Aghni's reading list
39 stories
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,491,925
  • WpVote
    Votes 1,866,591
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.
My Boyfriend Is Playboy  by Len_len1216
Len_len1216
  • WpView
    Reads 6,138,728
  • WpVote
    Votes 314,567
  • WpPart
    Parts 74
'Kita sudah terlanjur jauh dengan hubungan kita yang terlalu abstrak.' "Aku memang kekasih dia, tapi entah yang keberapa." "Lo akan selalu pertama di hati gue, dan selamanya akan begitu." #1-Comedy (27/09/19) #1-Schoollife (28/11/19) #1-happy(10/01/19) #1-Vino(11/2/20) #1-Sma(2/4/20)
My Popular Husband [SUDAH TERBIT]  by dealisius
dealisius
  • WpView
    Reads 13,657,675
  • WpVote
    Votes 526,163
  • WpPart
    Parts 49
DILARANG KERAS UNTUK PLAGIAT CERITA INI YA. KALO YG CAKEP..... YA TETEP GA BOLEH ANJIR! FOLLOW DULU SEBELUM BACA:) Warning! : 1. banyak typo bertebaran dan akan segera dilakukan revisi 2. Part ini kebanyakan konflik yang cuma akan menguras emosi pembaca. Kalo ngga suka yang bikin kesel, silahkan moondoor:) Ketika dua hati yang tidak saling mencintai dipertemukan, dengan sifat yang berbeda, karena sang laki-laki yang terkenal play boy, dan sang perempuan yang terkenal sangat 'tertutup', lalu di persatukan dalam sebuah ikatan pernikahan. Yang bahkan, dilihat dari umur mereka, mereka terlalu muda untuk menjalani kehidupan dengan status tersebut. Hingga seiring berjalannya waktu, cinta mulai timbul diantara mereka. Namun ada dinding besar yang menutupi semua itu, gengsi. Lalu, apakah mereka mampu bahagia dengan cara mereka sendiri? Atau mereka akan terus terjebak di dalam lingkaran gengsi yang menimbulkan jutaan luka. #1 in fiksiremaja (06-04-2020) #1 in Dera (22-03-2020) #1 in introvertgirl (04-03-2020) #1 in cewedingin (01-03-2020) #1 in gengsi (10-04-2020) #1 in teenfiction (23-03-2020) #2 in sad (05-04-2020) #166 in romance (05-04-2020) #4 in playboy (16-03-2020) Start : November, 2019 Finish : Maret, 2020
PERFECT BAD COUPLE (TERBIT)  by DianYustyaningsih
DianYustyaningsih
  • WpView
    Reads 27,379,300
  • WpVote
    Votes 1,665,811
  • WpPart
    Parts 93
Beberapa detik tatapan mereka beradu. Athur menajamkan tatapan saat Milla terus menatap matanya. "Jangan berani tatap gue!" "Kenapa? Mata lo sakit?" Bukan mundur. Milla malah semakin maju. "Jangan lihat mata gue!" tegas Athur memalingkan wajah. "Oo jadi lo itu sakit mata? Atau mata lo ada beleknya ya? Dih jorok." "Diam!" Milla tersenyum menantang. Ia pindah posisi di depan Athur sehingga cewek itu semakin leluasa menatap mata Athur. Milla mempertajam penglihatan. Ia penasaran, memang ada apa di mata Athur. "Mata lo baik-baik aja. Gak merah tuh," ucapnya bak seorang dokter spesialis mata. Athur menunduk menatap mata Milla penuh amarah. "Minggir." Satu kata keluar penuh penekanan. Bukan Milla jika segera mundur saat ada hal yang menyenangkan. Milla malah semakin maju dan menatap mata beriris hitam pekat itu. "Jangan-jangan mata lo katarak ya. Atau malah mata lo punya virus menular jadi orang lain gak boleh lihat mata lo," ucap Milla bernada berlebihan. Sampai-sampai ia membelalakan mata, membuka mulut serta meletakkan kedua tangan di pipi. Emosi yang sejak tadi Athur kendalikan kini sudah di ujung tanduk. Baru kali ini ada orang yang berani menatap matanya. Bahkan sedekat ini. Apalagi baru kali ini kata-kata dingin Athur tidak mempan. Saat semua orang menunduk ketika Athur mengedarkan pandangan. Milla berbeda. Saat semua orang takut untuk berbicara dengan Athur. Milla berbeda. Dan saat semua orang diam ketika Athur berbicara. Milla berbeda. Tatapan Athur lurus pada mata Milla. "Gue akan buat lo nyesel berani tatap mata gue!" tegasnya bernada mengancam.
