The Story
89 stories
I'm With The Antagonist by RiddYeol2
RiddYeol2
  • WpView
    Reads 782,774
  • WpVote
    Votes 58,029
  • WpPart
    Parts 50
Dierja Apuila Ivander atau kerap dipanggil Erja dari kecil dia harus mengalah dengan saudara kembar tidak identiknya Darsa Apuila Ivander karena sang saudara kembar mengalami kecelakaan. Sampai di mana dia harus merelakan dirinya berpisah dengan keluarganya hanya untuk kesembuhan sang saudara kembar. Dan saat tinggal bersama ibu angkatnya dia menemukan sebuah novel dan alangkah terkejutnya bahwa cerita hidupnya sudah tertulis dalam novel tersebut. Dan alangkah terkejutnya lagi bahwa dia hanya pemeran figuran yang akan mati bersama sang antagonis Adonia Gresila Luwis. Seorang perempuan yang selalu mengejar Cinta seorang Darsa Apuila Ivander sang tokoh utama. Namun sayang sang pujaan hati malah memilih hati lain yang tidak bukan sang protagonis Ayudia Lestari. Bagai mana seorang Erja berusaha membuat hidupnya termasuk hidup sang antagonis aman dan berakhir bahagia dalam novel tersebut
Xenon | Second Life [End]√ by Elkaaela
Elkaaela
  • WpView
    Reads 601,184
  • WpVote
    Votes 48,048
  • WpPart
    Parts 32
'Karma' itu yang sedang Xenon dapatkan sekarang. Xenon Aditya Nugraha, cowok badboy yang harus rela jiwanya bertransmigrasi ke tubuh seorang protagonis di salah satu novel yang sempat dia maki, karena ending novel yang menurutnya membagongkan. Xenon sendiri sangat membenci pemeran utamanya karena merupakan biang kerok dari semua masalah. kehadiran sang pemeran utama ke dalam lingkup keluarga Ardennes membuat bungsu keluarga itu menjadi sosok antagonis karena semua perhatian tertuju padanya. padahal xenon menyukai sosok antagonis nya yang hanya menginginkan perhatian keluarganya. Sama seperti dirinya yang bahkan tidak pernah merasakan kehangatan orang tua karan kedua orang tuanya berpulang di saat usianya masih balita, jadi dia hanya di asuh oleh sang nenek yang juga menyusul orang tuanya di usia Xenon yang baru menginjak sepuluh tahun. lalu keputusan apa yang akan di ambil Xenon saat alur novel itu mulai berjalan? Bukan BL!!!
Different, D.A || Selesai || by alloo_raa
alloo_raa
  • WpView
    Reads 1,119,623
  • WpVote
    Votes 126,794
  • WpPart
    Parts 83
Ini kelanjutan story Different Soul★DERA☆ ya. kalau berkenan, mampir ke sana dulu~ ________ Bukan hanya menceritakan perbedaan sikap antara Delon dan Kara. Tapi, ini juga akan menceritakan kisah Argon dan Delon yang statusnya sudah berubah, yakni menjadi Ayah dan Anak. Delon, remaja nakal yang memiliki sikap keras kepala tidak berubah sedikitpun, meskipun memiliki seorang Ayah yang keras dalam mendidik. Sikapnya bahkan kian membangkang, nakal pun tidak luput terlepas dari sikapnya dulu. Bahkan, kian menjadi. Argon Archy Flourine, putra sulung dari Zirco itu semakin tegas dan keras dalam mendidik remaja yang dia angkat menjadi anaknya. Bahkan ahkan sikapnya kian protective dan posesif. Padahal dulu, keduanya kerap kali berselisih mengenai hal-hal kecil. Namun, siapa sangka jika di masa depan ikatan keduanya justru menjadi lebih dekat. Ayah-anak, tidak ada yang salah untuk itu. Hanya saja, jika diingat-ingat bagaimana keduanya yang setiap saat berselisih, itu akan menjadi hal yang tidak mungkin. Bahkan, sangat tidak mungkin. Okey baiklah, dengan ini kisah Ayah dan anak itu dimulai! Enjoy~ 📌Cover mentahan by pinterest!
