Select All
  • Movember [TAMAT]
    2.3M 217K 48

    Dibantu temannya, Juwi bertekad move on dan mencari pengganti setelah putus dari pacar sejak SMP-nya. Targetnya sebulan. Mulai dari berkenalan dengan kakak temannya, mencari diaplikasi dating, sampai salah satu temannya menyarankan Juwi mempertimbangkan tetangga depan rumahnya. Mas Hady. "Mas, mau enggak jadi pacar ak...

    Completed  
  • So I Married A Famous Actor? [COMPLETED]
    3.5M 272K 63

    "Mi, Relin capek cari kerja mulu. Mau nikah aja!" Relin tak menyangka kalau perkataannya pada sang Mami waktu itu membuat ia jadi terjebak dalam sebuah perjodohan bersama Kavi Abiputra-seorang aktor terkenal yang sedang naik daun lantaran perannya di sebuah film bergenre romance. Relin sih mau-mau saja dijodohkan den...

    Completed  
  • Mantan Kampret
    4.7M 58.4K 3

    Bayangkan punya mantan yang selalu mengusik hidupmu. Bayangkan, bayangkan aja dulu.

    Completed  
  • My Weird Boss
    2.1M 50.5K 10

    "Kenapa sih saya bisa sayang sama orang aneh kayak Bapak? Bapak pelet saya ya?" Menurut Kinera, Arvian itu definisi nyata dari aneh bin ajaib. Setiap hari, Kinera harus diuji kesabarannya dalam menghadapi tingkah laku Arvian dan keluarganya. Kinera dan Arvian itu jarang sekali akur. Arvian selalu mencari cara untuk...

    Completed  
  • Cinta Terlarang [END]
    742K 12.1K 30

    #3 guru 31 agustus 2019 21+ **Ini adalah kisah perjuangan cinta terlarang antara murid dan guru tampan nan populer. Semoga para pembaca sekalian menyukainya. Ini karya perdana dari imajinasi saya. Hanya untuk hiburan saja. Bila tidak berkenan mohon abaikan. Mengandung Mature content. Jadi bijaksanalah dalam membac...

    Completed   Mature
  • My Sweet Berondong(TAMAT)
    1M 18.3K 16

    "Sorry, saya nggak level sama berondong," -Mitha Tri Wahyuni- "Saya bisa bikin kamu menarik kata-katamu barusan," -Revan Widyatama- *** Mitha mengibarkan bendera perang dengan Revan sejak awal lelaki itu menjabat sebagai CEO baru di kantornya. Menurutnya Revan adalah lelaki yang galak, angkuh-semua yang dilakukan Re...

    Completed  
  • mechanic&lover [selesai]
    2.2M 266K 42

    Prioritas hidup Gie: 1. Menghabiskan harta Opa 2. Membuat Galang bertekuk lutut padanya Prioritas hidup Galang: 1. Menabung untuk modal nikah dengan pacarnya, Lea 2. Menjauhkan cobaan bernama 'Gie' dari hidupnya Ini cerita romantis komedi lain yg bisa menghibur dan membuat kalian halu. Selamat datang di kehidupan Gie...

    Completed   Mature
  • Aksara Dewa
    296K 12.4K 25

    Segimana lo memandang cinta tak lebih dari tahi kucing, nyatanya Dewa bisa membuat tahi kucing itu enak buat di makan (?). Ya, dialah Dewa. Cowok adonis, kaya dan punya banyak cara ... untuk membuat gue menderita! Cerita yang akan membuat lo nangis dan senyum setelah baca endingnya :) Warning! Cerita ini bukan cerita...

  • OM Tetangga !
    1.1M 29.5K 42

    Note; ada 21+, Ada humornya, bukan fiksi penggemar . . Geli yang hari itu akan melangsungkan pernikahannya hampir saja batal. sang tunangan, pengantin wanitanya tidak datang kepernikahan mereka dan menghilang begitu saja dan sialnya lagi, satu-satunya penolongnya saat itu hanyalah gadis manja dan aneh yang seorang Gel...