I am in danger [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 31,566,013
  • WpVote
    Votes 1,155,126
  • WpPart
    Parts 54
"Jika lo mau aman bersekolah di sini, lo juga harus menghindari dua orang yang lebih berbahaya dari guru BK," kata Lisya penuh penekanan. Ocha meneguk ludah. Ia mendengarkan penjelasan Lisya dengan seksama sembari bersiap mencatat. Demi menjaga beasiswa yang diterimanya, ia harus sangat berhati-hati. Ia tidak mau beasiswanya dicabut dan membuat orang tuanya terbebani dengan biaya sekolah. "Pertama, lo harus menghindari Sean Aureliano Radeya. Dia ketua geng dari kelas XI IPA-A. Itu orangnya!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki yang tengah asyik membaca buku dengan kaki yang diletakkan di atas meja. Mata Ocha memicing, melihat dengan benar seorang anak laki-laki tampan berambut acak-acakan. Anak laki-laki yang dimaksud Lisya tak terlihat berbahaya meskipun tingkah lakunya tak sopan, meletakkan kaki seenaknya di atas meja. Meskipun demikian, Ocha tetap mengangguk dan mencatat nama Sean ke dalam bukunya sebagai daftar orang kedua yang harus dihindari setelah guru BK. "Kedua, Axel Sharafat Ardiaz. Dia ketua geng dari kelas XI IPS-A. Menurut gue, dia lebih berbahaya dari pada Kak Sean. Nah itu dia!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki tampan berambut agak gondrong. "Tapi kenapa mereka berbahaya? Kalau mereka bisa masuk ke kelas A, bukankah berarti mereka itu jenius?" Ocha bertanya-tanya. "Oh my oh my oh my God! Mereka itu ketua geng. Mereka suka merokok, balapan liar, clubbing, bullying, dan tawuran," bisik Lisya. Walaupun berbisik, intonasi Lisya masih penuh penekanan. "Terus, kenapa mereka nggak dikeluarkan?" "Itu karena ayah mereka adalah pemilik sekolah ini. Siapa yang berani mengeluarkan mereka? Bahkan Pak kepala sekolah nggak berani karena takut dipecat." By : Zaimatul Hurriyyah Highest rank #1teen fiction 22 Nov, 5-8 Des 2018 #1 di hastag romance tgl 16 April 2019
GARDENIA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 1,068,428
  • WpVote
    Votes 104,198
  • WpPart
    Parts 11
Selamat tinggal. Dua kata yang sangat dibenci oleh seorang Cantik. Selamat datang. Dua kata yang ingin diucapkan Tampan untuk Cantik. Cantik yang menutup hati untuk dekat dengan siapapun dan Tampan yang berusaha membuka hati Cantik kembali untuk menerima kehadirannya kapanpun. "Cantik." "Apa?" "Gue bukan manggil lo, gue muji lo." Selamat datang di GARDENIA. Selamat membaca GARDS ^^
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,498,578
  • WpVote
    Votes 1,028,991
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.
Married A Pervert Young Man [SUDAH DITERBITKAN] by Elsaamini17
Elsaamini17
  • WpView
    Reads 22,766,701
  • WpVote
    Votes 99,421
  • WpPart
    Parts 12
[TERSEDIA DI PLATFORM HINOVEL] Tentang Freyya yang di jodohkan dengan lelaki mesum anak dari pemilik sekolah yang selalu menggangu dirinya. Perjodohan ini atas dasar permintaan sang ayah. Awalnya Freyya menolak mentah-mentah perjodohan ini. Namun, setelah mendengar kabar bahwa sang ayah pengidap penyakit dan menginginkan putri semata wayang nya iti menikah dengan alasan supaya Freyya ada yang menjaga kalau-kalau dirinya telah tiada. Freyya pun pasrah. Ia tidak ingin membuat sang ayah kecewa yang ujung nya akan menjadi beban. Seiring berjalan nya waktu akan kah Freyya mulai bisa menerima lelaki yang dijodohkan oleh ayah nya? Lantas bagaimana hubungan kedua nya setelah berumah tangga? **** Cover by : noisa_art
We got married (Repost) by MinMirNaa
MinMirNaa
  • WpView
    Reads 3,567,249
  • WpVote
    Votes 96,605
  • WpPart
    Parts 35
Di tahun terakhir masa SMA Lean, gadis itu dihadapkan dengan tiga fakta yang sukses menjungkir balikkan hidupnya. Pertama: Lean ternyata sudah dijodohkan dengan Jerim, anak dari Tante Diana, sahabat almarhum mamanya. Kedua: Dilan, cowok yang selama dua tahun ini disukai Lean dalam diam, mulai melihat kearahnya. Ketiga: Seakan semua itu nggak cukup buat Lean, datanglah Putra--anak baru yang langsung populer di sekolahnya-- dengan anehnya malah mengejar Lean dan meminta gadis itu buat jadi pacarnya. Gimana Lean nggak stress coba??
Sunshower ✔ by mitalyas
mitalyas
  • WpView
    Reads 3,863,247
  • WpVote
    Votes 307,276
  • WpPart
    Parts 45
Cowok yang diidam-idamkan wanita itu Erky. Ganteng, tinggi, super tajir, dan super friendly ke semua orang. Sayangnya, bahkan dengan fisik dan kepribadian yang hampir sempurna di mata orang, tetap saja diputusin pacarnya sewaktu ngelamar dengan alasan belum siap. Ketika Erky yang malu dan sakit hati memutuskan untuk langsung melamar gadis lain secara random dan walaupun gak random-random amat, apa jadinya kalau pilihannya jatuh pada juniornya di kampus yang dikenal super dingin ke cowok. -*- Sedingin-dinginnya cewek itu Alta. Bukan berarti gak peduli, cuma gak mau ambil pusing sama masalah yang gak penting buat dia, apalagi soal cowok dan pacaran. Sering kali disangka jomblo dari lahir karena gak pernah kelihatan tertarik pacaran. Di depan gedung rektorat, Alta yang sedang telat dan berusaha jalan cepat ke kelas, tiba-tiba dilamar oleh kakak tingkat yang bahkan dia gak pernah liat sebelumnya. -*- Completed original fiction. [This is not a fanfiction]