Fantasii1
45 stories
Chain Love by rirediable
rirediable
  • WpView
    Reads 1,354,872
  • WpVote
    Votes 106,963
  • WpPart
    Parts 41
[completed] Rasa sakit adalah separuh jiwanya. Selama 17 tahun hidupnya disiksa dan dirantai oleh seseorang yang ternyata adalah matenya sendiri tak lantas membuat ia membenci matenya. Hingga rantai yang membelit terlepas, bahagia menyelimutinya. Menganggap kalau kebebasan akan menyambutnya. Namun, percayalah, penderitaan 'tanpa' akhir tengah menunggunya. 3.2.17 ➡ 5.6.17 copyright©2017 by rirediable
A Werewolf's [On Going] by weximp
weximp
  • WpView
    Reads 1,029,282
  • WpVote
    Votes 53,893
  • WpPart
    Parts 42
♡♡ Malam itu, saat beberapa werewolf yang baru saja dapat berganti shift menjadi serigala yang sesungguhnya dan dapat mengetahui mate atau kekasih hati yang telah menjadi takdir untuk bersama seumur hidup. Malam itu, semuanya tampak antusias. Ada yang mengekspresikan dirinya dengan sangat bahagia karena telah menemukan matenya, ada yang memasang wajah datar dan ada pula yang menangis, entah karena apa. Lain halnya dengan Selly, wanita bertubuh mungil yang dibenci oleh banyak werewolf itu tersentak kaget karena mengetahui siapa matenya. Selly menoleh kearah tempat dimana berdirinya sang Alpha King, ia menampakkan raut takutnya ketika ketahuan sedang mencoba melihat Alpha King secara diam-diam dan yang dilihat pun sedang menatap nyalang pada Selly. So, yap, let's read guys !!! Cover by @bluevantee Copyright ©2019 by weximp
My Mate is a Nerd [TAMAT] by matchaa_cigarette
matchaa_cigarette
  • WpView
    Reads 1,102,456
  • WpVote
    Votes 81,256
  • WpPart
    Parts 31
#1in-FANTASI [08-12-2018] #2 in-ALICE [01-09-2018] #1 in-WEREWOLF [03-07-2020] #1 in -GREYSON [06-07-2020] [Completed] cerita ini udah tamat;) ATTENTION!! BUKU INI AKAN MEMBUAT KETAGIHAN UNTUK DIBACA DAN MEMBUAT PARA JOMBLO DAN UMAT HALU AKAN MERASA BAPER!! DI HARAPKAN UNTUK BUCIN BUCIN APALAGI YANG BAPERAN JANGAN MEMBACA BUKU INI OKEY?! TAPI JIKA KALIAN PENASARAN SILAHKAN SAJA~~ ••• Alice Allecia seorang gadis Nerd yang sering di bully, seolah olah takdirnya sudah di kutuk Maleficent atau seorang penyihir jahat yang tidak akan mendapatkan nasib yang baik, dan ia sering disiksa oleh keluarga tirinya hanya karena melakukan hal sepele,hidupya penuh penderitaan. Mark Alecyiant Carlisle, seorang pria berkekuatan magis werewolf yang mempunyai ideologi jika matenya harus cantik dan sehebat mantan pacarnya, namun rupanya Moongodnes menempatkan Alice di posisi sebagai mate nya Mark, yang membuat Mark membencinya. BENCI JADI CINTA?! OH HERE WE GO! Bagaimanakah kisah antara Mark dan Alice yang keduanya sama sama pendiam, dan Mark yang begitu membenci alice?! Bagaimanakah kisah mereka yang perlahan lahan menumpuk menjadi gunung cinta? dan bagaimana juga cinta mereka yang di uji?! JIKA KALIAN INGIN MENGETAHUI BAGAIMANA ORANG DINGIN ATAU KULKAS BERJALAN MENCINTAI SESEORANG, HERE YOU GO GAISE! CAUSE THIS IS STORY SESUAI PENGALAMANKU~ ENJOY THE READING JANGAN LUPA FOLLOW DAN VOTE~~~
Romeo, Take Me! [END] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 2,255,289
  • WpVote
    Votes 318,948
  • WpPart
    Parts 48
