SusiIla1's Reading List
3 stories
The Boy With A Fake Smile by indahmuladiatin
indahmuladiatin
  • WpView
    Reads 28,481,868
  • WpVote
    Votes 1,581,857
  • WpPart
    Parts 68
#1 in Teenfiction # 1 in Fiksiremaja #1 in Fiksi #1 in Love (SELESAI) FOLLOW DULU SEBELUM BACA Dia Kenneth Aldebaran Soller. The Angel sebutannya, si pembalap jalanan yang ditakuti orang-orang. Dengan mata yang sebiru batu safir dan sisi misterius yang sangat kuat, pesonanya benar-benar mampu menarik siapapun untuk mendekat. Kenneth adalah salah satu dari orang-orang yang kecewa kepada kehidupan. Baginya, semua orang tersenyum hanya untuk menutupi rasa sakit. Dia selalu berhasil menutupi apapun tentang dirinya. Tetapi, jika kita ingin melihat dari dekat. Mungkin kita bisa melihat bagaimana hancur dan rapuhnya dia. Pada dasarnya menurutku apa yang di mata belum tentu itulah faktanya. Kehidupan membuat seseorang belajar memainkan perannya masing-masing. Kehidupan keras membuat Kenneth belajar untuk berakting layaknya seorang aktor hebat. Cover by : @sulis295
Invisible ✔ by aullsvn
aullsvn
  • WpView
    Reads 629,038
  • WpVote
    Votes 47,538
  • WpPart
    Parts 47
Lelaki kembar seiras yang memiliki potret wajah serupa. Devan dan Davin namanya. Namun, kehidupan keduanya berbeda. Tidak tampak tetapi selalu diingat. Jelas terlihat tetapi tak pernah dianggap. Setiap insan memiliki cerita hidup yang berliku-liku. Begitu pula kepada Devan dan Davin. Apakah mereka sanggup melewatinya? #1 in Brothership (15/10/20-31/10/20) #1 in Sick (17/10/20) #1 in Sick (24/10/20) #1 in Sick (02/11/20) #1 in Sick (03/11/20) #1 in Sick (05/11/20) #1 in Brothership (06/11/20) And more... Start : 23 July 2020 End : 10 December 2020
Not A Dream Wedding by indahmuladiatin
indahmuladiatin
  • WpView
    Reads 4,942,962
  • WpVote
    Votes 256,631
  • WpPart
    Parts 51
SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT. Ini bukan pernikahan impianku, jika aku tidak bisa menikah dengan orang yang kucintai setidaknya aku harus bisa menikah dengan orang yang sangat mencintaiku. Sedangkan pernikahan ini? tidak sama sekali. Kami tidak saling mencintai, aku hanya dijadikan tameng atas hubungan terlarang suamiku dengan wanita yang ia cintai. Apakah aku bisa mempertahankan rumah tangga yang absurd ini? High Rank: 17 in romance 19-05-17