Horor
8 stories
DEATH(Misteri Kematian Tiara) by Myang04
Myang04
  • WpView
    Reads 1,094,454
  • WpVote
    Votes 18,443
  • WpPart
    Parts 7
Tiara di temukan mati bersimbah darah di lantai 3 lorong asrama. Dan kematian Tiara menimbulkan banyak teka-teki bagi keluarganya. Terlebih Kakak kembarnya, Sera. Sera berencana menguak kematian adiknya. Lalu apakah Sera mampu melakukan semua itu?
Bukan Manusia (END) by lcsv17
lcsv17
  • WpView
    Reads 2,513,932
  • WpVote
    Votes 241,207
  • WpPart
    Parts 41
SEQUEL SIXTH SENSE ! Penasaran ? Baca aja :) By : @lcynaa_ Follow akun ig wattpad kita^^ : @deux.anges17
✔ INDIGO 1 | Kematian Gadis Itu by rainysunset
rainysunset
  • WpView
    Reads 2,157,482
  • WpVote
    Votes 27,213
  • WpPart
    Parts 5
Jasmin selalu memandang manusia lebih menakutkan dibandingkan roh-roh gentayangan. Mengapa? Karena ia sudah menyaksikan sendiri apa yang sudah manusia lakukan pada manusia lain. Karena ambisi manusia dapat saling melukai bahkan saling membunuh. Menyeramkan sekali. Jasmin ditakdirkan memiliki kemampuan khusus untuk menyaksikan semuanya. Membantu yang mati adalah kesehariannya. Tetapi ia tak segila orang-orang kebanyakan karena Jasmin dapat mengendalikan kemampuannya. --- cerita ini udah ada sejak tahun 2015. yang pernah baca pasti tau, gimana isi ceritanya. emang cerita ini sering aku rombak ulang, dari plot, latar, dan nama castnya. tapi nggak jauh beda. sampai akhirnya fix, yang ini. semoga kalian menikmati❤️ Cerita ini murni hasil dari pikiranku sendiri❤️ Highest Ranked #1- 5 in Murder, Horror, Paranormal, Indigo, Anak Indigo, Detektif, Misteri, Supranatural ©rainysunset
Banshee by expellianmus
expellianmus
  • WpView
    Reads 1,185,087
  • WpVote
    Votes 136,522
  • WpPart
    Parts 22
Bagi Luna jadi Banshee berarti: 1. Lo denger suara-suara aneh 2. Teriakan lo bisa didenger sama binatang buas dan 3. Binatang buasnya bakal nyamperin lo 4.Salah satu cowok paling popular di sekolah bakal musuhin lo karena nganggep lo cewek aneh 5. Kembaran si cowok yang disebut di nomor empat anehnya seneng sama lo dan itu bikin cowok di nomor empat makin musuhin lo 6. Lo akan sering bertemu mayat 7. Orang-orang nganggep lo cenanyang 8. Lo akan dihadapkan ke kode bikin pusing 9. Lo harus memecahkan kode di nomor delapan karena siapa tahu, lo bisa ngelakuin sesuatu yang berguna, karena dengan begitu lo sekaligus 10. Menciptakan masa-masa SMA yang tidak terlupakan --- [Maaf kalau banyak menemukan kata-kata yang tidak sesuai EYD, tanda baca tidak pada tempatnya dan mungkin ceritanya agak alay(?) Ceritanya belum aku edit (kayak ada niatan buat edit aja hu), yang jelas, enggak apa-apa kalau mau baca, silakan. Tapi, tanggung sendiri kalau mata agak sakit-sakit dengan kadar alay yang tidak tertahankan. HAHAHA.]
Alexandra's Memories by Dheyamela
Dheyamela
  • WpView
    Reads 1,823,423
  • WpVote
    Votes 221,127
  • WpPart
    Parts 83
Book 1 : Ursa Minor [Completed on 23-02-19] Book 2 : Ursa Mayor [Completed on 13-08-20] Book 3 (Final Book) : Nut, The One Who Holds a Thousand Souls [On Going] Cana Berly Alexandra dikenal sebagai gadis cerdas dengan kepribadian hangat dan ceria. Ia selalu memberikan energi positif kepada siapa pun yang ada di sekitarnya. Namun, tiba-tiba hidupnya jungkir balik. Ia mengalami kecelakaan yang membuat matanya tak lagi bisa melihat. Ia berhenti sekolah selama beberapa bulan. Hingga akhirnya, ia mendapatkan donor mata dari orang yang tidak ia kenal. Cana memulai hidup barunya di sekolah baru. Ia pikir, hidupnya akan seindah dulu. Nyatanya tidak. Ia selalu dihantui mimpi buruk yang tak kunjung usai. Cana berubah menjadi gadis yang sangat tertutup. Terutama, ia merasa kenangannya sering bertubrukan dengan kenangan orang lain. Entah siapa. Cana bertemu Cakrawala Alam, laki-laki super menyebalkan yang selalu ingin tahu dan sok tahu. Suatu hari, Cana melihat seorang gadis kecil berbaju merah muda dengan banyak bercak darah di bajunya yang compang-camping. Wajahnya penuh darah, tangan kanannya terpotong, rambut dan matanya hilang, kulit kepalanya terbuka menampilkan tulang tengkoraknya. Gadis itu tumbang di samping Alam. Sejak saat itu, Cana meragukan Alam. 17+. Campuran antara unsur teenfict, mystery, thriller, horror, mengandung unsur kekerasan. Jadi bijaklah sebelum membaca :) Stop plagiarism! Be original! Ditulis mulai 3 Juni 2018 Rank : #1 kategori Mystery, 10/1/19 #1 kategori Thriller, 10/1/19