[Réincarnation Series #6] Aku terbangun sebagai seorang gadis bangsawan yang memiliki kehidupan suram. Aku bukanlah tokoh antagonis dalam cerita, dan aku juga bukan pemeran utama. Aku adalah tokoh sampingan yang akan meninggal demi menggantikan pemeran utama. Selain itu, sebenarnya aku juga adalah... PENULIS NOVELNYA! Bisa dibilang kalau tubuh yang kumasuki ini adalah korban salah sasaran. Naas? Oh jelas, sudah salah sasaran, nyawanya hilang, kebahagiaan pun tidak ada, kurang naas apa lagi coba. Dan karena sekarang aku hidup di tubuh ini, maka jangan harap kalau aku sudi mengalami nasib yang sama. Ya karena aku penulisnya jadi wajar kalau aku mengetahui lebih banyak hal mengenai dunia ini lebih dari apa yang para pembaca biasa ketahui. Karena itu, aku memilih satu jalur yang paling aman... "Romeo! Itu namamu kan?" Aku masih ingat saat aku mengatakan kalimat itu kepada seorang anak petani di pinggir desa yang sengaja ketemui susah-susah. Anak itu menganggukkan kepalanya sebagai respon dari pertanyaanku barusan. "Bawa aku bersamamu! Aku akan menjadi gurumu." "Hah? Anak sekecil kau, menjadi guruku?" Ya, begitulah awal mula kisah bagaimana aku menemukan dia, si Romeo anak petani biasa yang tampan. Meski masa kecilnya dia tidak hidup di dalam kastil seperti di cerita-cerita dongeng, tapi aku tahu kalau di masa depan dia akan menjadi sosok hebat karena dia adalah... ...calon kaisar. ===== "Kalian semua kuhadiahi jaminan perlindungan dariku karena telah berjasa banyak dalam kehidupanku. Dan Valerie..." Ya! Akhirnya giliranku! Akhirnya dia akan menghadiahiku jaminan perlindungan, dan kedamaian! "...kuhadiahi kau jaminan rasa cinta untuk seumur hidup dariku." "Hah! Gimana-gimana?" ===== 1# Reinkarnasi (051120) 2# Fantasi (151120) 2# Fiksi (050121) 3# Fantasy (070121) Bisa dibaca terpisah dari seri sebelumnya. Hasil karya sendiri~ Plagiator minggir ya~ First chap: 10 Oktober 2020 Last chap: 30 Desember 2020 © Copyright 2020 by Lyvia May
Reverse Card  by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 394,400
  • WpVote
    Votes 92,217
  • WpPart
    Parts 33
[Réincarnation Series #7] Reverse Card! Aku mendapatkan kiriman sebuah buku novel dengan cerita kerajaan kesukaanku. Buku tersebut memiliki sampul layaknya buku tua meskipun sebenarnya buku tersebut baru saja di terbitkan. Saat aku membuka buku tersebut untuk membaca kisahnya, hal pertama yang dapat kulihat adalah sebuah kartu dengan simbol reverse. Hm, mungkin hanya sebuah pembatas buku biasa. Itu pikirku. Pada akhirnya, aku mengakhiri cerita tersebut hanya dalam satu malam, dan berakhir dengan menangis meratapi kematian si tokoh utama pria yang berkorban demi seorang gadis. Inilah akibat kalau membeli cerita dengan sad ending, sungguh menyedihkan. Setelah satu malam menangis akhirnya aku dapat tertidur pulas. Eh tapi... Kenapa saat aku membuka mata... Dia sudah ada di dalam kamarku? "Kau siapa? Kau penyusup ya? Dan apa benda-benda aneh ini!" Ahahaha, kalau kalian sering baca cerita dimana seorang gadis biasa masuk ke dunia novel, maka kali ini kalian dapat melihat bagaimana si tokoh dalam dunia novel... ...yang datang ke dunia nyata. ===== #1 putihabu (160121) Eak, sesuai judulnya, ini adalah reverse card, dimana bukannya si tokoh utama yang masuk ke dunia novel, melainkan si tokoh novel yang datang ke dunia nyata~ Karya sendiri, dan bukan novel terjemahan. DILARANG PLAGIAT! First Chapter: 28 Oktober 2020 Last Chapter: Copyright © 2020 by Lyvia May
This is Our Crazy Family [END][KUBACA] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 1,253,897
  • WpVote
    Votes 43,788
  • WpPart
    Parts 11
