THE CHANGE
Ketika dunia yang kita dambakan hancur. Ketika planet yang kita tinggali musnah. Ketika manusia perlahan punah. Dimana kah sisa manusia akan tinggal? Akankah ada kehidupan lagi setelah hilang? Lumina, sang pahlawan bumi. Mampukah ia mengembalikan semua yang telah hancur?