Anak
32 stories
LA FAMILIA by putihitamanis
LA FAMILIA
putihitamanis
  • Reads 189,114
  • Votes 17,283
  • Parts 44
(SEQUEL ARROGANT) Satu orang ayah, satu orang ibu, dua sulung kembar, satu bungsu, satu anjing dan satu kucing.
I Am Happy by SansangKeiza95
I Am Happy
SansangKeiza95
  • Reads 64,450
  • Votes 2,677
  • Parts 11
Membangun bahtera rumah tangga dengan kekasih yang sangat dicintai merupakan impian semua orang. Keluarga yang harmonis, dan juga anak manis. Siapa yang tidak tergiur? Tapi ternyata mendapatkan itu tidaklah mudah, apalagi bagi Minhee. Ratusan kali diselingkuhi, hingga diceraikan dalam kondisi hamil. Tapi pengalaman itu membuatnya membangun diri menjadi wanita karir yang kuat dan tegar. Apalagi dengan hadirnya buah hati yang pemikirannya lebih dewasa daripada usianya yang baru 5 tahun. _Bagiku diselingkuhi itu bukan hal yang menakutkan. Yang menakutkan itu adalah mendengar kata cinta dari seseorang yang juga mengatakan cinta kepada orang lain. Kim Minhee
My Mommy (PINDAH KE DREAME) by pinkyyy_bee
My Mommy (PINDAH KE DREAME)
pinkyyy_bee
  • Reads 2,755,783
  • Votes 26,934
  • Parts 13
PINDAH KE DREAME! . . . Plagiat menjauhh!!!! . . . Olivia Clarissa Abraham seorang gadis cantik, ramah, dan menyukai anak-anak. Ia memiliki dua kakak yang bernama Nathan Revano Abraham dan Aland Rifaldi Abraham. Ia tak memiliki kekasih, karna ia sudah pernah di kecewakan. Ia tak percaya dengan laki-laki kecuali kakak-kakaknya dan papanya. Diusianya yang masih muda ia memiliki sebuah Cafe yang bernama Cafe Holiday. Perkembangan Cafenya cukup maju dan membuatnya menjadi sedikit sibuk dan untungnya ia memiliki mama yang selalu menamani dan mensupportnya. " Hikkss.... Hiikkkss.... Hikkss" Ketika Olivia dan mamanya ingin pulang, mereka mendengar suara anak kecil menangis. Mereka pun menuju kesumber suara itu. Mereka di pertemukan dengan dua bocah laki-laki yang sangat lucu dan menggemaskan. Dua anak itu berumur sekitar 4 dan 3 tahun. Ketika dua anak itu berjumpa dengan Olivia, mereka langsung memanggilnya dengan sebutan "Mommy". Olivia terkejut bukan main ketika dua bocah itu memanggilnya dengan sebutan "Mommy". Karna tak tau orang tua dari dua bocah itu, Olivia dan mamanya pun membawa mereka pulang. Tanpa disangka, orang tua dari anak itu adalah orang yang jumpai di taman Kids Fun dekat dengan perumahannya. Semenjak itu lah mereka sering bertemu, nama lelaki itu adalah Rafael Gionino Franklin. Bahkan Rafael sering datang ke Cafe milik Olivia bersama anak-anaknya. Tanpa sadar mereka sudah sangat dekat bahkan sudah tumbuh rasa cinta di diri mereka. Dan saat itu lah kisah percintaan mereka dimulai. . . . "Aku takut ketika aku mulai membuka hatiku justru aku di kecewakan lagi" ~Olivia Clarissa Abraham~ . . . "Aku tak berjanji padamu, tapi aku akan membuktikan kepada dirimu bahwa aku bersungguh-sungguh mencintaimu dan aku pantas menjadi pendampingmu" ~Rafael Gionino Franklin~ Start: 5 Maret 2020 Finish: 3 Januari 2021
My admirer of the little girl [END] by alvino_recobba
My admirer of the little girl [END]
alvino_recobba
  • Reads 2,068,026
  • Votes 99,646
  • Parts 49
Tahap Revisi✔ Cerita tidak memakai bahasa baku Cerita memiliki batas umur 🔞🔞🔞 ====== "mi... mami" mampus gue. ni anak siapa sih, ngaku-ngaku gue jadi emaknya. Belum juga kawin, dah disebut mami aja. Kalo diliat-liat ni anak cantik juga sih, pantaslah jadi anak gue secara gue juga cantik. Tapi kalo langsung gue gendong takut disangka penculik lagi. -- Cloudy -- "Atu mau liat mami dulu ah di ape mba Dita" "Mami? mami siapa?" "Ya mami atu yang tantik yang ada di ape mba Dita lah" Laah bocah, maen ngaku-ngaku orang lain maminya, kl orangnya ga terima, papi juga yang kena masalah ini mah. -- Vino Erlangga -- "Pokokna atu mau puna mami yang tantik kaya mami yang ada di ape mba Dita, titik" -- Lovely Erlangga --
The Baby I Found (DI PINDAHKAN KE DREAME) by IndahMelodi5
The Baby I Found (DI PINDAHKAN KE DREAME)
IndahMelodi5
  • Reads 440,235
  • Votes 2,949
  • Parts 8
{Di update 3,jan 2020.} Follow terlebih dahulu sebelum membaca, Cerita ini murni dari hasil karya otak dan imajinasi saya diharap untuk tidak menculik karya saya/plagiat. Ditengah malam seorang gadis tak sengaja menemukan seorang bayi yg tengah menangis di jalan sepi. "aku akan membawamu ke panti asuhan aku yakin disana kau akan lebih baik, kau mau kan baby girl,"tanya si gadis dan disambut tangisan bayi itu seakan ia menolak jika dibawa ke panti asuhan. Membuat si gadis tersentak kaget sambil menepuk pelan pantat mungil si bayi mencoba menghentikan tangisannya tapi bukannya berhenti bayi itu semakin histeris. Membuat si gadis semakin cemas dirinya mulai berpikir jika bayi ini mungkin menolak dibawa ke panti asuhan. "kau tidak menyukai jika aku membawamu ke panti asuhan jika ia berhenti la menangis dan aku janji tidak akan membawamu kesana,"kata si gadis seketika bayi itu berhenti menangis membuat gadis cantik itu tersenyum geli. dirinya sungguh tidak percaya bagaimana mungkin bayi kecil ini mengerti dengan ucapannya....