[Réincarnation Series #5] 1# - Fantasi Setelah sebuah kesialan yang menimpa diriku di kehidupan sebelumnya. Aku terbangun dalam tubuh seorang bayi kecil yang bahkan tak bisa melakukan apa-apa selain berbaring di atas ranjang dan merengek. Namun kenapa? Kenapa saat aku membuka mata, para pelayan malah bertaruh apakah pria bernama Elion yang merupakan ayahku itu akan membenci atau menyayangiku? Setelah mendengar taruhan itu entah kenapa aku berdoa agar tidak mati muda. Suatu hari, ibuku yang dibilang sudah mati itu tiba-tiba malah muncul di hadapanku. Dan aku bingung, kenapa ayahku bukannya semakin sayang padaku, tapi malah menganggapku sebagai perebut kasih sayang ibu? Dia menganggapku yang seorang anak kecil ini sebagai saingan cintanya loh? Gila sekali bukan? AKU CUMA ANAK KECIL ASTAGA! Aku seorang perempuan, aku anak kecil, dan aku anak kandung. Bisa-bisanya ayahku sendiri malah cemburu padaku karena takut aku merebut ibu darinya? Ini orang waras ga sih sebenarnya hah?! Yah, emang dasarnya ayahku bucin akut sih kalau sudah menyangkut masalah ibu. Belum lagi tiba-tiba ada keluarga bangsawan bergelar Archduke yang malah mau numpang di istana si ayah stress Elion itu. Ya kali buset bangsawan numpang. Memang sepertinya di kehidupan keduaku aku akan menjadi orang gila gara-gara lingkungan keluarga yang gila seperti ini. Semoga kewarasanku dapat bertahan. ===== "Hey Ezequiel, kenapa keluargaku isinya orang gila semua ya?" "Kau berkonsultasi mengenai keluarga gila padaku? Selamat kau bertanya pada orang yang salah." "Eh? Tapi kenapa?" "Karena kalau keluargamu masuk hitungan gila, maka itu berarti keluargaku sudah masuk ke hitungan sinting." ===== 1# - Fantasi (021020) Seri ke-5 dari 'Réincarnation' series. Berisi kisah para anak yang sudah tak sanggup dengan kerusuhan dan keabsurdan keluarga mereka. Sequel dari I'm The Villainess dan I Choose a Hot Daddy Route. First chap: 31 Agustus 2020 Last chap: Rate: 15+ Copyright © 2020 by Lyvia May
Love of Dionysus [KUBACA] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 3,301,309
  • WpVote
    Votes 92,707
  • WpPart
    Parts 8
[Réincarnation Series #2] #1 - Fantasi Dionysus, sang dewa anggur. Orang yang di puja oleh orang-orang dari banyak negara di dunia fantasi ini, dan sekarang aku adalah salah satunya. Aku yang seharusnya sudah meninggal, tiba-tiba saja terbangun di kerajaan yang ada di dalam buku novel dark fantasi. Ah, aku bukan bereinkarnasi menjadi tokoh penjahat di novel ini. Justru, aku bereinkarnasi menjadi tokoh sampingan yang benar-benar tidak penting. Saking tak pentingnya, aku hanya muncul di sebuah adegan dimana sang tokoh utama membaca selembar surat kabar yang mengabarkan kematianku sang putri count. Ya, hanya itu. Di surat kabar tersebut dituliskan diriku yang mati karena dibunuh oleh suamiku sang villain di novel yang kubaca, atau dalam kata lain adalah aku mati karena kekerasan dalam rumah tangga sih. Demi menyelamatkan nyawaku sendiri, aku kabur dari pernikahan dan berlari ke kastil yang dihindari banyak orang, karena beredar rumor bahwa kastil tersebut dihuni oleh sesosok hantu yang akan membunuh siapapun sosok yang berani menginjakkan kakinya di kastil tersebut. Dan sebelum dibunuh, hantu tersebut akan mengabulkan satu permintaan terakhir dari orang yang dibunuhnya. Cih, kalian pikir aku akan percaya dengan rumor sampah seperti itu, yang sekarang kubutuhkan adalah tempat yang terpencil dan dijauhi orang-orang agar diriku dapat bersembunyi. Hm, itu pemikiranku sebelum aku bertatapan langsung dengan dia, sang penghuni kastil yang bahkan ditakuti oleh seluruh Raja di dunia fantasi ini sekalipun. "Dionysus." ===== "Tidak salah kok memuji suami." "Kalau gitu puji dulu istrimu." "Kau cantik." ANJIRR! GA KUAT! ===== Seri kedua 'Réincarnation' Karya asli saya, bukan novel terjemahan. 1# Komedi (280820) 1# Fantasi (310820) 2# Humor (170521) #1 Dimensi #1 Kastil #1 Dionysus #1 Novel (250820) First chap: 9 Juli 2020 Last chap: 17 Agustus 2020 Rate: 15+ Copyright © 2020 by Lyvia May Fantasi - Romance - Comedy - Reinkarnasi
