Novel favorit ♡
39 stories
Sebening Syahadat by dvaaa1
dvaaa1
  • WpView
    Reads 5,555,752
  • WpVote
    Votes 120,220
  • WpPart
    Parts 54
[Cerita sudah di terbitkan.] Sam, seorang lelaki remaja yang banyak di idami kaum hawa, dengan kehidupan kelamnya. Kemudian semua itu berubah 180° setelah ia bertemu dengan perempuan berkerudung panjang dari seberang sekolahnya. Dengan segala ketangguhan tekadnya untuk mendapatkan hati perempuan itu. Tetapi ketika Tuhan memisahkan mereka, ketika perbedaan terlalu sulit mereka terjang. Siapakah perempuan itu? Akankah perbedaan dapat menyatukan mereka?
"AHNAF" ( الزوج المثالي ) by denatafk02
denatafk02
  • WpView
    Reads 245,815
  • WpVote
    Votes 19,906
  • WpPart
    Parts 17
•AHNAF series 2• Cerita adalah cerita kelanjutan kisah Ahnaf setelah menjadi sosok suami serta ayah. Jangan berharap jika cerita ini dipenuhi konflik menegangkan, tingginya tingkat kebaperan, bahkan humor yang membuat banyak orang kelimpungan. Sebab cerita ini hanyalah rentetan kisah 'absurd' seorang Ahnaf Syairazy beserta keluarga kecilnya. Konflik ringan, jarang baperan, pun humor dengan kegaringan yang bisa saja membuat pembaca mual pada akhirnya. "Seburuk-buruknya karya saya, tetaplah ini hasil kerja keras otak saya. Mohon dihargai dan disayangi. Buang jauh-jauh pikiran untuk 'memplagiasi' cerita ini. Karena cerita ini tidak pantas untuk diplagiati. Ingat, menjiplak karya orang lain sama dengan menjatuhkan harga diri sendiri." @denatafk02
Lara (SELESAI) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 996,122
  • WpVote
    Votes 54,960
  • WpPart
    Parts 15
(VERSI LENGKAP DI KARYAKARSA/DM INSTAGRAM BIASBUKU) LARA DAN SEMESTANYA YANG KEHILANGAN RASA Kisah-kasih itu bukan soal indera yang sempurna, tetapi tentang rasa dan jiwa yang saling mencinta. Dirga siap untuk berbicara untuk Lara, mendengar untuknya, menjadi kebahagiaan Lara. Akan tetapi, apakah itu akan bertahan selamanya? Lara selalu beruntung bisa bersama Dirga. Dirga yang selalu mendengarkannya meski ia tak dapat bicara, Dirga yang selalu berceloteh tanpa peduli Lara yang tak bisa mendengarkan tanpa alat bantu, Dirga yang selalu tersenyum padanya meski dia memendam rahasia. © Bayu Permana, 2019
Sheiland (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 26,983,112
  • WpVote
    Votes 1,142,244
  • WpPart
    Parts 49
[EBOOK AVAILABLE DI INSTAGRAM @BIASBUKU] 'Tentang lara yang lebur dalam tawa.' Bagi Sheila, menyukai Aland adalah sesuatu yang mudah. Kakak kelasnya itu populer dan tampan. Namun, menyukai Aland tentu membutuhkan tenaga ekstra. Karena Aland adalah pangeran sekolah yang menjadi idola seantero siswi SMA Pelita. Tetapi, ada kalanya Tuhan berkehendak lain. Lewat tingkah-tingkahnya yang super ceroboh, nyatanya berhasil membuat kisah mereka saling beririsan. Ada tali takdir yang diam-diam terjalin di antara keduanya. Di antara dua makhluk Tuhan yang sama. Di antara dua kisah dengan lara yang lebur dalam tawa yang sama. Tentang Aland dan Sheila, yang sama-sama terluka, rapuh dan memiliki rahasia yang tak pernah mampu diduga. * BOOK ONE OF ALANO NAVVARE SERIES * #1 in Teen Fiction 17.03.2018
Artha (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 28,328,501
  • WpVote
    Votes 2,376,095
  • WpPart
    Parts 93
PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap goresan takdir yang terjadi. Arkan itu menyebalkan, sering mencerca tanpa pikir panjang, terlalu jujur. Membuat Agatha keki sendiri, membuat Agatha baper sendiri. Namun, adanya Arkan seperti memberi warna baru di hidup Agatha. Hadirnya Arkan bagai penerang di gelapnya dunia Agatha. Arkan adalah baskara yang hadir di hidupnya yang kelam. * BOOK TWO OF ALANO NAVVARE SERIES * #1 in Teen Fiction 22.03.2018
SLS [2] MeloDylan [Completed] by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 37,254,939
  • WpVote
    Votes 1,562,427
  • WpPart
    Parts 56
5 part terakhir di private, silahkan Follow dulu kalau mau baca. #1 in teenfiction 15 Februari 2017 [SELESAI] Aku adalah pemilik dari hatiku. Aku berhak menyukai siapa saja semauku, termasuk kamu. Tapi, aku tidak akan memaksamu bertanggung jawab atas perasaanku, jadi tolong jangan memintaku untuk berhenti menyukaimu.
KeylanDara [SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA] by aameliars
aameliars
  • WpView
    Reads 7,534,832
  • WpVote
    Votes 500,169
  • WpPart
    Parts 74
Highest rank : 3 in teenfiction (11 Mei 2018) •Keylan Zanuar Nugraha Cowok dingin tanpa perasaan. Paling anti jika barangnya disentuh oleh siapapun apalagi dirusak. Ia kira hidupnya akan hitam putih semenjak masalah itu terjadi. Namun, dengan datangnya Dara dalam hidupnya membuat hari cowok itu lebih berwarna. •Dara Cahya Fanany Cewek yang mendapat beasiswa di SMA Garuda, sekolah berstandar internasional. Ia harap masuk ke dalam sekolah itu tanpa masalah agar segera lulus dengan baik. Namun dia salah. Pada hari pertamanya saja ia sudah membuat masalah besar, apalagi hari ke depannya?
"AHNAF" (الرجل المثالي )  by denatafk02
denatafk02
  • WpView
    Reads 4,013,357
  • WpVote
    Votes 69,545
  • WpPart
    Parts 21
[REVISI VERSI CETAK] •AHNAF series 1• Humor-Romance-Spiritual✔✔ Ini bukan cerita yang mengisahkan seorang CEO bersifat dingin atau pun cuek, yang akhirnya menikah dengan sekretarisnya. Ini juga bukan cerita yang mengisahkan seorang CEO yang kaya raya, lalu menikah dengan seorang perempuan dibawahnya. Tapi.... Baca saja kelanjutannya di cerita ini:) N O T E : Cerita sudah terbit dan bisa dipesan melalui online. Beberapa bagian di wattpad juga sudah dihapus secara acak.
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,005,941
  • WpVote
    Votes 1,263,733
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
Alena by shaaa_rpw
shaaa_rpw
  • WpView
    Reads 24,706,102
  • WpVote
    Votes 1,630,429
  • WpPart
    Parts 75
(Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari teman-teman sekelasnya saja. Tapi, kembali lagi pada takdir. Siapapun tidak akan menyangka jika Alena bisa membangun sebuah kisah cinta SMA-nya bersama Gatra, cowok populer dan pentolan di sekolahnya. Manisnya jatuh cinta dan pahitnya patah hati Alena rasakan secara bersamaan dengan Gatra yang berusaha menyembunyikan fakta sebenarnya. START : 26 Oktober 2017 FINISH : 22 Desember 2017 RANK : 1 in teenfiction (23-09-18)