KIASA [SUDAH DITERBITKAN] by Putriaja2310
KIASA [SUDAH DITERBITKAN]
Putriaja2310
  • Reads 13,248,517
  • Votes 851,471
  • Parts 69
Cerita ringan untuk menemani karantina kalian. Start: 7 Mei 2020 End: 22 Juni 2020 [Masih suka update meskipun udah tamat] ❄❄❄ "Emang kalau saya mau sama kamu, kamu siap nikah sama saya? Saya tidak dalam waktu menunggu, kamu tau itu!" Kata-kata Pak Satria menggema, seharusnya Kiana sadar kalau dia hanya obsesinya saja. Menyukai seorang dosen memang tidak ada di list 'what must i do' yang Kiana tulis sebelum kuliah. Kehidupan percintaannya yang juga lempeng-lempeng saja malah kacau ketika dia menuju tingkat akhir. Tidak, Kiana tarik perkataannya dia tidak suka tapi hanya kagum dengan ketampanan sang dosen. Tapi satu hal membuatnya merasa bodoh karena kebanyakan membaca series manis Pak Dos tampan dan Mahasiswi cantik. "Aish, seharusnya dari awal aku sadar kalau dosen muda tanpa buntut dan pawang itu cuma ada di novel." Buntut dan Pawang? Apa benar Pak Satria memilikinya? Cek kebenarannya disini! Update suka suka. #1 Komedi 28 Mei 2020 #2 romcom 2 Juni 2020 #2 Daddy 8 Juni 2020 #3 Chicklit 11 Juni 2020 #2 Chicklit 14 Juni 2020 #1 ChickLit 14 Juni 2020 #1 Komedi 14 Juni 2020 #1 Roman 16 Juni 2020 #1 Romcom 16 Juni 2020 #1 Humor 17 Juni 2020 #2 Daddy 17 Juni 2020
My liitle sugar (wife)  by queen_mear
My liitle sugar (wife)
queen_mear
  • Reads 219,398
  • Votes 10,707
  • Parts 19
Warning ⚠: Follow duluu sebelum baca Azura gadis polos sudah menjadi ibu
☑️ Aku Hanya Ibu Susu (COMPLETED) ☑️ by JustChaunni14
☑️ Aku Hanya Ibu Susu (COMPLETED) ☑️
JustChaunni14
  • Reads 1,444,411
  • Votes 7,299
  • Parts 4
Setelah melahirkan anak pertamanya, Kakak Iparku meminta hal yang sangat sulit untukku, Menjadi Ibu Susu untuk bayinya. Bagaimana bisa, aku yang ga hamil dan melahirkan menyusui anaknya. Aku ga memiliki ASI. Sedangkan untuk memiliki ASI, aku harus melalui proses hamil dan melahirkan terlebih dahulu. Tapi, aku terpaksa harus mengabulkan permintaannya. Sebab dia, mengidap kanker otak. Allaah, smoga aku mampu memenuhi harapannya. High Rank #1 Love #1 Baby #3 Life
Happy family by kellyngs
Happy family
kellyngs
  • Reads 422,687
  • Votes 20,235
  • Parts 21
Cerita ini merupakan sequel cerita "cinta luar biasa" Jadi disarankan untuk membaca cerita itu dulu biar nanti tidak bingung. Azkiya Inara Afka, bayi mungil, bontot menggemaskan yang biasa di panggil Adek. Semua tingkah lucunya berhasil membuat semua orang tertawa. Dia adalah wujud nyata dari kata bahagia yang sangat di impikan oleh seluruh keluarga, terutama sang Ibu. Cantik? Jangan ditanya, hasil kawin silang gen unggul semua. Menggemaskan? Sudah pasti, tanya aja sama onty onlennya. Baik? Tergantung. Asal jangan bikin dia kesal aja. Dari semua hal yang baik, cuma dua sikap Kiya sejauh ini yang berhasil membuat Ayahnya mengurut dada. Suka berteriak dan pelit sama makanannya. Walaupun akhirnya di kasih tapi itu semua butuh perjuangan yang tidak mudah sodara-sodara. Ayo mampir, semoga suka ya. ©️kellyngs2020
Ghena & Her Enemies by shisakatya
Ghena & Her Enemies
shisakatya
  • Reads 321,320
  • Votes 40,630
  • Parts 36
Harus seberapa banyak lagi aku bersabar menghadapi semua ini. Keluargamu yang tidak pernah mau paham tentang kondisiku, selalu menjadi alasanku untuk tidak pernah nyaman berada di dekat mereka semua. Tahun ke 7 pernikahan tetap tidak membuatmu sadar jika akulah posisi yang tertekan selama ini.