The Secret Of Love
Jessica Mila, ia adalah seorang anak perempuan. Dia memang anak perempuan tapi tingkahnya sama sekali tidak seperti layaknnya perempuan. Melanggar aturan sekolah, sering bolos, rambut ombre, dan.. Bad Girl di sekolah ia tempati. Ia hanya punya satu sahabat yang dia percayai, Prilly. Prilly.. adalah sahabat Mila yang j...