CitraAjjhagent's Reading List
29 stories
KARSA by Alleennn
Alleennn
  • WpView
    Reads 551,025
  • WpVote
    Votes 98,704
  • WpPart
    Parts 63
[Pemenang Wattys 2021 Kategori Young Adult] Semenjak dikalahkan secara berturut-turut selama 3 semester pertamanya menduduki SMA Bina Bangsa, Karin nyaris kehilangan bentuk kepercayaan dirinya sebagai sosok yang mewarisi otak pintar keluarga Wijaya. Hanya karena seorang laki-laki yang namanya enggan Karin sebutkan, kata cemerlang dari dunia Karin seakan tercuri lewat persaingan yang sayangnya belum bisa ia menangkan. Dia-si juara satu-bukanlah sosok yang ramah, melainkan dengan segala sikap congkak dan pasifnya yang selalu membuat Karin jengkel, dia tidak segan merendahkan harga diri Karin lewat gestur, tatapan, maupun tajam ucapannya. Hingga suatu ketika, sebuah penawaran menarik membuat Karin perlu mengenal lebih jauh tentang siapa laki-laki itu sebenarnya. Laki-laki yang tidak Karin mengerti alasannya membenci, namun sukar sekali menjawab pertanyaan. Demikian, melalui agenda yang mengharuskan mereka bersama sampai waktunya telah tiba, Karin hanya berharap. Semoga terlepas dari pertikaian apa pun yang mungkin terjadi ke depannya, semua dapat berjalan lancar tanpa memicu kegagalan.
AMANDA : Seranjang Tak Sejiwa by NevNov
NevNov
  • WpView
    Reads 73,859
  • WpVote
    Votes 3,142
  • WpPart
    Parts 8
Spinn Off dari novel In To You
When a Man Falling in Love by OctyaCelline
OctyaCelline
  • WpView
    Reads 6,850,724
  • WpVote
    Votes 143,942
  • WpPart
    Parts 16
Tipe cewek idaman Faris: 1. Langsing Cowok mana sih yang gak suka cewek langsing? 2. Pintar Hampir semua cowok suka sama cewek yang pintar dan bertutur bahasa santun. 3. Cantik Cowok itu punya motto, dari mata turun ke hati, jadi gak mungkin kalau gak suka cewek cantik 4. Pendek Kebanyakan cowok suka cewek yang lebih pendek dari pada dia. 5. Pintar memasak Kalau mau menggoda cowok dari perutnya dulu, manjakan lidah mereka dan semua cowok pasti suka cewek yang bisa masak. Dan saat Faris bertemu Paris, BOOM semua tipe cewek idamannya berubah, hanya kriteria ke 4 dan 5 yang ada di Paris karena Paris bertubuh gendut, bodoh, dan jelek. Tapi Paris tak suka dengan Faris, bisakah Faris menaklukkan hati Paris? Ini cerita cinta seorang gadis yang murah senyum di kejar oleh seorang pria arogan yang pelit senyum. Ikuti perjalanan cinta mereka yang lucu, sedih dan menyenangkan. Setiap wanita di dunia ini pasti bermimpi menjadi seorang Paris yang bisa di sukai oleh pria seperti Faris.
Bapak, Jadi Imam Saya Yuk![Complete] by SandyAulia
SandyAulia
  • WpView
    Reads 754,598
  • WpVote
    Votes 11,636
  • WpPart
    Parts 6
Farissa, si muslimah ulet keket yang tidak bisa diam barang sejenak. Menyukai duda Satria baja hitam yang cool bagai kulkas berjalan. Bagaimana jadinya?
