heaven.
16 stories
-FIGURAN- (END)  by zuqtika
zuqtika
  • WpView
    Reads 2,573,433
  • WpVote
    Votes 239,726
  • WpPart
    Parts 72
[MURNI KARYA SAYA!] [DILARANG MEMPLAGIAT CERITA INI!] [JANGAN LUPA FOLLOW AKUN WPKU JUGA!] [WARNING! CERITA INI BELUM REVISI! ] Bagaimana jika seorang gadis yang menjadi seorang atlet karate mengalami kecelakaan beruntun dan bukannya ia berada di alam kubur ia malah masuk ke dalam dunia novel dan berada di dalam raga seorang figuran yang memiliki hubungan rahasia dengan seorang wakil ketua gangster? Apa yang akan ia lakukan? . "𝘽𝙖𝙣𝙩𝙪 𝙖𝙠𝙪! 𝙖𝙠𝙪 𝙢𝙤𝙝𝙤𝙣! 𝙖𝙙𝙖 𝙗𝙚𝙗𝙚𝙧𝙖𝙥𝙖 𝙩𝙚𝙠𝙖-𝙩𝙚𝙠𝙞 𝙮𝙖𝙣𝙜 𝙝𝙖𝙧𝙪𝙨 𝙠𝙖𝙪 𝙪𝙣𝙜𝙠𝙖𝙥𝙠𝙖𝙣 𝙙𝙞 𝙙𝙖𝙡𝙖𝙢 𝙙𝙪𝙣𝙞𝙖 𝙣𝙤𝙫𝙚𝙡!"-𝘾𝙝𝙧𝙞𝙨𝙩𝙞𝙣𝙖 "𝙊𝙠e𝙮, 𝙣𝙤𝙫𝙚𝙡 𝙖𝙥𝙖 𝙮𝙖𝙣𝙜 𝙖𝙠𝙖𝙣 𝙠𝙪𝙢𝙖𝙞𝙣𝙠𝙖𝙣?" -𝘾𝙖𝙧𝙤𝙚𝙡 DILARANG KERAS MEMPLAGIAT CERITA INI!!! #1Bad #1Ketua #1Wakilketua #1Bringas #1Novel #1Tersembunyi #1leader #8teenfiction #1tekateki #3gangster #11misteri #14psikopat #3sadis
Hei, Araya! [End] by knghlu
knghlu
  • WpView
    Reads 8,310,402
  • WpVote
    Votes 890,853
  • WpPart
    Parts 73
Yang engga vote, durhaka kalian...masuk neraka jalur vvip🙏 [Chapter lengkap] __________________ Selesai mengerjakan skripsi, Rana merebahkan tubuh di atas kasur sederhananya. Sebelum dia terlelap merehatkan tubuh; Rana menyempatkan diri untuk membaca salah satu novel karya teman kostnya. Rana membaca novel dengan khidmat, tanpa bersuara, sampai dia mencapai akhir cerita. Di mana, si antagonis mendapat akhir mengerikan akibat tingkah lakunya selama ini. Melihatnya, Rana segera membanting novel itu tidak terima. "Bangsat, pemeran utama ga ada akhlak. Aelah, ini lagi si pemeran utama modal nangis ga jelas." Sebagai antagonis syndrome tentu saja Araya tak terima karakter favoritnya mendapat ending kematian. Rana menekuk lututnya, melihat sampul novel tersebut kemudian menghela nafas kasar. Sampai kegelapan menghampirinya. Namun, saat membuka mata kembali, mengapa pemandangan pertama yang Rana lihat adalah langit-langit berhias bintang menggantung indah. Bukannya kamar kost miliknya tidak seindah ini? Jadi, Rana berada di mana?! __________________ -1 in #Araya (17-09-2021) -1 in #Niko (18-09-2021) -1 in #Floren (22-09-2021) -2 in #Isekai (23-09-2021) -1 in #Tenlit (23-09-2021) -1 in #Yandere (01-10-2021) -1 in #Protagonis (03-10-2021) -1 in #Timtravel (20-10-2021) -2 in #Fantasy (20-10-2021) -1 in #Antagonis (20-10-2021) -1 in #Isekai (20-10-2021) -1 in #Fantasy (23-10-2021) -1 in #Reinkarnasi (23-10-2021) -1 in #Peka (30-10-2021) -1 in #Villain (10-11-2021) -4 in #SMA (12-11-2021) -4 in #Romance (14-11-2021) -3 in #Posesif (19-11-2021) -3 in #Remaja (01-04-2022) -2 in #kembar (04-12-2022) -1 in #kembar (07-11-2022) -2 in #happy (20-05-2023) __________________ Copas? Ku jambak koe cog ampe botak Start↝ 16 juli 2021 Finish↝ 03 november 2022
KEIZANA (END) by mrsstyles41
mrsstyles41
  • WpView
    Reads 1,956,340
  • WpVote
    Votes 93,961
  • WpPart
    Parts 63