    Completed   Mature
  • Older
    336K 10.8K 18

    Adaline memang selalu tertarik kepada laki-laki yang lebih tua, namun apa yang akan terjadi jika dia mulai mempunyai rasa untuk suami dari kakaknya?

  • CITO!
    491K 45.6K 32

    "pesen makan cito!"- dr. Pradipta Erlangga Fahlevi, SpOG (K) "Jadi yang cito pesen makan apa operasi dokk ?!!!" - kacung sejawat tenaga kesehatan ( bidan ) Tentang keseharian Ramania bidan yang menjadi kepala ruangan di ruang bersalin. Dan.. Pradipta dokter kandungan dengan segala otoriternya yang membuat wajah Rama...

    Mature
  • Boss Dan Mantan (Sudah Terbit)
    9.5M 818K 50

    Rank #1 (10032018) (02042018) "Calya Gayati kamu saya pecat." Aku mau mati saja rasanya saat vonis kematian itu terucap. "Tapi kamu saya lamar jadi istri saya." Bunuh boss model begini bisa masuk surga gak sih? Karirku yang seindah pelangi dan setinggi langit telah jatuh melesak hingga ke dasar bumi. Semua ini gara-ga...

    Completed  
  • Remember Why You Started✔
    1.6M 134K 36

    "Are you France?" Arin mengeryitkan alisnya, tidak mengerti maksud Danin menanyakan apakah Arin orang Perancis, padahal bos-nya itu tahu kalau dia berasal dari Surabaya. "Cause Eiffel for you." ♡♡♡

    Completed   Mature
  • Suamiku Dosen (SUDAH TERBIT)
    5.3M 145K 47

    SUDAH TERBIT❗ Sebagian part sudah di hapus. SUDAH BISA DI ORDER DI SHOPPE, LAZADA, TOKOPEDIA, BUKA LAPAK, DAN INSTAGRAM PENERBIT GALAXY MEDIA. ⛔ SEQUEL FELL FOR MY LECTURE. 📢 Sebelum membaca cerita ini, ada baiknya membaca cerita pertamanya dulu yang berjudul "Fell for My Lecturer." *** Kelas kembali senyap, perempu...

    Completed   Mature
  • Pulang (completed)
    73.5K 5.5K 39

    Widuri adalah seorang gadis malang yang ditinggalkan oleh mantan kekasihnya setelah sukses menjadi seorang bintang. Widuri telah mendukung dan menemani Daniel Andreas, sang mantan kekasih, di masa-masa sulitnya namun dia justru ditinggalkan begitu saja tanpa sebuah penjelasan. Nekat membawa Widuri hadir di konser Dani...

    Completed   Mature
  • Dosen, Selalu Benar [TAMAT] BELUM REVISI
    3.3M 226K 60

    Bagaimana rasanya di pepet oleh dosen yang terkenal seantero kampus ini? "Yaudah taun depan aja ya, pak." "SEKARANG ANDIRA!" "Pak, nama saya Anindhira bukan Andira." "S3" PAAN TUH? "Suka-suka Saya." LAH DOSEN GUE LAGI NGELAWAK? "CEPETAN DIRA!"

    Completed  
  • Miss Ara
    676K 112K 46

    Cerita tentang Darren Pramudya dan Aurora si tukang kue. another rempongers project. (sinopsis menyusul kalau udah ada ide)

    Completed  
  • Trócaire
    2.8M 156K 43

    (COMPLETED) "Pak, kita kayanya pacaran aja deh" . . . . "Tidak mungkin. Kamu itu mahasiswi saya"

    Completed  
  • Deadline √
    1.1M 27K 10

    (PINDAH KE INNOVEL) Alya harus menikah dengan dosennya--Devano Rendra--dosen menyebalkan yang selalu mengibarkan bendera perang padanya. Jika bukan karena kesalahpahaman yang terjadi, mungkin Alya tidak akan berada dalam situasi sialan bersama dosennya itu. Mungkin Alya masih bisa menerimanya jika hanya sampai di situ...

