🌀
17 stories
Alvina Kaulah Takdir Cintaku by Roshliendh
Roshliendh
  • WpView
    Reads 827,904
  • WpVote
    Votes 55,623
  • WpPart
    Parts 51
"dokter Alvina." Langkah Vina terhenti menatap Danton tampan yang sangat suka menggodanya itu. "Ya." Jawab Vina ketus seperti biasa. "Boleh saya tanya sesuatu?" "Apa." Jawab Vina yang saat ini menyilangkan kedua tangannya di depan dada dan matanya memicing curiga pada sang Danton. "Kapan saya bisa halalin bu dokter?" benarkan, dengan senyum jahil yang berhias lesung pipi danton kembali menggoda Vina. "Danton panggil saya hanya untuk tanya itu?" "Iya." "Danton kapan seriusnya sih sama saya." "Bu dokter, saya tanya nggak jawab sekarang malah tanya kapan seriusnya, sekarang juga boleh." Jawabnya menaik turunkan kedua alisnya. "Apanya?" "Seriusin bu dokter lah, pulang dari sini kita urus pengajuan ya." "In your dreams Danton." Jawab Vina kesal dan langsung berlalu meninggalkan danton tampan yang sedang tersenyum bahagia karena sudah sukses menggoda Vina lagi. Ini kisah Ganendra, Danton tampan yang gigih mengejar cinta Alvina dokter cantik yang memiliki trauma akan cinta, Vina biasa dia dipanggil nyaris kehilangan nyawa karena pria psikopat yang mencintainya. Banyak hal lucu dan konyol yang terjadi pada mereka berdua, berbeda dengan kisah Mommy Forza atau Abang Alvand, kisah Alvina sangat menggemaskan. . Start 22 April 2021
mechanic&lover [selesai] by Hamalem
Hamalem
  • WpView
    Reads 2,564,379
  • WpVote
    Votes 283,651
  • WpPart
    Parts 42
Prioritas hidup Gie: 1. Menghabiskan harta Opa 2. Membuat Galang bertekuk lutut padanya Prioritas hidup Galang: 1. Menabung untuk modal nikah dengan pacarnya, Lea 2. Menjauhkan cobaan bernama 'Gie' dari hidupnya Ini cerita romantis komedi lain yg bisa menghibur dan membuat kalian halu. Selamat datang di kehidupan Gie yang hingar bingar! Semoga suka dengan ceritanya. Happy reading...
Binar Sanubari by romanceholic
romanceholic
  • WpView
    Reads 60,145
  • WpVote
    Votes 12,823
  • WpPart
    Parts 27
💛 Cryptic Ops. Vol.2 Membosankan dan tidak menarik perhatian adalah dua hal penting bagi Binar Kencana Meridian untuk menjaga hidupnya tetap damai, jauh dari masalah, apalagi lelaki. Namun, semua itu tak berguna ketika Tegak Lintang Sanubari menerobos masuk apartemen dan mulai mengacaukan hidup Meridian dengan menguak kenangan pahit yang selama ini membuatnya tidak tenang. Semakin jauh kenangan itu terkuak, semakin Meridian tahu kalau hidupnya berada dalam bahaya besar dan satu-satunya harapan untuk bisa selamat adalah dengan memercayai Tegak, meskipun lelaki itu selalu mengibarkan bendera perang setiap kali ada kesempatan. Seiring berjalannya waktu, Meridian akhirnya sadar kalau bahaya terbesar dari situasinya saat ini adalah kehadiran Tegak yang tidak hanya menyulut api pertengkaran, tetapi juga api gairah di antara mereka. _______________________ Happy reading!
Kemilau Revolusi by romanceholic
romanceholic
  • WpView
    Reads 105,143
  • WpVote
    Votes 17,096
  • WpPart
    Parts 25
❤️ Cryptic Ops. Vol.1 Saat berusia tujuh tahun, Kemilau Gemintang Pertiwi pernah diculik oleh penjahat sadis. Peristiwa mengerikan itu membuatnya menderita trauma berat. Dua puluh tahun kemudian, Mila berhasil menjadi psikolog sukses, meskipun ia belum benar-benar terbebas dari mimpi buruknya. Kini penculik itu kembali meneror Mila dengan berbagai ancaman yang membahayakan nyawa. Saat itulah, seorang prajurit bernama Gelar Revolusi Mangkubumi, yang tidak lain adalah kakak sahabatnya, Gita, tiba-tiba muncul dan tampak mencurigakan. Dulu, Mila mengenal Gelar sebagai sosok yang pahit, bermulut sadis dan tidak pernah akur dengannya, tetapi sekarang Mila justru tidak bisa mengendalikan ketertarikannya terhadap lelaki yang anehnya selalu muncul dan menyelamatkannya setiap kali Mila terlibat dalam masalah. Saat mimpi buruknya semakin tak terkendali dan penculik itu semakin terang-terangan memburunya, satu-satunya harapan Mila agar bisa selamat adalah Gelar. Namun, Mila tidak yakin dirinya bisa terbebas dari perasaannya terhadap Gelar yang kian lama kian mendalam. _______________________ Happy reading!