Ini tentang Zanna Kannelite Laviona, gadis cantik yang mendambakan kasih sayang dari kakaknya yang sangat membenci dirinya, dia selalu melakukan berbagai cara untuk mendapatkan kasih sayang dari kakaknya. Sampai suatu hari di mana kejadian yang membuatnya berhenti berjuang untuk mendapatkan hati kakaknya dan lebih memilih pergi jauh dari kehidupan sang kakak. Keizaro Zionatan Wade, laki-laki berparas tampan yang memiliki banyak pesona untuk memikat hati para perempuan dan jabatannya sebagai ketua gangster Kóza Nóstra semakin membuat dirinya disegani, tetapi dia selalu menutup dirinya dari perempuan-perempuan yang mendekati dirinya. Start: 05 Juli 2022 End: 17 Februari 2023 Semua gambar yang ada di cerita ini di ambil dari pinterest!!! # 1- kisahremaja # 1-ketuagangster # 1-broken # 2-Gangster # 1-Gangster # 2-Fiksiremaja # 1-Gangster #1- Gangster (19 Nov 2022)
 Kapten Aron(END) by arnettasff
arnettasff
  • WpView
    Reads 3,965,700
  • WpVote
    Votes 64,271
  • WpPart
    Parts 12
Pernikahan kontrak dengan CEO sudah biasa, tapi bagaimana kalau pernikahan kontrak di lakukan oleh Tentara dan Dokter? Hazel Pratiscia telah ditipu oleh kekasih yang telah menjalin asmara selama lima tahun, ia sangat mencintai kekasihnya, namun ternyata kekasih nya tersebut hanya memanfaatkan kekayaanya dan melakukan peghianatan berselingkuh dengan sahabatnya, betapa hancurnya hati Hazel, dua tahun sudah berlalu,usaha Hazel untuk move on hampir berhasil, namun siapa sangka,saat sekuat tenaga ia ingin melupakan mantan kekasihnya,ia malah bertemu kembali dengan sang mantan dan Istri nya. Entah bagaimana Hazel mengatasi rasa malu nya dan menyeret seorang Tentara yang kejam namun ganteng bernama Aron. Aron yang terjebak rasa bersalah dan krisis percaya diri untuk mendekati perempuan, membuatnya berprilaku cuek dan kejam kepada perempuan yang mulai ingin mendekati nya. Namun tiba -tiba Hazel yang imut, ceria, banyak bicara walaupun agak ceroboh sedikit, menikah dengan Aron?bagaimana ini bisa terjadi,yuk simak ceritanya. FOLLOW IGKU UNTUK INFORMASI ORDER NOVELNYA🥰 Ig : Tulisan_Arnettasf Start from 11 july 2021
BEFUDDLES (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 11,000,610
  • WpVote
    Votes 879,048
  • WpPart
    Parts 58
Spin off Arunika's World dan SHAGA BISA DI BACA TERPISAH FOLLOW SEBELUM MEMBACA *** "Lo mau nggak pacaran sama gue?" Snowy. "Gue nggak mau pacaran sama lo. Gaya pacaran kita beda. Gue nggak suka main di luar, gue lebih senang habisin waktu di rumah. Kencan? Nonton? Malam mingguan? Chating 24 jam? Telponan sampai ketiduran? Nggak ada, gue nggak bisa. Gue lebih senang kurung pacar gue di kamar, nonton, ciuman, pelukan, sampai ketiduran. Udah," jelas Aghas, mata cowok itu menatap lekat mata Snowy yang berkedip-kedip lugu. Snowy terdiam, jadi Aghas pacarannya begitu? Kurung pacarnya di kamar, tahu-tahu bunting pas keluar? Astaga! Kenapa cowok itu bringas sekali? Satu tangan Aghas menyentuh dagu Snowy, mencapitnya lembut agar gadis itu mau menatapnya. Selama beberapa detik, Aghas nikmati kesalah tingkahan gadis itu atas tindakannya. "Jadi gimana?" "Gimana apa?" "Mau nggak pacaran sama gue?" *** April, 2022. Destharan. Cover by taasdesign.
