AziezahAuraCientha's Reading List
5 stories
Kamu Worth It Untuk Diperjuangkan by flowersbun
flowersbun
  • WpView
    Reads 27,027
  • WpVote
    Votes 2,169
  • WpPart
    Parts 6
Pernah merasa insecure dengan diri sendiri? Pernah merasa nggak cantik dan nggak diinginkan oleh seseorang? Pernah merasa bahwa dicintai oleh seseorang itu mustahil? Dari lahir sampai umur segini belum pacaran? Hei, you are not alone. Aku Nadya Pitaloka mungkin berada di kapal yang sama dengan kamu. Dan aku berusaha untuk mencintai diriku dengan menuliskan apa yang kurasakan di diary ini. Setidaknya aku lega. Meskipun tidak sepenuhnya. ----- Sekian puluh halaman buku diary itu telah terpenuhi oleh tulisan Nadya. Bersifat rahasia seperti dokumen negara. Nadya tak pernah membawanya pergi kemanapun agar benda itu tetap aman. Tapi sayangnya, setelah pindah rumah, Nadya baru menyadari diary berwarna coklat itu hilang. Separuh dirinya hanya bisa was-was, semoga yang menemukan diary itu tidak mengenal Nadya sama sekali. Flowersbun, 28 November 2019
Jodoh Kedua by Firdahadid
Firdahadid
  • WpView
    Reads 2,256,492
  • WpVote
    Votes 170,642
  • WpPart
    Parts 33
Mona tiba-tiba ditugaskan untuk menjadi ajudan seorang komandan muda beranak satu yang sebentar lagi datang untuk memimpin kesatuannya, Skadron Udara 71. Ia tidak pernah menduga kalau tugasnya kali ini akan membuatnya berakhir menjadi seorang 'ibu' dan 'istri' sang komandan. *** Hukuman papanya membuat Mona mau tidak mau harus menjadi ajudan Adit, duda beranak satu yang diberikan kenaikan jabatan menjadi komandan di salah satu Skadron VVIP kebanggaan TNI Angkatan Udara. Hari-hari di mana Mona dihadapkan dengan banyak kejadian yang tak pernah ia pikirkan sebelumnya pun dimulai. Hari-hari di mana dirinya tanpa sadar terperangkap ke dalam sebuah tanggung jawab sebagai seorang ajudan, seorang ibu, dan seorang istri. @2019
Grow Old With You by flowersbun
flowersbun
  • WpView
    Reads 1,177,710
  • WpVote
    Votes 96,692
  • WpPart
    Parts 33
Sequel Kebelet Nikah #2 [Laksa-Lana after married] Ku akui, aku bahagia bisa menikah dengan suamiku. Ada banyak hal seru yang bisa aku lakukan bersama dia. Aku tak pernah menyesal untuk mendedikasikan seluruh hidupku bersama dengannya. Karena dia selalu membuatku merasa bersyukur telah menjadi perempuan paling beruntung bisa bersanding dengannya. Baik dan buruknya aku, memang hanya dia yang tahu. Begitupun baik buruknya dia, cukup aku yang tahu. Tapi, ah, yang namanya pernikahan, terlebih tinggal bersama mertua, mau tidak mau rahasia pernikahanku terendus juga. Inilah kisahku, yang bukan hanya melulu mempertahankan hubungan pernikahanku dengan Mas Laksa, tetapi juga dengan ibundanya yang super cerewet. Aku pusing tiap kali dengar suara beliau. Rasanya aku pengen aja pindah dari rumah mertua! Started : 18 Mei 2018 Finished : 15 Desember 2018 Flowersbun, Malang
Sepotong Hati Tanpa Nama by reinsabiila
reinsabiila
  • WpView
    Reads 2,029,049
  • WpVote
    Votes 177,309
  • WpPart
    Parts 40
Galila Shakayla tahu pernikahannya selama empat tahun tidak sempurna karena hanya satu hati miliknya yang menjembatani hubungannya dengan Athar. Tetapi, ketika akhirnya hati milik Athar muncul ke permukaan, apa yang harus Galila lakukan ketika hati itu tidak bertuliskan namanya? *** Menjalani pernikahan dengan cinta bertepuk sebelah tangan bukanlah hal yang mudah untuk siapa pun, termasuk untuk Galila. Meski Galila merasa bahagia menjadi istri Handaru Atharrazka, Galila tahu Athar tidak akan pernah bisa menaruh hati padanya. Empat tahun berumah tangga dengan sikap Athar yang begitu dingin, Galila tetap berusaha untuk menjaga pernikahan mereka tetap utuh. Karena bagaimanapun, dia beruntung bisa menjadi istri dari pria yang dicintainya dan memiliki mertua juga adik ipar yang begitu menyayanginya. Setelah menunggu begitu lama dalam diam, akhirnya hati milik Athar mulai tampak. Tetapi, apa yang harus Galila lakukan ketika hati itu tidak bertuliskan namanya?
My Perfect Husband My Perfect CEO by direswift
direswift
  • WpView
    Reads 53,908
  • WpVote
    Votes 1,090
  • WpPart
    Parts 2
Gue frustrasi ya tuhan! Udah berapa kali gue coba, tapi kenapa selalu berakhir mengenaskan hubungan gue??? Apakah cuma orang lain yang bisa dapet cowok perfect??? Dan kenapa gue harus ketemu cowok kayak dia sih. Udah nabrak gak minta maaf lagi -_- -Carina Jasmine Wijaya Dia cewek yang paling nyebelin yg pernah gue kenal. Seumur umur baru kenal gue ada cewek nyebelinnya kayak gitu.(Yah walaupun gue cuma kenal dua orang cewek sih dalem hidup gue. Cuma mama and adik gue) maklumlah gue udah jadi CEO diperusahaan papa gue sejak kuliah. Jadi gak ada waktu buat mikirin cewek. -Daniel Rizky Pratama