Dearest Mai (Versi Novel) by viveramia
viveramia
  • WpView
    Reads 155,579
  • WpVote
    Votes 11,263
  • WpPart
    Parts 24
Mai, gadis itu punya mimpi sederhana saja. Lulus kuliah dengan nilai bagus, menikah, dan tenang bersama keluarga. Namun, mimpi akan terasa sulit saat kau sudah bertemu cinta dan patah hati, bukan? Al, laki-laki yang selalu memberinya perhatian, diam-diam mengisi tempat di hatinya. Namun, saat perasaan itu mulai tumbuh, ternyata Al menjalin hubungan dengan perempuan lain. Dalam patah hati, Mai bertemu Da Andy. Dia baik, pintar, dan mencintainya. Seharusnya, tidak ada lagi yang emmbuat Mai ragu. Sampai sebuah kenyataan tentang Da Andy membuat harapannya hancur. Berantakan tak lagi berupa. Jatuh cinta memang selalu tak bisa baik-baik saja, kan? Lalu, akan ke mana Mai membawa cintanya menepi? Akan bagaimana Mai menyudahi keinginan hati?
Wedding Agreement ( WEB SERIES tayang di Disney Hotstar) by viveramia
viveramia
  • WpView
    Reads 12,074,626
  • WpVote
    Votes 300,485
  • WpPart
    Parts 33
#1 Romance, 27 Juli 2018 Novel sudah tersedia di GRAMEDIA. Filmnya bisa ditonton di Netflix dan Disney Hotstar. Web series-nya bisa ditonton di Disney Hotstar mulai 25 Maret 2022 Bagi Btari Hapsari, atau Tari, menikah adalah ibadah. Walau belum mengenal dengan baik calon suami yang dikenalkan oleh pakde dan budenya. Ia yakin cinta bisa tumbuh belakangan, ketika sudah menjadi pasangan yang halal. Sayang sekali, Byantara Wicaksana, atau Bian, tidak berpikiran sama. Ia menikah karena terpaksa. Sebuah kesepakatan sudah ia siapkan jauh-jauh hari. Satu tahun adalah waktu yang ia berikan untuk pernikahan ini. Sesudahnya, ia akan menikahi wanita yang pernah menjadi kekasihnya dulu. Bagaimana mereka menjalani keseharian sebagai sepasang suami istri yang tinggal dalam satu atap? Apakah Tari bisa bertahan menjalani pernikahan yang sudah ditetapkan waktunya? **** Testimoni Pembaca "Membaca novel ini diingatkan kembali betapa pentingnya mengenal pasangan kita sebelum menuju ke pernikahan. Perlu satu visi dan satu rasa supaya tidak salah langkah." (Surya Saputra, Aktor) "Sebuah Cerita Klasik dengan pengemasan modern yang realistis." (Dwi Sasono, Aktor) "MasyaAllah. Penulisan yang cerdas. Penulis bisa membawa kita larut dalam cerita sambil mendapatkan pelajaran ilmu agama Islam yang tidak menggurui." (Ratu Anandita, Presenter dan Ibu Rumah Tangga) "Halaman demi halamannya membuat kita semakin penasaran. Debut yang sangat menjanjikan dari Mia Chuz. Banyak penulis novel yang menulis dengan baik, namun tidak banyak yg menulis dengan hati." (Archie Hekagery, penulis Sitcom Tetangga Masa Gitu & Okjek) **** Beberapa bab terakhir dihapus untuk kepentingan penerbitan. Terima kasih. -Mia Chuz-
Love in Pesantren {End} by rasy99
rasy99
  • WpView
    Reads 255,216
  • WpVote
    Votes 12,462
  • WpPart
    Parts 23
Sahwa hanyalah seorang santriwati di pondok pesantren yang terletak di sebuah desa terpencil. Mulanya dia gadis yang sabar dan tidak suka mencari masalah. Tapi semenjak bertemu dengan Dimas, salah seorang mahasiswa dari kota yang melakukan penelitian di pondoknya, dia tidak bisa menolerir sikap Dimas yang dianggapnya sombong dan selalu mencari masalah dengannya.