Ratu Is Our Queen (END)  by verleanavcyaandra
verleanavcyaandra
  • WpView
    Reads 5,379,077
  • WpVote
    Votes 419,532
  • WpPart
    Parts 53
#SERIES TRANSMIGRASI. - Bisa dibilang ini cerita Transmigrasi Figuran di Novel, bukan Antagonis ataupun Pemeran utama. - CERITA MASA REMAJA BUKAN KERAJAAN!! - Cerita ini bisa membuat anda sedikit kesal, juga bisa membuat anda melayang jauh tinggi diawan. - Awal-awal chapter emang bikin darting tapi juga bikin melting. - Jangan baper ditengah jalan, aku gak tanggung jawab. Jangan heran sama sikap + bucinnya Adelard! #kawasanzonabaper - Yang gak suka, silahkan mundur dengan tertib. Terimakasih! |•••| Cellya hanyalah gadis yang berharap bisa sembuh dari penyakitnya, ia berdoa tepat di hari ulangtahun nya yang ke tujuh belas. Tapi Cellya tidak menyangka, doanya memang di jawab Tuhan, dirinya sembuh. Tapi, jiwa Cellya pindah ke raga orang lain. Ratu Elvarette Xaquila, sosok pemeran figuran dalam Novel My Darling. Hanya beberapa kali muncul disana, kisah pribadinya tidak diceritakan, tapi Cellya justru terdampar di raga Ratu. Kedatangan Cellya berhasil membuat alur Novel berubah jauh berbeda. Apalagi ditambah fakta bahwa Ratu sudah mempunyai tunangan. "Baby, mau peluk." "Baby, kiss." "Baby, jangan tinggalin aku. Kamu itu nafas aku. Aku gak bisa hidup kalo gak ada kamu." "Baby, jangan deket-deket sama mereka, aku gak suka!" Inilah keseharian Cellya yang sekarang menjadi Ratu. |•••| Start : 1 Desember 2021 End : 27 Oktober 2022 High rank : # 1 in Sweet # 5 in Transmigrasi # 5 in Fantasi # 5 in Cute # 6 in Teenfiction # 15 in Badboy # 1 in Teenlit # 3 in Fantasi # 1 in Cold # 11 in Badboy # 10 in Baby # 8 in Cold #7 in Cold # 34 in Teenfiction # 34 in Possessive # 13 in Teenlit # 10 in Teenlit # 44 in Romantis # 6 in Sweet # 71 in Fiksi # 62 in Badboy # 49 Fantasi # 19 in Transmigrasi # 22 in Baby # 17 in Transmigration # 46 in 17 # 94 in Gengmotor # 88 in SMA NOTE : cerita ini fiksi remaja masa SMA ya, bukan cerita tentang Kerajaan-kerajaan and, cerita ini transmigrasi nya ke Ratu bukan Vara. Terimakasih! 🐭🍼
LEIDEN by aing_Rahmaaa
aing_Rahmaaa
  • WpView
    Reads 18,983,928
  • WpVote
    Votes 2,059,624
  • WpPart
    Parts 56
"Skala, bisa antar aku ke psikolog?" "Ngapain sih? Gue mau balapan. Lagian Lo, kan nggak gila." "Skala, ada waktu nggak? Aku mau cerita," "Cerita tentang ayah lo yang selalu mukulin lo? Gue bosen dengernya. Gue nggak mau diganggu!" "Skala, boleh pinjam uangnya? Aku dari kemarin malam belum makan. Ayah ngelarang aku makan." "Nggak ada! Uang gue mau gue pake clubing," "Skala bisa jemput aku? Karina, sahabat aku meninggal bunuh diri. Tolong anterin aku kesana," "Nggak bisa. Gue lagi ngegame, jadi orang jangan nyusahin ngapa sih!" Diacuhkan oleh pacarnya, dikasari oleh ayahnya, dibiarkan oleh ibunya dan yang paling menyakitkan ditinggal oleh sahabat satu-satunya membuat Rhea semakin terpuruk. Rhea benar-benar ada dititik yang paling rendah sekarang, tak ada siapapun yang peduli dengannya. Ditambah lagi dengan penyakit yang bersarang ditubuhnya membuat Rhea semakin benar-benar hilang selera hidup. Kebahagiaan sama sekali tak pernah mampir ke kehidupan Rhea. Lalu untuk apa Rhea hidup jika harus selalu menderita. Tuhan, Rhea sudah tak sanggup. Rhea ingin istirahat. Untuk selamanya. *LEIDEN DIAMBIL DARI BAHASA JERMAN YANG MEMILIKI MAKNA PENDERITAAN. Highest Rank : #rank 1 in hurt (31/01/2021) #rank 1 in sad (07/02/2021) #rank 1 in fiksiremaja (08/02/2021) #rank 1 in acak (12/02/2021) #rank 1 in penderitaan (14/02/2021) #rank 4 in cinta (15/02/2021) #rank 1 in bad (18/02/2021) #rank 1 in populer (21/02/2021) #rank 1 in puisi (22/02/2021) #rank 1 in sekolah (20/03/2021) #rank 2 in teenfiction (22/03/2021) #rank 1 in remaja (27/03/2021) #rank 1 in broken (31/03/2021) #rank 1 in brokenhome (06/04/2021)
