t e e n f i c t i o n 🐝
19 stories
Her Step Brother by AnnisaHumaira
AnnisaHumaira
  • WpView
    Reads 101,141
  • WpVote
    Votes 7,900
  • WpPart
    Parts 25
[Islamic Teen Fiction] *** Sara Haddan bertemu Sameed pada suatu musim panas tiga tahun sebelum mereka resmi menjadi saudara tiri. Sejak pertama bertemu Sameed, Sara selalu mengaguminya dan membayangkan bagaimana rasanya mengenal Sameed lebih jauh. Ketika Sara tahu Sameed akan menjadi saudara tirinya, ia merasa Allah telah mengabulkan doanya untuk dipertemukan kembali. Tapi ia tidak tahu apakah ia harus kegirangan, atau malah sebaliknya. Sara dan Sameed secara hukum Islam bukanlah mahram, tapi sayangnya mereka terjebak dalam status 'adik-dan-kakak-tiri.' Mereka pun tinggal satu rumah. Semakin Sara mengenal Sameed, ia harus menentukan perasaannya pada Sameed. Tapi apapun perasaan itu, ia harus tetap mengenyahkan rasa lebih dari sekedar saudara. Karena ia tahu, menyukai Sameed memang bukanlah ide yang bagus. Dan, tidak akan mudah.
KEANU: The Over Protective Boy by felinatha
felinatha
  • WpView
    Reads 5,401
  • WpVote
    Votes 309
  • WpPart
    Parts 14
Keanu Wijaya Hanks. Pria blasteran Indo-Amerika yang berusia tujuhbelas tahun itu, kerap kali banyak di gandrungi oleh kaum hawa. Di usia yang masih terbilang muda, Keanu bisa di katakan cukup mapan mengingat pekerjaannya sebagai Model di Agency ternama. Oleh karena pamornya. Seluruh antero sekolah mengenal Keanu tanpa terkecuali. Mereka semua pun berlomba-lomba untuk mendekatkan diri pada Keanu dikarenakan maksud tertentu. Berbeda dengan Jimisha Agatha Simanjuntak. Perempuan berdarah batak itu sama sekali 'tak mempedulikan laki-laki tersebut. Bagi dia, Keanu hanyalah pria yang tidak pernah merasakan sakitnya menjalani hidup. Dimana pria itu hanya tau cara bersenang-senang serta menghamburkan banyak duit. Jadinyalah Jimisha sama sekali tidak merasa tertarik pada laki-laki itu dan berusaha untuk tidak jatuh hati padanya. Sampai akhirnya seorang Keanu mulai melirik gadis itu. Menggoda Jimisha dengan kata-kata romantis khas andalannya. Ditambah lagi laki-laki itu selalu memberikan segala jenis perhatian yang membuat pipi Jimisha merah merona karena malu. Akankah Jimisha tetap bersikeras untuk tidak menyukai Keanu? Atau justru pesona Keanu-lah yang berhasil menggoyahkan hatinya? Semuanya dapat di saksikan melalui bacaan cerita ini. Jangan lupa memberikan tombol bintang dan comment, ya:). ******* Copyright © 2015 by Felicia N Bagiono. Dilarang menjiplak,mengcopy atau meniru cerita tanpa sepengetahuan dari author. Seluruh kandungan dari isi cerita adalah hak cipta author. Jika ditemukan atas ini akan di kenakan sanksi. 01 Mei 2017
King Bullying [SUDAH TERBIT] by haniyahhputri
haniyahhputri
  • WpView
    Reads 1,264,658
  • WpVote
    Votes 41,960
  • WpPart
    Parts 27
Vano, mempunyai hobi membully murid baru bersama gank-nya. Kini target mereka adalah Galena, murid baru si gadis sederhana, cuek dan pemberontak. Dan itu menjadi malapetaka untuk Galena sendiri ketika Galena mendapatkan bangku tepat di sebelah Vano. Kejahilan Vano semakin menjadi jadi. Sosok Galena yang sangat tertutup membuat Vano diam diam menjadi penasaran akan sosoknya tersebut. Vano berusaha untuk mengetahui sosok Galena, namun Galena terus membangun tembok yang kokoh. Tembok yang belum pernah terhancurkan oleh siapapun. Ketika Vano berhasil menghancurkannya maka Galena akan membangun kembali tembok itu dengan kokoh. (Sebagian part sudah di hapus, sudah tersedia secara resmi di WEBNOVEL) #107inTeenFiction.4/04/2018 copyright ©2018
8888 Kali by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 446,145
  • WpVote
    Votes 28,294
  • WpPart
    Parts 31
