Sweet Seventeen, from Police by Shhiiinnnn_1543
Shhiiinnnn_1543
  • WpView
    Reads 977,096
  • WpVote
    Votes 27,809
  • WpPart
    Parts 83
Di umurnya ke 17tahun, Dilla mendapatkan kejutan dari kedua orang tuanya. sebuah kado yang tidak pernah gadis itu bayangkan. bukan, sebuah mobil keluaran terbaru atau smartphone merk ternama yang baru keluar, menjadi incarannya. melainkan sebuah lamaran dari seorang pria yang tidak ia kenal, dan pertemuan pertama kali sebelum acara lamaran dadakan itu terjadi. Dilla sudah dibuat kesal setengah mati karena profesi pria itu, yang Dilla benci, polisi. entah apa alasannya, yang jelas ia benci polisi. tapi apakah Adam bisa mencair kebencian Dilla, atas dirinya?