wajib!
8 stories
ZIDAN by teventysq_
teventysq_
  • WpView
    Reads 3,056
  • WpVote
    Votes 409
  • WpPart
    Parts 15
-semuanya berawal dari ketidaksengajaan, yang menjadi awal kisah kita- Ini cerita tentang lelaki dingin, pemaksa, dan tegas. Siapapun yang melihat tatapannya yang tajam pasti akan ketakutan. Ketua Geng Vendar yang tidak hanya di takuti SMA Argaritma, tetapi sekolah lain pun kagum dan segan terhadap Geng Vendar. Dia bernama Zidan Almahran, langkahnya terlalu jauh. Matanya memandang dunia gelap. Selalu di anggap buruk dan tidak teranggap. Tetapi ada seseorang yang mengubah hidupnya, ia Aurora Kalizza Graisse. Seorang gadis cantik yang tak sengaja bertemu dengannya. Semakin hari mereka semakin dekat sehingga salah satu dari mereka mempunyai rasa suka yang tak disadari. Bagaimana kelanjutan kisah mereka, mari kita baca ceritanya saja. ••• Follow dulu sebelum membaca! Happy reading and enjoy!!
RAJA untuk RATU (SUDAH TERBIT) by rereytr
rereytr
  • WpView
    Reads 12,662,122
  • WpVote
    Votes 595,716
  • WpPart
    Parts 1
Antariksa (SUDAH TERBIT) by rereytr
rereytr
  • WpView
    Reads 17,597,673
  • WpVote
    Votes 4,918
  • WpPart
    Parts 1
Sudah terbit dan segera difilmkan 🎬 Tersedia di toko buku online dan Gramedia -Ketika senyumanmu, menjadi tujuanku- BEBERAPA PART DIPRIVATE, FOLLOW DULU KALAU MAU BACA :) MAKASIH SEMUA
The Pilot's Wife [END] by Wulhand
Wulhand
  • WpView
    Reads 15,000,441
  • WpVote
    Votes 562,832
  • WpPart
    Parts 55
"Pernikahan ini terjadi karena aku hamil." -Bella Elyana ** Bella Elyana, gadis belia yang masih duduk di bangku SMA dan merupakan anak tunggal dari seorang pengusaha ternama. Karier papanya begitu sukses, namun hal tersebut justru membuat Bella menjadi begitu bebas hingga ia salah pergaulan. Papanya mempercayakan Bella kepada Alan Anggara, anak dari rekan bisnisnya. Alan yang berprofesi sebagai pilot ditugaskan untuk menjaga Bella. Namun, hal itu membuat Bella membencinya, karena semakin hari Alan terus mengaturnya dan Bella merasa ini sudah berlebihan. Hingga suatu hari, Insiden buruk pun menimpa Bella dan membuat Alam tidak memiliki pilihan lain, yaitu menikahinya. Kisah ini begitu konyol, tetapi mungkin memang seperti ini lah jalan takdirnya. Lalu bagaimana kelanjutan kisah Bella dan Alan? Penasaran?langsung dibaca aja yuk.. enjoy ya!(: #2 In TeenFiction (210420) #1 In Romance (240520) #10 In Fiksi Remaja (081219) #3 In Remaja (270720)
My Popular Husband [SUDAH TERBIT]  by dealisius
dealisius
  • WpView
    Reads 13,658,664
  • WpVote
    Votes 526,165
  • WpPart
    Parts 49
DILARANG KERAS UNTUK PLAGIAT CERITA INI YA. KALO YG CAKEP..... YA TETEP GA BOLEH ANJIR! FOLLOW DULU SEBELUM BACA:) Warning! : 1. banyak typo bertebaran dan akan segera dilakukan revisi 2. Part ini kebanyakan konflik yang cuma akan menguras emosi pembaca. Kalo ngga suka yang bikin kesel, silahkan moondoor:) Ketika dua hati yang tidak saling mencintai dipertemukan, dengan sifat yang berbeda, karena sang laki-laki yang terkenal play boy, dan sang perempuan yang terkenal sangat 'tertutup', lalu di persatukan dalam sebuah ikatan pernikahan. Yang bahkan, dilihat dari umur mereka, mereka terlalu muda untuk menjalani kehidupan dengan status tersebut. Hingga seiring berjalannya waktu, cinta mulai timbul diantara mereka. Namun ada dinding besar yang menutupi semua itu, gengsi. Lalu, apakah mereka mampu bahagia dengan cara mereka sendiri? Atau mereka akan terus terjebak di dalam lingkaran gengsi yang menimbulkan jutaan luka. #1 in fiksiremaja (06-04-2020) #1 in Dera (22-03-2020) #1 in introvertgirl (04-03-2020) #1 in cewedingin (01-03-2020) #1 in gengsi (10-04-2020) #1 in teenfiction (23-03-2020) #2 in sad (05-04-2020) #166 in romance (05-04-2020) #4 in playboy (16-03-2020) Start : November, 2019 Finish : Maret, 2020
Bad Girl vs Cold Ketos [Sudah Terbit]  by ApsariAlya
ApsariAlya
  • WpView
    Reads 5,904,100
  • WpVote
    Votes 184,570
  • WpPart
    Parts 71