ARSENIO by xxxmoons_
xxxmoons_
  • WpView
    Reads 1,605,224
  • WpVote
    Votes 178,085
  • WpPart
    Parts 42
[On Going] [BROTHERSHIP #02] [TRANSMIGRASI # 01] Zafran Arsenio adalah seorang remaja yang tinggal di panti asuhan yang terkenal akan kenakalan dan kecerdasannya. Bukannya terbangun di alam kubur tetapi Zafran Arsenio terbangun di tubuh seorang remaja bernama Adhyastha Arsenio Bagaskara setelah ia mati tertabrak truk. Bagaimana Zafran Arsenio menjalani hidupnya saat tahu kehidupan dari Adhyastha Arsenio Bagaskara yang dibenci oleh semua orang termasuk keluarganya? Apakah Zafran Arsenio mampu mengubah semua pandangan orang terhadap dirinya? Ikuti kelanjutan kisah Zafran Arsenio. Start : 27.07.2021 Finish : - Cover by : Canva & Pinterest
Story of the Twins Brother (End) by Mhyka62
Mhyka62
  • WpView
    Reads 1,467,206
  • WpVote
    Votes 132,173
  • WpPart
    Parts 45
Kisah dua pemuda kembar yang bertransmigrasi ke raga anak kecil kembar yang baru berusia 5 tahun. "Dek, kenapa kita berada di sini?" "Anjir jangan-jangan kita sekarang ini jadi korban penculikan dan bakalan dijadiin budak?" "Woy dek diam aja, ini gimana caranya kita keluar dari penjara kotor ini" kesal sang kakak melihat adeknya yang hanya diam memperhatikan dengan wajah datarnya. Padahal tidak cocok dengan wajah imut bocah umur 5 tahun itu. "Darel..." "Ck diam!" .... Ikuti kisah selanjutnya, kisah kedua pemuda kembar yang menjalani kehidupan barunya. Skuy baca....
Aland Leon O. (Pre ORDER) by Mhyka62
Mhyka62
  • WpView
    Reads 1,405,467
  • WpVote
    Votes 152,922
  • WpPart
    Parts 47
Hanya kisah seorang pemuda yang terlahir sebagai bungsu di keluarganya, malah bertransmigrasi ke raga Putra sulung yang ternyata kakak pertama tokoh Male Lead dari Novel yang dia baca. "Anjirlah, akhirnya gue jadi abang juga" "Nggak perlu lagi gue nuruti perkataan abang gue yang non akhlak itu" "Akhirnya gue bebas"... Tapi apa ini..... What the duck.....
AL WILL BE OKAY by RinSaniza
RinSaniza
  • WpView
    Reads 2,001,670
  • WpVote
    Votes 173,213
  • WpPart
    Parts 54
Mau salah ataupun tidak, tetap saja Al yang salah. Mau minta maaf atau tidak, tetap saja ia akan mendapat bogem mentah dari ayah. Mau sakit atau tidak, tetap saja ibu tidak sudi memeluknya. Sebenarnya, apa yang sudah dilakukannya sampai ia dibenci sedemikian rupa oleh orang tuanya? Lalu suatu hari, Al dijual kepada seorang laki-laki kaya yang katanya adalah ayahnya. Kalau laki-laki itu ayahnya, kenapa ia harus dijual? Kenapa tidak sedari dulu ia tinggal bersama ayahnya? . . 📍BUKAN ROMANCE📍
+10 more
Nathan (End) by Mhyka62
Mhyka62
  • WpView
    Reads 593,265
  • WpVote
    Votes 47,419
  • WpPart
    Parts 45
(Baca dulu "Alvino Keano" supaya paham alur cerita ini) Apa jadinya Nathan Xander Anggara bertransmigrasi ke tubuh seorang pemuda culun yang selalu di bullynya dan memiliki nama yang sama dengannya, Nathan Adelio. Yuk simak ceritanya...
Alvino Keano (End) by Mhyka62
Mhyka62
  • WpView
    Reads 1,787,563
  • WpVote
    Votes 151,472
  • WpPart
    Parts 49
(Entah kenapa tiba-tiba Partnya tidak berurutan, kalau mau baca urutin sendiri aja ya, aku juga bingung gimana memperbaikinya).. Alvin merupakan seorang cowok yang hidup dengan tujuan mencari perhatian keluarganya, Karena kejadian di masa lalu membuat keluarganya mengabaikannya dan tidak menganggap keberadaannya. Tapi kasih sayang yang dia dambakan dari keluarganya malah berakhir tragis yang mengakibatkan dia terbunuh dari tangan keluarganya sendiri. Dan apa jadinya kalau Alvin kembali ke masa lalu, apakah dia tetap melakukan hal yang sama atau malah pergi dari keluarganya itu. Start: 18 Desember 2022 End:.. Yuk simak ceritanya...