mon préféré
144 stories
All The Way [SUDAH TERBIT] by swellingdumplings
swellingdumplings
  • WpView
    Reads 2,379,276
  • WpVote
    Votes 222,972
  • WpPart
    Parts 41
Sherenada tidak pernah ingin berhubungan dengan pria menyebalkan seperti atasannya yang selalu membuatnya lembur berhari-hari hingga seseorang makhluk kecil bernama Benjamin memaksanya melakukan hal itu. Sekeras apapun Sherenada pergi, rasanya selalu ada kejadian yang memaksanya berhubungan dengan Keanu. Di tempat lain, Keanu Barata seorang pria lajang yang selalu berfokus pada pekerjaannya harus mengurus keponakan satu-satunya yaitu Benjamin semenjak kecelakaan yang membuat Benjamin kehilangan kedua orangtuanya. Hilangnya figur orangtua khususnya sang ibu membuat Ben selalu mengikat Sherenada, bawahan dari pamannya. Semua semakin runyam ketika Benjamin sukses mengikat benang merah antara sang paman, Keanu dengan Sherenada. #1 ChickLit - 1 Juli 2021
CONNECTED (COMPLETED) by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 2,504,173
  • WpVote
    Votes 222,889
  • WpPart
    Parts 39
[note : dilarang membagikan atau merepost cerita saya di menfess base twitter.] connected [ kuh-nek-tid ]: having a connection Alfian Djanuar Nandiardji is my first love. He is the only person I wish I could pass the future with. It used to be like that. Without knowing anything, I thought everything is fine. I will have my own perfect life soon... Until that night changed everything. "Maaf, sebenarnya rasa itu sudah lama nggak ada lagi, Na." I believe that I have laid my heart on a man who deserves it. But not with that all of the lies and what he had hidden behind me--behind the things that we called as a 'relationship'--when I have to admit that for all these years I'm just the extra person in his life. And then, it happened again, without realizing anything I have found someone... from my random lunch invitation. "Until he's gone... On the day when people told me that he's not here anymore... they don't know... for both of us, deep down in our hearts, we're both know..." ... that we're still connected."
The Underling Purpose (TERBIT) by aranindy
aranindy
  • WpView
    Reads 263,082
  • WpVote
    Votes 9,436
  • WpPart
    Parts 8
SEBAGIAN BESAR SUDAH DIHAPUS. HANYA TERSISA 3 CHAPTER. [TERSEDIA DI TOKO BUKU GRAMEDIA SELURUH INDONESIA & GRAMEDIA.COM ATAU VERSI E-BOOK DI GRAMEDIA DIGITAL DAN GOOGLE PLAY BOOKS] [Broadcasting Series-5] Mishmash Tower (MMT) merupakan reality show terbaru dari Soma TV, sebuah stasiun swasta nasional yang terkenal di Indonesia. MMT merupakan gabungan dari speed dating, working relationship, dan juga survival show. 12 pemain terpilih akan dikurung di lantai teratas sebuah gedung misterius. Mereka diharuskan bekerja berpasangan dan mencari cara untuk mencapai lantai dasar dengan menyelesaikan tantangan yang menanti mereka di setiap lantai. *** "One of us is a liar." "No. All of us are liar." One practical person and one lazy person. "We dislike each other, why do you still come for me, Kid?" "Dude, don't flatter yourself. Lo butuh gue. Dan kebetulan juga gue lagi butuh lo. As much as I hate this idea, we need to join forces." "Finally, you said something right for once. So, are you ready to be my Underling?" "Yes. As long as you promise to be my beast." ----------- *Underling: Pengikut Beast: Seseorang yang memiliki kemampuan hebat dalam sesuatu hal (Slang)
Crazy Rich Man Who Controls Everything by NainiraAndreana
NainiraAndreana
  • WpView
    Reads 873,624
  • WpVote
    Votes 103,912
  • WpPart
    Parts 59
Monika, nama palsu (please jangan kasih tahu nama aslinya siapa) menganggap dirinya gadis sial yang lahir di keluarga miskin. Sampai umur sembilan belas tahun, pencapaian terbaiknya adalah menjadi Employee of the Month sebuah depstor kenamaan di Jakarta. Namun pagi itu, hari ketika semua tampak memihak kepada Monika, dia dipertemukan dengan laki-laki berpenampilan seperti baru bangun tidur. Ganteng, sih. Body-nya oke seperti supermodel. Rambutnya yang kusut tampak seperti siap dipamerkan di acara sekelas Grammy. Bahkan, aroma tubuhnya pun menggoda. Monika tak menyangka dia harus meladeni laki-laki yang secara teori tampak seperti gelandangan, tetapi belakangan diketahui dia laki-laki kaya yang buku tabungannya nggak cukup menampung angka nol di bagian saldo, saking banyaknya. Entah mengapa, laki-laki ini hobi sekali mengontrol Monika. Menyuruh ini, menyuruh itu, mengatur hidup Monika, sampai kehidupan cinta Monika pun diganggunya. Kenapa ya? Apa karena laki-laki ini merasa dia memiliki seluruh dunia, sehingga dia terobsesi mengontrol hidup Monika? (WARNING: Suggested for 18+ ya. Sensual and adult content might occur, bukan karena ini stensilan, but desire and lust are always part of an exciting story. Be wise with this information.) Happy reading! Disclaimer: This is a work of fiction. Names, characters, business, events, and incidents are the products of the author's imagination. Any resemblance to actual persons, living or dead, or actual events is purely coincidental (or maybe needed for the sake of realistic fiction genre the author intendedly brought).
