Karya Saya
1 story
SISA RASA DI UJUNG SENJA (On Going) by irmarismaya28
irmarismaya28
  • WpView
    Reads 68
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 3
Pribahasa gantunglah mimpi setinggi langit telah disalah artikan oleh seorang gadis bernama Diana Kartika. Ia begitu sangat terobsesi untuk menjadi kekasih dari seorang Youtuber muda pecinta gunung bernama Darwin Muhammad. Ke mana pun pria itu berencana pergi, pasti Dian mengikuti, dengan tujuan bisa bertemu, berkenalan lalu kencan. Ia tak peduli akan cibiran teman-temannya akan tingkahnya yang berlebihan. Hingga suatu hari, Darwin memposting sebuah video singkat bersama seorang gadis yang disembunyikan wajahnya. Mereka berpelukan mesra dengan alunan lagu romantis mengiringi. Hati Diana teriris, kekecewaannya membuncah. Ia pun memutuskan untuk menenangkan diri di sebuah Pantai. Entah takdir atau kebetulan, Darwin ada di sana. Menginap di Hotel yang sama dan kamar yang saling berhadapan. Akan berakhir seperti apakah kisah mereka? Saling sapa kemudian saling melupakan atau berkenalan lalu berkencan dan berakhir di pelaminan?