allindaari's Reading List
6 stories
My Ghost (TAMAT) by AyaEmily2
AyaEmily2
  • WpView
    Reads 7,001,030
  • WpVote
    Votes 495,499
  • WpPart
    Parts 24
[CERITA MASIH LENGKAP SAMPAI END] Syafira tak menyangka apartemen yang disewanya ternyata berhantu. Pantas saja harga sewanya sangat murah dan para tetangga bergidik ngeri saat tahu Syafira menempati apartemen itu. Tapi dia sama sekali tidak merasa takut. Hantu itu berwajah tampan dan membuat otak pengkhayal Syafira memikirkan berbagai adegan cinta. Hingga akhirnya dia benar-benar terjerat. Mulai merasa nyaman dengan kehadiran si hantu. Menikmati sentuhannya yang dingin. Rindu saat dirinya jauh. Namun perlahan kenyataan menghantam dirinya. Mereka berasal dari dua dunia yang berbeda. Akankah mereka terus bersama dan bahagia selamanya seperti dalam novel yang biasa Syafira tulis atau perpisahan tetap terjadi? --------------------------- Dipublikasikan pertama kali : 19 Mei 2019 Selesai : 27 Agustus 2019 Copyright © Mei 2019 by Aya Emily
My Sweet Husband  by alikahermalia
alikahermalia
  • WpView
    Reads 18,473,743
  • WpVote
    Votes 569,970
  • WpPart
    Parts 47
Di JODOHKAN. Ya di Jodohkan. Satu kata itu yang paling tidak pernah kita harapkan keluar dari mulut orang tua kita, benarkan? Apalagi dijodohkan dengan orang yang tidak pernah kalian kenal. Itu sangat menjengkelkan. Itulah yang terjadi pada Seorang gadis yang baru bulan kemaren melalui masa SMA nya. Clara Jhonson Akan dijodohkan dengan pengusaha sukses, mapan, tampan, dan memiliki daya tarik. seperti. Jonathan Nelson Akankah dia bisa menerimanya? 02 Juli 2018 / 07 Juni 1019
[✔] Sixth Sense 2 by lcsv17
lcsv17
  • WpView
    Reads 2,851,726
  • WpVote
    Votes 267,522
  • WpPart
    Parts 28
#3 in Horor [COMPLETED] Kelanjutan dari Sixth Sense sebelumnya. Yang belum baca season 1 nya, bisa dibaca dulu jika berkenan:) Kemunculan seorang gadis manis yang memiliki wajah mirip sekali dengan mendiang Vasilla, namun sifat'nya berbeda 180 derajat dengan Vasilla. Gadis yang sedikit sombong dan menyebalkan itu memang dijauhi anak satu sekolahan karena wajah'nya yang mirip dengan Vasilla. Dan disaat arwah Vasilla melihat gadis yang mirip dengan'nya itu, apa yang akan dia lakukan? Sixth Sense 2 By : @lcnhng_
[✔] Sixth Sense by lcsv17
lcsv17
  • WpView
    Reads 10,175,984
  • WpVote
    Votes 904,221
  • WpPart
    Parts 51
#1 In Horor #1 In Teenlit (20.05.20) Tahap Revisi! Vasilla Agatha yang dijauhi orang tuanya dan tak memiliki teman satupun. Dia menjalani setiap harinya sendirian tanpa siapapun. Bahkan orang tuanya saja pergi meninggalkannya dan tinggal diluar kota. Hanya Gatha Samuel kakak laki lakinya yang menemaninya sehari hari. Dia terlahir spesial, dia terlahir berbeda, dia terlahir dengan kekurangan dan kelebihannya sendiri. Indra ke 6. Dia dijauhi teman temannya. Teman teman yang takut padanya, dan merasa enggan untuk mendekatinya. Dia santai dan tenang, karena sudah terbiasa dengan sifatnya yang menyukai kesendirian itu. Dia dianggap monster, selalu menerima caci makian, dan terkadang tatapan tidak enak juga menyerang dirinya. Sixth Sense. (END!!)✔ By : @lcynaa_
Penghuni Asrama by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 1,608,209
  • WpVote
    Votes 79,866
  • WpPart
    Parts 74
Aldian bukan anak indigo yang bisa melihat "mereka". Tapi Aldian bisa merasakan ada sesuatu di asrama barunya. "Mereka" mengincarnya. "Mereka" menginginkannya masuk ke alam "mereka". Aldian menyimpulkan bahwa penghuni asrama bukan hanya manusia, tapi juga "mereka" yang tak kasat mata. Start = Minggu, 17 November 2019
Pelabuhan Dua Hati [END] by came_sa
came_sa
  • WpView
    Reads 2,646,626
  • WpVote
    Votes 151,029
  • WpPart
    Parts 54
Bukan hanya masa lalu yang rumit dengan Fauzan membuat Faiza enggan untuk kembali bertemu, tetapi pergulatan hati Faiza dan penyakit yang dideritanya membuat gadis itu terus merasa ragu. Ketika takdir terus menguji keduanya, ke manakah akhirnya hati Faiza akan berlabuh? *** Dipertemukan pertama kalinya pada orientasi mahasiswa dengan Faiza, perasaan menyesal milik Fauzan tumbuh lebih jauh dari yang ia kira. Naas, kesalahan yang dilakukan oleh Fauzan membuat gadis itu enggan bahkan untuk menemuinya lagi. Namun, tanpa disadari peristiwa tersebut membuat Fauzan kembali menemukan dirinya yang sempat terlupakan. Mencoba memupuk rasa sakit hatinya akan Faiza dan memperbanyak ilmu mengenai Islam, Fauzan memutuskan untuk mengambil beasiswa ke Turki. Lima tahun berlalu dengan cepat ketika ia kembali ke Indonesia dan kembali bertemu dengan Faiza di pesta pernikahan sahabatnya membuat perasaan Fauzan yang telah teredam kembali muncul untuk gadis itu. Apakah Faiza akan melupakan kesalahan Fauzan di masa lalu? Ataukah sudah terlambat bagi Fauzan untuk memiliki Faiza seutuhnya?