Prince in a Dream ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 4,340,095
  • WpVote
    Votes 511,256
  • WpPart
    Parts 87
[SUDAH TERBIT | PART LENGKAP] (Fantasy-Romance) #1 in fantasy per 15-11-2020 #1 in another dimension 01-05-2021 #1 in prince 17-07-2021 #1 in king 17-07-2021 #1 in mate 28-11-2021 #2 in pangeran 01-05-2021 #3 in romance [out of 382k stories] 30-05-2021 Oline tak pernah tahu bagaimana ia bisa berada di dunia aneh tersebut. Tidak ada gedung pencakar langit, mall, sekolah, dan aspal jalanan. Semuanya terasa begitu asing. Sebuah kerajaan. Itulah yang ia ketahui di sana. Kerajaan besar nan luas yang membuatnya suka tersesat saat berkeliling. Namun ada seseorang yang menemaninya saat ia tertarik ke dunia asing itu. Seorang pria beriris mata abu-abu gelap yang mengenalkan dan melindunginya selama dirinya di dunia itu. Banyak rahasia yang tersimpan. Hingga semua itu terbongkar seiring waktu. Termasuk rahasia bagaimana dirinya bisa berada di dunia itu. *SEQUEL QUEEN OF ANOTHER WORLD* -Fantasy Book Series II -Another Dimension Series II Start : 13 november 2018 End : 21 Desember 2020 Copyright ©2018 | ShinyAlph
Bad Princess (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 4,901,319
  • WpVote
    Votes 570,020
  • WpPart
    Parts 60
🌸1. Reincarnation Series DITERBITKAN! Penerbit Aurora (Galaxy Media) #1 in Fantasi (02-11-2020) #1 in Kingdom (13-08-2020) Yoon Sera bereinkarnasi menjadi Sona, gadis kecil berumur lima tahun setelah kematiannya. Sona Valrize De Alterion, seorang Putri kekaisaran Alterion, yang diabaikan oleh Kaisar, serta dua pangeran yang merupakan kakak kandungnya. Keinginan Sera setelah menjadi Sona hanyalah satu, lari dari istana dan menghindari kematian! Sona, seorang antagonis yang terbunuh dalam cerita yang pernah Sera baca. Kini Sera malah terlahir kembali menjadi Sona dan harus menghadapi nasibnya yang tragis. Ia berusaha menghindari kematiannya dengan menghindari Putra mahkota, sekaligus kakak pertamanya yaitu Heroson, Pangeran kedua, dan juga sang Kaisar. *** PS. INI CERITA ORIGINAL!! BUKAN FANFIC ATAU TERJEMAHAN!! #Happyreading Copyright ©nopnob
WEREWOLF : The Story Of Sylvester [Completed] by Rafaefazelt
Rafaefazelt
  • WpView
    Reads 208,270
  • WpVote
    Votes 11,734
  • WpPart
    Parts 44
#1 in Serigala #1 in king #2 in Immortal [BOOK 1] Matanya membara menatap nyalang kearah Victoria croft, gadis bertudung merah yang ia temui beberapa hari lalu di inti jurang kematian. Ia telah mengorbankan separuh nyawanya untuk menolong gadis itu tapi dengan sangat tidak tahu diri gadis itu malah menolak dirinya mentah mentah dan meludahi wajahnya. Sungguh keterlaluan! Gadis itu harus diberi pelajaran. Sylvester menarik tubuh Victoria kearahnya lalu menghimpit tubuh kurus itu tidak tercelah. Ia sangat senang melihat mangsanya meringsut ketakutan di bawah kuasanya. Tapi kali ini berbeda. Gadis itu sangat berbeda. Tidak ada kata takut sedikitpun yang terpancar dari kilatan matanya. Ia terus memberontak bahkan hampir menampar wajah Sylvester jika pria itu tidak tepat untuk menangkis. "Lepaskan aku! Apa maumu?!" "Dirimu" [Wattys 2018, april 06] -Rafaefazelt-