Random
4 stories
TPE : Seven Rivalry (2014) by steefoy
steefoy
  • WpView
    Reads 249,267
  • WpVote
    Votes 20,730
  • WpPart
    Parts 55
Completed ☑ The Penumbra Escapade : Seven Rivalry - Seakan tidak pernah puas, kejahatan selalu menyerang SMA Visual Angkasa. Berawal dari sebuah mimpi yang menuntun Allegra menuju pertentangan antara dua kubu, Kubu Surga dan Kubu Neraka, dia harus bisa mengetahui permainan apa yang sebenarnya terjadi di balik insiden-insiden yang ada. Banyaknya korban yang berjatuhan memaksa Allegra dan teman-temannya untuk mempercepat gerakan mereka, tapi insiden-insiden yang didasarkan pada tujuh dosa dan tujuh kebaikan itu bukannya terjadi tanpa alasan. Mungkinkah kecelakaan di pesta ulang tahun atau murid yang disekap di kamarnya sendiri adalah hasil dari pertentangan kedua kubu? Bagaimana jika ada pihak lain yang ikut terlibat dalam penyerangan anak-anak tak berdosa di sekolah itu? Apakah dengan membongkar semua teka-teki insiden demi insiden di sekolah bisa menuntun Allegra pada pertanyaan yang selalu menghantui kepalanya, pertanyaan tentang masa lalu keluarganya yang kelam dan nyaris tak tersentuh bahkan oleh dirinya sendiri? Apa pun alasannya, jangan percayai siapapun kecuali dirimu sendiri. Trust Nobody But Your Instinct. Achievement: Rank #2 on Adventure ( 4 times, recent September 22nd, 2015), Rank #1 on Adventure ( August 29,2015) (2 times, recent September 18th, 2015) Story & Cover Illustration by: Steefoy Copyright © 2014 Steefoy
Conspiracies Theory by thatznathan
thatznathan
  • WpView
    Reads 162,685
  • WpVote
    Votes 12,191
  • WpPart
    Parts 54
▪Teori-teori ☢ ▪Konspirasi 👁 ▪dan Misteri dunia yang masih menjadi tanda tanya (?).🌐 Disini akan dibahas dan dijelaskan secara jelas, logis, dan mudah untuk dipahami. dikutip dari berbagai sumber di internet, dan media lainnya. Kapan update? Random sih. Tapi biasanya seringnya hari sabtu! ⚠️Waspadalah dengan dunia yang penuh misteri ini! Penasaran? Langsung ajah yuk dibaca! Jangan lupa kasih Vote nya yah! Terima kasih!
NICHOLAStein ✔ by Elissechan
Elissechan
  • WpView
    Reads 1,524,264
  • WpVote
    Votes 137,266
  • WpPart
    Parts 50
Hannah yang menginap di rumah kuno milik pamannya bertemu dengan seorang laki-laki misterius, tetapi satu per satu rahasia milik laki-laki itu mulai terungkap hingga membuat Hannah dan keluarganya dalam bahaya besar. *** Hannah merasa dihantui oleh seseorang ketika menginap di rumah kuno sang paman. Lambat laun terungkap, sosok itu adalah Nicholas, putra dari ilmuwan yang telah meninggal dunia yang sebelumnya adalah pemilik rumah tersebut. Nicholas sangat misterius, polos, mencurigakan dan memiliki fisik yang terlalu kuat layaknya bukan manusia. Hannah menyebutnya Nicholastein karena mengingatkannya pada tokoh manusia buatan Frankenstein. Akan tetapi membawa Nicholas ke dunia luar perlahan mengungkap satu per satu rahasia besar yang mengancam hidup Hannah dan keluarganya. Siapakah Nicholas itu? Apa yang sebenarnya terjadi padanya? Mengapa dia berbeda dengan manusia lainnya?
Teman Tak Kasat Mata.          ( T A M A T ) by Ridhamai
Ridhamai
  • WpView
    Reads 99,546
  • WpVote
    Votes 4,259
  • WpPart
    Parts 33
Namanya Zila, Zila Hanayuki. Dia mempunyai penglihatan yg berbeda dibanding anak perempuan normal lainnya. Sesosok makhluk tak kasat mata menjadi penjaga setia nya sejak dia kecil. Berbagai keanehan muncul disekitar rumah barunya. Mulai dari rumah kosong yg selalu ramai pada malam hari, misteri kolam merah, dan lain lain. Tapi sepertinya dia tak ingin menyelesaikan misi itu hanya berdua. Dia juga membutuhkan oranglain. Siapakah yg akan dia ajak untuk misi ini? Akankah misi ini terselesaikan dengan tuntas?