alreschariys
- Reads 41,521
- Votes 2,425
- Parts 3
[FOLLOW SEBELUM BACA KARENA SEBAGIAN CERITA TELAH DI PRIVATE]
RAVEN SERIES PART I
Lima tahun menetap di Swiss, Sera akhirnya kembali ke Indonesia untuk menghadiri upacara kelulusan adik perempuannya, Sasha. Tapi kepulangan yang seharusnya menjadi momen bahagia berubah menjadi mimpi buruk. Sasha tewas dengan tragis akibat sebuah kecelakaan, tepat di hadapan Sera.
Setelah peristiwa itu, sebuah rahasia gelap perlahan terungkap. Sera menemukan fakta-fakta tentang kehidupan adiknya selama tiga tahun terakhir, termasuk club rahasia bernama Raven. Demi mencari kebenaran atas kematian adiknya, Sera terpaksa menunda pernikahannya dengan Arsen.
Sementara keluarga Davies tampak terlibat, hubungannya dengan Arsen mulai merenggang. Dalam dunia di mana uang dan kekuasaan dapat membeli segalanya, mampukah Sera dan Arsen menjaga cinta mereka... atau justru saling terluka demi sebuah kebenaran?