IndahAsyakiel
- Reads 1,453,616
- Votes 40,690
- Parts 42
Edgar William awalnya menikahi seorang gadis yang bernama Arabella Alexandria, hanya untuk memenuhi keinginannya untuk memiliki gadis itu seutuhnya. Setelah menikahi gadis itu, ia memiliki perasaan sayang untuknya. Namun ia tidak ingin memiliki seorang anak karena beberapa alasan. Dan itu membuat sang istri pergi meninggalkannya saat ia menyuruh sang istri menggugurkan kandungannya.
Arabella Alexandria yang di paksa di bawa ke tempat wanita penghibur untuk di jadikan salah satu dari mereka demi membayar hutang kedua orang tuanya yang telah meninggal, bertemu dengan Edgar pertama kali di tempat itu. Walaupun ia berada di tempat itu, namun ia tetap memegang prinsip, jika kevirginannya akan ia lepas untuk suaminya kelak. Prinsipnya itu membuat pria tampan, dingin dan kaya raya yang bernama Edgar William akhirnya menikahinya. Setelah menjadi istri Edgar, Lambat laun ia mulai mencintai Edgar. Namun ia terpaksa meninggalkan cintanya demi menyelamatkan mahluk mungil yang berada di dalam rahimnya.
Akankah pada akhirnya Edgar akan menerima anaknya itu?
Dan akankah pada akhirnya Edgar akan mencintai Arabella?
Story ini selain aku update di facebok, aku update juga di noveltoon. Di noveltoon akan ada tambahan tiga ekstra part