+13 more
Hiraeth Airlines by Firdahadid
Firdahadid
  • WpView
    Reads 1,438,991
  • WpVote
    Votes 154,346
  • WpPart
    Parts 35
Airene memilih menjadi pramugari Hiraeth Airlines, demi menghindari adik dan orangtuanya di rumah, agar tidak ada lagi luka masa kecil akibat kesalahpahaman kembali tertoreh di hatinya. **** Selama enam tahun berkarier sebagai pramugari, ini adalah tahun keempat Airene tidak pulang ke rumah orang tuanya di Pontianak. Rengekan Yerin-adiknya-untuk mengajaknya pulang dan menengok kedua orang tua mereka pun hanya menghasilkan pertikaian tanpa permintaan maaf. Luka tanpa sayatan hasil tangan kedua orangtuanya masih terasa pedih. Bertahun-tahun derita anak pertama yang ditanggung dalam kebisuan membuatnya memutuskan untuk keluar dari rumah dengan menjadi dirinya saat ini. Hiraeth Airlines, inilah rumah kedua. Rumah yang tidak pernah membiarkannya mengalah. Namun, di penghujung tahun ini juga, kegigihan Airene untuk tidak pulang akhirnya runtuh.
SECRET ADMIRER (PUAN TANPA RAHIM)  by Zain_Isika
Zain_Isika
  • WpView
    Reads 80,292
  • WpVote
    Votes 11,299
  • WpPart
    Parts 41
Baca sebelum dihapus. Follow dulu sebelum membaca supaya lebih dekat. 😁😉 Jangan lupa masukkan library supaya dapat notifikasi update cerita. 😉 🌹🌹🌹 Bagi Rumaisha Azzahra, aplikasi dating bukan untuk mencari jodoh, tapi bisa menjadi sumber informasi bermanfaat dan tempat berbagi menyenangkan untuk dirinya yang berprofesi sebagai jurnalis. Terlebih syndrom MRKH sebagai vonis dokter padanya, membuat Aisha pesimis untuk bisa menemukan jodoh yang mau menerima kekurangannya sebagai wanita. Tara Adiwilaga, tentara dokter yang bertugas di perbatasan Laut Natuna Indonesia, bersama para tentara lainnya sengaja mendaftarkan diri dalam aplikasi viral mencari teman dan jodoh "Madam Rose" sebagai hiburan untuk mengisi sepi dalam bertugas. °°°° Keduanya tak sengaja bertemu saat bertugas. Tara jatuh hati pada jurnalis muda yang energik itu. Namun Rumaisha malah sebaliknya. Bersamaan dengan itu, tanpa mereka tahu, di dunia maya mereka sudah lebih dulu bertemu dan saling berbagi dalam chat room aplikasi Madam Rose 🌹 "Secret Admirer", begitu mereka menyebut masing-masing keduanya. Bagaimana jika Aisha tahu siapa lawan bicara dalam chat room-nya? Apakah fakta akan terkuak? Lantas bagaimana akhir dari nasib keduanya? ❤❤❤ Cerita ini adalah salah satu series ' 'Madam Rose 🌹 matchmaker series' dari karos publisher. Hayuk ramaikan 😍😁 ❤❤❤ Note: Cerita ini hanya fiksi belaka, tanpa bermaksud menyinggung instansi atau kelompok tertentu. Nama, tokoh, sifat hanyalah karangan Author semata. Beberapa, terinspirasi dari berita yang pernah terjadi di dunia nyata dengan dramatisasi tentunya. Cover by : @Mom_Indi 🌹🌹🌹 #1 in Combat 21 Februari 21 #1 in Romance-friendship 9 Maret 21 #1 in sealand 23 Januari 23 #1 in Pers 17 Des 22 #5 in madamrose 27 Des 22 #1 in syndrome 8 Maret 23 #1 in Karospublisher 18 November 23
Tuan Rusuh & Nona Galak (Tamat) by lennyputri25
lennyputri25
  • WpView
    Reads 279,805
  • WpVote
    Votes 30,053
  • WpPart
    Parts 45