Sequel "DafFania" Rachel Ayu Angeline ===================== Rachel Ayu Angeline, gadis remaja yang memulai kisah cintanya sejak ia masih duduk dibangku kelas 3 SMP, mungkin benar apa yang sering dikatakan orang-orang. Cintanya anak muda itu masih cinta monyet, banyak labilnya. Berawal dari kisah masalalu bersama mantan yang pergi meninggalkan tanpa alasan yang masuk akal, yang membuatnya harus membuang jauh-jauh impian mempunyai pasangan yang benar-benar sayang. Namun setelah ia memasuki lingkup SMA sifatnya berubah drastis, dari yang kalem menjadi urakan. Bertemunya dengan Ketua OSIS yang membuatnya langsung tertarik akan sikap dinginnya. Lucu memang, disaat banyak kaum Adam yang mengantre untuk menjadi pacar Rachel, namun Rachel lebih memilih untuk mengejar cintanya pada sang Ketos. Mungkin kah sikap dingin itu akan luluh dengan kehadiran Rachel? -------------- "Takdir cewek itu dikejar bukan mengejar. Biar aku yang mengejar, namun jangan berlari terlalu jauh, cukup diam dan aku akan menghampirimu," Awal part yang terinspirasi dari kisah real, semoga kalian suka. Dan sempatkan mampir untuk membaca karya-karya Al yang lainnya... Cerita ini belum pernah mengalami tahap revisi, jadi apabila ada kesalahan dalam penggunaan tanda baca. Mohon dimaklumi :) Penasaran? Langsung buka bagian prolog, jangan lupa vote dan comment jugaa :* DON'T COPY MY STORY!!! ©Original story by : ApsariAlya Start : 25 April 2019 Ending : 14 Oktober 2019
Aldara by forkywoodyarea
forkywoodyarea
  • WpView
    Reads 7,934,674
  • WpVote
    Votes 33,310
  • WpPart
    Parts 4
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] (Karakter, tempat dan insiden dalam cerita ini adalah fiksi) Hidup seorang remaja laki-laki yang menjabat sebagai Ketua Galestro itu awalnya kelam, seperti menutup semua celah cahaya yang menerobos masuk. Alvaro Derovano, laki-laki nyaris sempurna dengan sifat acuh dan tidak hidup dibawah aturan orang lain selalu membuatnya semena-mena. Semenjak mengenal seorang perempuan bernama, Adara Adriana hidupnya berubah drastis, namun masa lalu kedua orang tua mereka yang membuat keduanya mengalami hubungan percintaan yang sulit karena terhalang masa lalu. Akankah mereka bisa bersatu melawan masa lalu? Atau hubungan mereka hancur lebur dan menghilang? Rank #2 baper (13/01/2020) #13 baper (20/03/2020) #3 teenlite (27/02/2020) #13 alvaro (3/04/2020) #1 alvaro (5/04/2020) #4 teenfiction (9/04/2020) #6 badboy (16/04/2020) #3 badboy (19/04/2020) #1 school (27/05/2020) #1 teenlite (27/05/2020) Copy right © 2018 by forkywoody
Lilin [TELAH TERBIT & DISERIESKAN] by saniyyahputrisaid
saniyyahputrisaid
  • WpView
    Reads 29,126,262
  • WpVote
    Votes 815,220
  • WpPart
    Parts 53
(NOVEL LILIN TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA MAUPUN TOKO BUKU ONLINE LAINNYA) (SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN) #1 fiksiremaja 25 Februari 2020 #1 watty2020 25 Februari 2020 #1 bestseller 20 Februari 2020 #1 broken 14 Februari 2020 #1 favorit 17 Februari 2020 #1 Alena 25 Februari 2020 #1 Devan 25 Februari 2020 #1 Family 26 Februari 2020 #1 Nyesek 27 Februari 2020 #1 Romance 06 Maret 2020 #1 Hurt 11 Maret 2020 #1 Populer 30 Maret 2020 #1 Penerbit 30 Maret 2020 #1 teenfiction 19 April 2020 Namaku Alena, Di saat semua anak remaja merayakan ulang tahunnya bersama orang tersayang, aku merayakannya hanya bersama lilin. Cahayanya tak membuat kehidupanku terang justru sebaliknya, cahaya itu membuatku gelap. Aku ingin seperti mereka, aku ingin keluar dan melihat kehidupan yang memancarkan sinar kebahagiaan tapi tak bisa, karena sejak lahir hidupku terbelenggu dalam gelap. Aku anak yang lahir dari wanita yang tak di cintai ayahku Aku juga seorang putri dari lelaki yang tak di cintai ibuku. Aku terabaikan dan di lupakan ketika mereka kembali bersama dengan orang yang masing-masing mereka cintai. Aku lelah, aku capek, aku muak Ingin rasanya aku tenang selamanya tuhan, Bolehkah? Start nulis : 21 Desember 2019 Finish : 6 Juli 2020