AVARELIC by HraAzhra
HraAzhra
  • WpView
    Reads 4,831,712
  • WpVote
    Votes 328,080
  • WpPart
    Parts 57
"What I want is for you to die slowly, bitch." ••• [BELUM DI REVISI DAN MASIH BANYAK TYPO ATAU KESALAHAN NAMA DI DALAMNYA] Ini kisah Athela Brianne Latheisa Avarelic. Gadis cantik dan imut, memiliki pesona dan daya tarik tersendiri. Tidak banyak yang mengetahui tentangnya, Identitas miliknya tertutup dengan rapat-rapat agar tidak ada yang bisa membobol data-data tentang Athela. Tidak ada yang tahu bahwa gadis itu salah satu putri dari keluarga Avarelic. Ketika berkenalan di sekolah barunya, atau orang-orang yang tidak ia kenal. Ia akan memperkenalkan namanya tanpa menggunakan marga keluarganya. Wajah imutnya sangat bertolak belakang dengan sifatnya yang cuek, ketus, dingin serta auranya yang dominan. Gadis misterius penuh dengan teka-teki dalam kehidupannya. Athela berbahaya, itulah yang sering orang-orang sekitarnya pikir tentang Athela. Namun, semua sifat itu akan menghilang ketika Athela berhadapan dengan sang kekasih. Dia, Vincent Gatravic pengusaha terbesar nomor satu di dunia. Hanya bersama Vincent Athela akan berubah menjadi manja. Tidak ada Athela yang dingin, cuek dan ketus. Hanya Vincent yang bisa menaklukkan seorang Athela Brianne Latheisa Avarelic. Begitupun sebaliknya, Vincent laki-laki dingin dengan sejuta pesona itu bahkan sudah jatuh hati pada gadis yang umurnya berbeda enam tahun dengannya. Hanya ada Vincent yang lembut dan selalu memanjakan gadisnya ketika berhadapan dengan Athela. Warning‼️ [Mengandung adegan kekerasan, memiliki sedikit hal-hal vulgar dan kata-kata kasar mohon bijak dalam memilih bacaan.]
LAVENDER  by StarsShine_1603
StarsShine_1603
  • WpView
    Reads 22,540,831
  • WpVote
    Votes 2,824,877
  • WpPart
    Parts 60
{Tersedia di Gramedia} Calista Shaqueena, gadis yang begitu kuat dan berani. Mempunyai paras cantik tapi selalu menampilkan mimik muka sadis ketika melihat orang yang dibenci. Tujuannya kembali ke tempat lahirnya hanya untuk membalaskan dendam. Al Cakrawala, cowok tampan berkepribadian nakal yang menjabat sebagai ketua geng di SMA Pancasila. Geng yang dinaunginya beranggotakan lima orang anggota inti, salah satunya ada Sangga-pacar dari Shena si ratunya bullying. Geng yang bernama Skorpios itu selalu melindungi Shena, mereka menjadi benteng begitu kuat untuk gadis ular itu. Tak ada yang berani menyakiti Shena, hingga suatu waktu Calista datang dengan keberaniannya yang berkobar. "Lo berlima maju sini lawan gue! Gue nggak takut!" bentak Calista diiringi senyum miring. "Lo cewek, gue tonjok langsung ke kuburan lo!" _______________________ Dari cerita ini kalian akan tahu bahwa wanita bisa sejajar kuatnya dengan laki-laki, bahkan lebih. Rank🔥🏆 1 in #fiksiremaja (2 Juli 2021) 1 in #gengmotor (3 Juli 2021) 1 in #happy (10 Juli 2021) 1 in #playboy (30 Juli 2021) 6 in #badgirl (3 Juli 2021)