    Completed   Mature
  • Love From The Past
    559K 35.2K 33

    Karena terlalu sering ditanyai tentang pasangan, Gauri nekat membuat keputusan gila, yaitu menyetujui tawaran dari istri sepupunya untuk melakukan kencan buta. Tanpa diduga, Gauri malah bertemu dengan seseorang yang pernah mematahkan hatinya di masa lalu. Sialnya, orang itu ternyata tidak berubah, masih sama menyebalk...

    Completed  
  • Hei, Intern!
    3.8M 3.2K 11

    Judul sebelumnya: Intern&Lover Direktur galak di tempat magang bikin hari-hari Ullie di kantor terasa lebih menantang. Semua tugas random rela diselesaikan Ullie demi menafkahi diri, termasuk menjadi asisten direktur sementara menggantikan Bu Andrea yang harus menjalani isolasi akibat penyakit flu babi. Tapi semakin U...

    Completed  
  • Pin On Top (Sudah Terbit)
    2.6M 313K 47

    (Spin Off End Up With Him, Bisa dibaca Terpisah) Inggrit Clarissa Surendra tinggal jauh dari kedua orangtuanya yang menetap di London. Tapi, tiba-tiba Chloe Lee -Mami Inggrit datang ingin menyeret putri satu-satunya untuk menikah dengan laki-laki pilihannya. Merasa terdesak, Inggrit membuat pengumuman di status WhatsA...

    Completed  
  • Adore You (TAMAT)
    1.7M 114K 41

    Caca begitu memuja Rion, bahkan dia rela melakukan apa saja demi mendapat perhatian lelaki itu.

    Completed  
  • Sillage (Doctor Soldier Romance)
    9.4M 789K 36

    "Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one...

    Completed  
  • Trapped in the night
    6.8M 213K 38

    "Aku pernah hampir diperkosa saat SMP." -Naresha Luveeana Agatha- Luvee menderita Haphephobia, sebuah penyakit psikis, di mana dia akan merasa sangat tidak nyaman jika disentuh sedikit saja oleh orang lain, terutama laki-laki. Itu sebabnya Luvee memutuskan hidup menyendiri untuk selama-lamanya. Menenggelamkan diri dal...

  • After Meet You Again
    789K 62.7K 44

    Dulu Gadis sering di bully, tapi sekarang Gadis banyak di puji. Dulu Gadis gendut, sekarang Gadis kurus. Dulu Gadis tak memiliki teman, sekarang Gadis memiliki banyak teman. Kehidupan kecil Gadis terasa hampa tanpa teman tanpa kenangan yang bahagia. Gadis Kapila Wardhani, wanita berumur 27 tahun yang masih betah menjo...

  • Sesuai Titik, Ya?
    7.4M 606K 41

    [PROSES PENERBITAN] "Setahu gue ada banyak banget abang ojek online di Indonesia. Kenapa selalu lo yang muncul? Sebenernya lo siapa?" "Jodohnya Mbak Adel, hehe.." *** Bagaimana jika kamu tidak sengaja memesan ojek online dan mendapatkan driver yang bikin darah tinggi? Suka merayu mulai dari rayuan tingkat kelurahan hi...

    Completed  
  • Lovemedical
    1.1M 68K 65

    Dania seorang wanita perantauan yang ingin memperbaiki hidupnya di kota besar. Lulusan pendidikan matematika yang kebetulan mendapatkan pekerjaan di rumah sakit swasta di Jakarta. Sialnya, sebelum ia mulai bekerja Dania diseret keruang operasi. Bagaimana jika kamu ada di posisi Dania? Apa yang akan kamu lakukan disana?

    Completed  
  • Reportalove ✓
    264K 21.9K 31

    ʀᴏᴍᴀɴᴄᴇ - ʏᴏᴜɴɢ ᴀᴅᴜʟᴛ Surat tugas dari pimpinan redaksi menyeret seorang perempuan bernama Imel Chelliana, reporter cantik berusia 30 tahun masuk ke dalam pusaran kehidupan seorang Aksa Delvan Arion. Musisi kenamaan yang dikenal dengan rumor gay nya. Namun waktu mengubah segalanya. Dalam hatinya percaya bahwa Aksa bu...

    Completed