Pernikahan Tanpa Cinta by JakaTunggal1
JakaTunggal1
  • WpView
    Reads 167,833
  • WpVote
    Votes 5,226
  • WpPart
    Parts 49
[COMPLETE] Habibah Dan Hafy Keduanya adalah Santri Mbah Yai Abdurrohman,Mereka Hanya sebatas kenal biasa dan belum pernah berbicara secara langsung atau Saling Mengenalkan Jati diri Masing-Masing. Pengamatan Mbah Yai kepada Hafy salah satu sosok Santri putra Yg terbilang Cukup Tampan dan pandai di kalangannya,mendapat perhatian Lebih Oleh Mbah Yai. Kehawatiran Sang kyai kepada Hafy adalah bermula gegernya Santri Putri sering membicarakannya,Sebelum hadirnya adanya Fitnah Sang Kyai memutuskan untuk Menjodohkan Hafy dg Salah satu santri Putri Senior Yaitu Habibah. Namun Tak di Sangka,Perasaan Cinta Kang Hafy Yg Mengalir begitu saja kepada Santri putri lainnya Yaitu Ning AldiKa,Telah Tumbuh di Hati Keduanya Sebelum terjadinya perjodohan. Bagaimana Dengan Habibah dan Hafy,Dengan perjodohan ini????
Neng Zulfa (Selesai) by puputpelangi
puputpelangi
  • WpView
    Reads 647,173
  • WpVote
    Votes 1,527
  • WpPart
    Parts 2
Zulfa Zahra El-Faza, seorang putri kiai yang tidak pernah tertarik dengan cinta, apalagi pernikahan di usianya yang masih relatif muda. Jika ada lamaran yang datang, tanpa pikir panjang akan gadis itu tolak tanpa peduli siapa yang melamar, entah seorang gus yang terkenal tampan dan piawai atau bahkan seorang kiai. Zulfa belum tertarik sama sekali. Namun, semenjak Fatih Thoriqul Firdaus datang dalam hidupnya, segalanya berubah. Gus dari pesantren tempatnya menimba ilmu itu berhasil mengetuk hati Zulfa dan merajainya ketika Zulfa menjadi istrinya. Kepada Fatih, Zulfa memberikan seluruh cintanya, dan itu mungkin kesalahan terbesar yang pernah Zulfa lakukan dalam hidup. Sebab Fatih penuh rahasia, dan rahasia-rahasia itu adalah pemicu luka dan air mata bagi Zulfa. Akankah mereka berakhir bahagia jika dibayangi juga oleh orang ketiga? { PESANTREN SERIES #1 } Romance-Spiritual by Puput Pelangi © 2019 Rating: 17+ Please tag @puputpelangii or @puputpelangi12 if you share something from this story on Instagram.
Sembunyi Rasa √ by JaisiQ
JaisiQ
  • WpView
    Reads 258,873
  • WpVote
    Votes 5,388
  • WpPart
    Parts 8
SUDAH TERBIT Hub 089631354701 untuk info pemesanan "Lo seneng habis ditembak Haykal?" Aku bungkam. Lantas melirik ke samping. Arkan ternyata masih fokus dengan kertas-kertas di tangannya. Tapi tak lama kemudian, dia melirikku. Telak. Aku dan dia saling pandang. "Nggak, aku nggak seneng," jawabku seakan ada di alam bawah sadar. "Kenapa?" "Karena aku udah terlanjur cinta sama seseorang. Dan itu bukan Haykal." Arkan tidak menyahut lagi, melepas pandangannya dariku. Apa hal yang paling tersulit dalam dunia percintaan? Yaitu menyatakan cinta secara langsung. Di depan matanya. Di depan wajahnya. Tidak ada jarak membentang di antara kami. Dia selalu ada. Di sisiku. Tapi kejujuranku akan isi hati terlalu tabu untuk diungkap. Andai aku lelaki, mampukah aku menyatakan cinta? 🌿🌿🌿 Start : 20/03/2019 End : 26/06/2019 Copyright© 2019 by JaisiQ