Once Upon a Time (Dahulu Kala) by Dheyamela
Dheyamela
  • WpView
    Reads 4,240,330
  • WpVote
    Votes 370,230
  • WpPart
    Parts 68
[COMPLETE, TERSEDIA DI GRAMEDIA, SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS]Dongeng memiliki sisi gelap, terutama bagi mereka yang tak suka akhir bahagia. Mereka membuat dongeng sendiri. Namanya Gleen Warren Rajendra. Tampan, jenius, introvert, cold, namun begitu menarik dan berkharisma--ciri-ciri terkuat seorang psikopat. Satu fakta tentang dirinya, 3 tahun lalu ia sempat menyicipi tinggal di rumah sakit jiwa. Lalu ada Angkasa Raya, ketua osis yang pintar, tampan, lemah lembut, dan ramah--senior most wanted sekolah. Ditemukan tewas bersimbah darah di toilet tepat setelah Gleen masuk sekolah di hari pertama. Gleen termasuk dalam daftar orang yang dicurigai, namun Gleen dibebaskan dari tuduhan akibat tidak ada bukti yang kuat. Ciri-ciri kematian Angkasa Raya. Mati dengan mata terjahit dan jempol kanannya juga dijahit dengan bunga gardenia putih. Kepalanya berdarah, diduga dibenturkan ke westafel toilet. Sepucuk surat ditulis pembunuh. Surat yang mengarah pada sebuah dongeng--clue sang pembunuh. Lily Cattleya Gardenia, perempuan biasa--sebenarnya luar biasa--yang dunianya jungkir balik ketika tak sengaja takdir mendekatkan dirinya dengan Gleen. Leya menaruh kecurigaan besar pada Gleen--sang pecinta dongeng. Akankah Leya berhasil mengungkap identitas sang pembunuh? 17+. Campuran antara unsur teenfict, mystery, thriller, mengandung unsur kekerasan. Jadi bijaklah sebelum membaca :) Ditulis 6 Juni '17 Selesai 19 Mei '18 Don't copy my story please Stop plagiarism, be original!! Rank 1 : 14 Februari '18
PSYCHO D [END] by kimtaeya01
kimtaeya01
  • WpView
    Reads 1,731,743
  • WpVote
    Votes 24,586
  • WpPart
    Parts 14
COMPLETE Rank #1 in teenfiction (12-13-14-15, April 2020) Rank #2 in remaja (10, April 2020) [WARNING⚠️dapat menimbulkan baper, greget, tegang, dan beberapa emosi lainnya] 17+ ..... Daila tau betul reputasi buruk Dafhin. Sebagai ketua geng besar, sering tawuran, dan bahkan digosipkan pernah membunuh orang. Daila bahkan sudah berusaha mengabaikan perasaan nya setahun belakangan ini. Tapi setelah semua itu, Daila malah mencoba menyatakan perasaannya pada Dafhin, 'Lebih baik diutarakan meski berujung sakitnya ditolak, bukan!' Dan karena prinsip bodohnya itu, ia harus menanggung penyesalan karena sudah menyatakan cinta pada orang seperti Dafhin. ***** "Lo tau, gue bisa bunuh orang?" Sejenak Daila menghembuskan nafasnya panjang, berharap semoga keputusan yang ia ambil tidak salah. "Iya, aku tau." "Termasuk bunuh lo?" Deg, Daila memejamkan matanya sejenak, sebelum kembali berbicara, "Aku siap menerima kosekuensinya!" "Oke. Kita pacaran." ***** . . . . Oke jadi ini adalah cerita Psychopath Boy ver indo ya.. Tapi tenang aja alurnya nggak akan sama kok.. Penasaran? baca aja! .... 🚫TOLONG PLAGIAT, MENGERTILAH JIKA MENULIS ITU BUKAN KAYA MAKAN KACANG, YANG TINGGAL BUKA KULITNYA LANGSUNG MAKAN❗SO, KALAU KALIAN BERNIAT PLAGIAT, GUE PLAGIAT BALIK CERITA LO‼️ .... #Kim_Taeya
Hey, Chica! [Completed] by Katapiraa
Katapiraa
  • WpView
    Reads 1,069,530
  • WpVote
    Votes 64,756
  • WpPart
    Parts 62
Dipersatukan dalam permainan dengan pemain yang sudah jelas memiliki sifat saling bertolak belakang. Si dingin yang hampir tak bisa dibedakan dengan dinginnya es di Kutub Utara dan si cerewet yang selalu berpidato. Bukan permainan kecil-kecilan biasa. Salah jika kalian 'menduga' permainan yang dimaksud membuat pemain-pemainnya jatuh hati. Mau tahu? Ini adalah permainan yang menyangkut nyawa di sekitar pemain. Tepatnya, dibuat oleh seorang psikopat sendiri. • H E Y , C H I C A ! • Book One of Hey, Chica! series Cover by @fakhyyu_ ©2018 Pirpirtapir [WARNING : Mengandung unsur kekerasan dan terdapat beberapa kata-kata kasar!]