Hai, kamu. Iya kamu. Yang lagi baca paragraf ini nih. Coba aja buka trus baca. Kali aja suka. Satu tempat untuk banyak cerita. Pokoknya gak jelas tapi semoga kalian terhibur. Ciaaa -Poppi Pertiwi, 21 Des 2017
ARSHEL [EKSKLUSIF DI NOVELTOON] by haniyahhputri
haniyahhputri
  • WpView
    Reads 149,034
  • WpVote
    Votes 1,408
  • WpPart
    Parts 6
Namanya Martinez Arion Williams, bule nyasar yang bisa masuk SMA Harapan Bangsa. Dia ketus, cuek, galak, brandal-brandal tapi rajin. Nonjokin orang nomor satu, tapi prestasi selalu tingkat pertama! Sheril Patricia Eudora, entah keberuntungan atau kesialan ia bisa jatuh ke dalam pesona seorang Arion. Dia Arion, memiliki sejuta pesona, mampu memikat hati, tapi ternyata hati Arion lah yang paling sulit untuk di pikat. Meskipun Arion sudah menolaknya berkali-kali, tapi Sheril gak akan pernah menyerah. Semangat! *** Bagi Sheril, Arion adalah orbitnya. Dunia Sheril seakan hanya tertuju kepada Arion. Dan bagi Arion, Sheril adalah salah satu dari sekian banyak bintang yang mengelilinginya. CERITA SUDAH DI HAPUS SEBAGIAN, BACA GRATIS DI MANGATOON + DAPATKAN SEASON 2 DISANA!!
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,403,826
  • WpVote
    Votes 4,303,971
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
SIN [Completed] by Faradisme
Faradisme
  • WpView
    Reads 27,137,824
  • WpVote
    Votes 1,471,513
  • WpPart
    Parts 57
(Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) SEGERA DIFILMKAN. #1 in Teen Fiction, 25 Mei 2017 Ametta Rinjani Cewek paling cantik disekolah. Suka dugem, sombong, tidak peduli pada apapun selain dirinya sendiri. Memiliki predikat playgirl dengan mantan hampir dimana-mana. Niatnya hanya satu, membuat semua cowok bertekuk lutut dibawah kakinya, kemudian menendangnya jauh-jauh. Raga Angkasa Cowok pendiam yang tidak pernah suka menjadi sorotan disekolahnya. Lebih senang menyendiri di taman belakang jika teman-teman futsalnya sedang sibuk merokok dikantin. Ia hanya punya satu tujuan, menjauh dari cewek bermasalah manapun hingga lulus nanti. ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ Metta merasa menemukan mainan baru dalam penolakan Raga. Jika cowok itu menyebut dirinya adalah sumber masalah, maka dengan senang hati ia bersedia membuktikan seberapa besar masalah yang bisa ia berikan. Sedangkan bagi Raga, Metta adalah simbol dari kekacauan. Cuma dalam waktu satu hari, dunia serba tenang milik Raga hancur karena Metta mendatanginya di pinggir lapangan dan membungkam bibirnya di depan mata semua anak sekolah. "God hates the sin, not the sinner." ©copyright by Faradita 24 Maret 2016. Join fanbase Sin di instagram ya @sinfanbase (Sebagian cerita di hapus)
A' Little Girl by AraRathuu
AraRathuu
  • WpView
    Reads 229,897
  • WpVote
    Votes 7,256
  • WpPart
    Parts 28
BELUM SELESAI -------------------- Mengapa sikapnya sangat berbeda terhadapku? Sungguh kadang itu membuatku bingung. Aurl~ Sikapku berbeda hanya kepada orang yang kusayang. Laditt~ [17++]
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,288,079
  • WpVote
    Votes 2,774,045
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
Cold Girl (✔) by giantpasta
giantpasta
  • WpView
    Reads 449,490
  • WpVote
    Votes 17,862
  • WpPart
    Parts 64
[MALES NGEREVISI] "Cewek jutek itu ngeselin, sukanya bikin penasaran terus, mana ngangenin lagi. Plus, sekalinya dia senyum, behh manis banget, man! " -Justin. Di mata Justin, Selena adalah cewek yang jutek, dingin, dan irit saat bicara. Tapi bagi Justin, Selena malah terlihat menggemaskan dengan sifatnya itu. Di mata Selena, Justin adalah cowok jahil, aneh, dan sangat-sangat menyebalkan karena hobi nya yang suka menggoda Selena. Selena benci cowok, karena suatu alasan. Ia menganggap cowok itu adalah iblis. Kalau itu anggapan Selena, kenapa ia membiarkan Justin yang berusaha masuk kehatinya? C O L D G I R L 2017 by giantpasta