#KARYA 11 📚 PART LENGKAP Tetangga sekolah dengan riwayat permusuhan melegenda. Ini kisah antara Wildan, anak petinggi TNI dari sekolah elit di sebelah dan Dinda, anak ibu kantin pemilik sabuk hitam karate yang siap mematahkan leher siapapun yang mengutang di kantin ibunya. Dinda yang selalu memburu Wildan untuk melunasi hutangnya dan Wildan yang berpura-pura tak membayar agar terus dikejar-kejar. Apa jadinya jika sampai memasuki dunia kerja pun mereka masih tetap bermusuhan layaknya kucing dan tikus? Wildan, si perwira berpangkat Letnan Satu dan Dinda, si asisten CEO dari perusahaan ternama sekaligus pemilik perusahaan tekstil. "Lo itu satu-satunya cewek aneh yang suka menganiaya gue!" -Wildan-
Tuan Tentara & Nona Sultan (Tamat) by lennyputri25
lennyputri25
  • WpView
    Reads 487,015
  • WpVote
    Votes 49,725
  • WpPart
    Parts 40
#KARYA 10 📚 PART LENGKAP Aldan membenci semua berbau kekayaan dan orang yang tidak memiliki apa pun yang bisa dibanggakan selain kekayaan. Tapi, dia justru dipertemukan dengan Jihan. Pengusaha muda, kaya raya, cantik, banyak fans, dan idaman mayoritas kaum adam untuk dijadikan istri. Dari sekian banyak kemungkinan, Aldan dan Jihan justru dipertemukan di sebuah bukit lantaran kalung Jihan yang hilang. Pada akhirnya, Jihan membuat hari patah hati bagi mayoritas kaum adam dengan memilih Aldan untuk dijadikan sebagai suami. Pria yang sebenarnya tidak suka dengannya bahkan menunjukannya secara terang-terangan. "Saya bisa buat Anda jatuh cinta," ujar Jihan dengan senyum lebar penuh percaya diri. "Saya tidak bisa jatuh cinta dengan gadis manja yang tidak memiliki apa pun selain kekayaan!" ucap Aldan dingin dan penuh penekanan.
After The Third by agitaputrish
agitaputrish
  • WpView
    Reads 1,121,730
  • WpVote
    Votes 155,864
  • WpPart
    Parts 56
(Completed) Bumi tak menduga yang terjadi setelah Perang Dunia III. Spesies asing bernama Viator mendarat kembali di Bumi yang kini teradiasi dan penuh virus. Mereka memburu penduduk yang tersisa untuk memiliki Bumi sepenuhnya. Padahal dahulu mereka berkoalisi dengan manusia. Terdapat segelintir remaja yang kebal akan radiasi dan virus. Mereka bertahan hidup di bawah teror Viator. Salah satunya Diara, gadis 18 tahun. Bersama remaja kebal lainnya ia bertekad untuk merebut Bumi kembali. Tak hanya kekebalan, misteri-misteri lain terungkap seiring Diara menjalani petualangannya. Dia dihadapi dengan berbagai fenomena yang ia kira tidak mungkin terjadi. - Best performance: Wattys 2019 Winner in Science Fiction❤️ #1 in Science Fiction December 2018 #1 in Survival June 2019 #1 in Alien September 2019 #1 in Alien Februari 2020 #1 in Survival Mei 2020 - Fresh and original. Jan 2018.
DEAR MAYOR (Tamat) by lennyputri25
lennyputri25
  • WpView
    Reads 792,693
  • WpVote
    Votes 55,028
  • WpPart
    Parts 32
📚PART LENGKAP #KARYA 6 "Saya mau Anda jadi narasumber untuk tulisan saya, Pak!" "Kamu mau bayar saya berapa?" Untuk beberapa saat Dini... melongo. Ini kisah asam manis seorang Dini. Mahasiswa Biologi murni semester akhir yang hobi menulis cerita seputar militer. Alhasil warga sipil sepertinya yang terlampau 'nekat' pangkat dua itu, malah terjebak perjanjian dengan Mayor Inf Aryudha Bagaskara. "Ini namanya simbiosis mutualisme. Kamu cariin jodoh buat saya, saya jadi narasumber tulisan kamu. Deal? Waktu kamu dua detik untuk berpikir!"