Elegy of Summer [PINDAH KE CABACA] by maulabronte
maulabronte
  • WpView
    Reads 376,705
  • WpVote
    Votes 2,970
  • WpPart
    Parts 4
Sometimes mistake isn't need to forget but need to accept. Bertemu dengan seseorang sebanyak empat kali di belahan bumi yang berbeda setiap kali patah hati, apakah masih bisa dinamakan kebetulan? Kalau bukan kebetulan lalu apa namanya? takdir atau keajaiban? Alia Summer Wisnuadinata, seorang balerina yang suka merasa insecure, selalu merasa takut akan banyak hal yang bahkan belum terjadi, yang mencoba mengabaikan mimpinya untuk menjadi seorang pro-balerina setelah menolak tawaran beasiswa dari Bolshoi Ballet Academy di Moscow, dan ia berkali-kali gagal untuk masuk ke dalam program professional balerina, meski sudah mengikuti beberapa kali intensive courses saat musim panas. Kemudian takdir mempertemukannya dengan seseorang sebanyak empat kali di belahan bumi yang berbeda setiap kali dia patah hati, yaitu Kai Daffandra Fauzian, seorang dokter bedah saraf lulusan Amerika sekaligus mantan pacar dari seorang artis bernama Mia Clara Rakeesa yang karirnya sedang naik daun. Sejak ia mengenal dokter tampan yang banyak dipuji kaum hawa itu ... hidupnya tak sama lagi. • Complete • Rank #1 in Metropop 28-03-2021 ❤❤ Rank #1 in Metropop 31-03-2021 ❤❤
Win-Ka-Win by diaparamita
diaparamita
  • WpView
    Reads 1,278,893
  • WpVote
    Votes 158,949
  • WpPart
    Parts 47
Win, kawin! Winka Winata terjebak dalam dilema ketika harus memilih antara kawin dengan pria pilihan bapaknya, atau dengan sepupunya yang kelainan. Saat situasi menjepit gadis itu, mau nggak mau Winka harus membuat keputusan antara jalanan ke kanan atau ke kiri _________________________________________ Sebuah sequel dari novel Pesona Rasa. Bisa dibaca berurutan atau terpisah. Original story by diaparamita Credit Pic: Pinterest Edit Pic: Canva
KRISAN PUTIH by slsdlnrfzrh
slsdlnrfzrh
  • WpView
    Reads 233,026
  • WpVote
    Votes 32,697
  • WpPart
    Parts 22
Krisan Putih, sebuah tim elit khusus bentukan presiden yang ditugaskan untuk operasi militer dan intelijen rahasia. Sebuah kasus lama yang merugikan negara dan belum terungkap sampai sekarang kembali dibuka, menyebabkan beberapa peristiwa yang pernah terjadi di tahun 2000-an terulang lagi, seperti; menghilangnya saksi kunci dari mega scandal ini. Setidaknya, diperlukan satu bukti awal untuk menyeret tersangka ke meja hijau. Namun melumpuhkan musuh bukan perkara yang mudah. Beragam teror dan kejadian silih berdatangan, hampir membuat tim dan presiden menyerah karena setiap informasi yang didapat selalu berhasil dihancurkan. • Indonesia Intelligence and Millitary Series • Fan Fiction (use idol for visual) • Sequel of RI 1 • BAGIAN CERITA MASIH LENGKAP
Cooking Space (𝘌𝘕𝘋) by itszeb
itszeb
  • WpView
    Reads 392,142
  • WpVote
    Votes 42,918
  • WpPart
    Parts 52
Setelah dua tahun membabu dengan nyaman sebagai Cook Assistant di Celestial Hotel, Lisa, si jenius penggila Astronomi yang fokus menyibukkan diri sebagi kuli kuliner, harus tersandung masa lalunya ketika mendadak ada Head Chef baru yang akan memimpin dapur mereka: Raka, mantan pacar yang sukses membuat hatinya lebur semasa kuliah dulu. "Saya kira babak hidup dengan kamu itu sudah selesai, Ka ... harusnya kamu konsisten kalau jadi bajingan. Pergi ya pergi, jangan balik-balik lagi." ___ Rank (28 Dec 2021) #1 - masak #1 - dapur #8 - chef ___ © Zabiella | ig @ini.zeb 𝘚𝘵𝘢𝘳𝘵 : 9 Juni 2020 𝘌𝘯𝘥 : 13 Jan 2021
Visum et Repertum by lenterabumi
lenterabumi
  • WpView
    Reads 334,654
  • WpVote
    Votes 43,937
  • WpPart
    Parts 26
[🥇 1st winner of The Goosebumps Love from WattpadRomanceID] [MEDICAL CONTENT] KIM DOYOUNG, JUNG JAEHYUN "Saya bisa lihat kamu, Arawinda." - Angkasa. Menjadi seseorang yang bisa melihat makhluk lain itu emang luar biasa. Lebih luar biasa lagi kalau itu Angkasa, pasalnya ia adalah seorang dokter forensik yang sehari-harinya bercengkerama dengan jenazah. Angkasa, seorang ahli forensik yang bekerja untuk menegakkan keadilan dengan mencari tahu kebenaran melalui saksi bisu kematian, jasad korban. Bersama keahliannya yang dapat berkomunikasi dengan para makhluk tak kasat mata itu pun, menjadi salah satu kelebihannya untuk selalu berhasil memecahkan setiap kasusnya. Namun, satu hal yang masih menjadi teka-teki di benaknya. Kematian Arawinda, sosok hantu perempuan yang membantunya dalam memecahkan setiap kasus forensik. Angkasa mencoba membantu perempuan itu untuk memecahkan kasus kematiannya, dibantu teman lamanya, Bintang. ⚠️⚠️⚠️ Dilarang melakukan peniruan dari yang paling kecil hingga yang paling besar dari cerita ini. Seluruh penokohan dan kasus yang ada hanyalah fiktif belaka dan mohon untuk disikapi dengan bijak.