Historical Romance
9 stories
ICARUS HAS FALLEN ✓ by SHEACOUNTRY
SHEACOUNTRY
  • WpView
    Reads 2,865,395
  • WpVote
    Votes 345,017
  • WpPart
    Parts 48
[ wattys 2020 award winner in historical fiction ] [ 𝐜𝐨𝐦𝐩𝐥𝐞𝐭𝐞𝐝; telah terbit bersama Marchen ] Memegang label sebagai intelijen Amerika Serikat, Lana yang tengah menjalani misi rahasia dengan memalsukan identitas untuk mengeruk informasi di Jerman tidak pernah menduga bahwa ia akan menarik perhatian seorang petinggi musuh negaranya sendiri, Jeffrien von Aler, selaku salah satu jajaran Jenderal Jerman dalam masa kepemerintahan sang diktator Hitler. Pria itu dikenal luas telah berhasil meruntuhkan sebagian besar hasil jajahan Jerman di bawah kakinya dengan segudang kejeniusan beserta eksekusi mematikan. Namun ketimbang seluruh perempuan di seantero wilayah Jerman yang memujanya, tiada yang pernah menyangka jika sang Jenderal Berdarah Dingin justru menginginkan Lana, perempuan yang harus ia bunuh. [ Beberapa bab dalam cerita sudah di unpublished ] [ the first book of Folklore: Allegory Serial ] *** ⌈ 𝐜𝐨𝐧𝐭𝐞𝐧𝐭 𝐰𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠 ⌉ Dealing with death, war, physical abuse, racial violance, and etc. Be wise. R15+. ©𝗼𝗿𝗶𝗴𝗶𝗻𝗮𝗹𝗹𝘆 𝗯𝘆 𝘀𝗵𝗲𝗮𝗰𝗼𝘂𝗻𝘁𝗿𝘆 𝗼𝗻𝗹𝘆 𝗼𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱
Covetous, Prejudice, and Revenge [✔- SUDAH TERBIT] by theundomiel
theundomiel
  • WpView
    Reads 431,966
  • WpVote
    Votes 33,947
  • WpPart
    Parts 47
Ketika hati Lady Alice Buckley diliputi keserakahan, prasangka, dan dendam. Rank #4 in Historical Fiction (23 Juni 2018)
Le Noir et La Fleur [✔] by theundomiel
theundomiel
  • WpView
    Reads 160,053
  • WpVote
    Votes 15,612
  • WpPart
    Parts 53
Frederic d'Ourson, Comte de Danslesoir, adalah bangsawan di Perancis yang menjunjung tinggi aristokrat. Hingga suatu hari dia harus menikahi Madame Delaforet, puteri dari seorang Duc yang percaya bahwa aristokrat adalah sistem yang busuk. Pernikahan mereka melalui banyak hal; teror yang mencekam, misteri, dan rencana yang tersembunyi. Namun, ada juga hal-hal indah seperti puluhan pesta dansa, dan cinta yang perlahan bersemi. Sampai pada akhirnya, rahasia tergelap Sang Comte pun harus terkuak. "Diantara gelap (le noir) dan bunga (la fleur) berdiri banyak kebenaran serta perasaan." Rank: #3 in Historical Romance (26 Juli 2018)
Tilly's New Diary by bebeklucu
bebeklucu
  • WpView
    Reads 1,473,023
  • WpVote
    Votes 186,779
  • WpPart
    Parts 62
Tilly MacCarthy, baru saja dikhianati kekasih dan temannya. Kini dia juga pengangguran. Ketika mendapatkan pekerjaan kembali Tilly hanya ingin bekerja dengan damai sebagai governess keluarga bangsawan, tapi tentu itu mustahil dengan tuannya yang sering usil dan perlahan-lahan menetap dalam pikirannya. *** Tilly berencana menghabiskan liburan musim panas di rumah paman dan bibinya setelah mengetahui kekasihnya berselingkuh dan dia kehilangan pekerjaan. Bukannya menenangkan diri, dia malah menemukan kondisi paman dan bibinya yang terlilit hutang. Tak tega membiarkan kondisi tersebut, dia menyanggupi tawaran kerja sebagai governess tanpa mencari tahu keluarga macam apa yang mempekerjakannya. Setelah tiba di rumah majikannya, Tilly baru tahu bahwa dia akan mengajar Emmie, putri seorang Earl sekaligus pria yang sudah melihatnya jatuh ke lumpur, Walter. Suatu hari keluarga Walter pergi ke Leicester begitu musim pesta usai untuk mengunjungi adik Walter. Di sana pula, Tilly bertemu dengan Durham yang melamarnya. Tilly kebingungan. Tetapi alih-alih memikirkan Durham, Tilly malah lebih sering memikirkan tuannya yang berangkat ke Bath untuk dinas militer. Lalu siapa yang akan dipilih Tilly? Laki-laki gentleman melamarnya, atau tuan yang memiliki gengsi selangit yang kerap kali mengusilinya?
The Hunter Mask by catzstory
catzstory
  • WpView
    Reads 27,648
  • WpVote
    Votes 2,619
  • WpPart
    Parts 29
Balder Bickford, Earl of Clayborne yang baru saja mendapatkan gelarnya memandang pernikahan tak lebih hanya sekedar bagian dari investasi bisnis. Dia telah menentukan di mana dan pada siapa dia akan berinvestasi. Yang pastinya, akan menghasilkan keuntungan besar baginya. Lady Alecia yang cantik, muda dan pemalu menjadi incaran Balder. Sang earl melangkah masuk sebagai rusa buruan dalam hutan penuh pemburu calon suami. Tapi Balder sendiri yang akan menentukan dalam perangkap pemburu mana, dirinya akan terjerat. Sayangnya, Balder tidak pernah memperhitungkan kehadiran singa yang akan mengacaukan rencananya. Singa sirkus itu bernama Elliemay Fain. Rusa melangkah masuk dalam jerat pemburu, pemburu yang salah. Flower in love series 1. My Lavender Dream 2. Aster in My Heart 3. Desiring Marigold 4. Carnation secret Behind The Mask Series 1. The Hunter Mask = Balder & Elliemay 2. Clown and His Mask
Clown and His Mask by catzstory
catzstory
  • WpView
    Reads 15,914
  • WpVote
    Votes 1,227
  • WpPart
    Parts 22
Cedric-No Name-Tanpa Nama Belakang, semua mengenalnya sebagai Lord Konyol dan pecundang. Dengan masa lalu yang menyedihkan hanya untuk bahan lelucon dan ditertawakan. Tapi Cedric tak peduli apa kata orang, dia sudah terbiasa hidup bebas. Hingga dia dipaksa menanggalkan topeng kekonyolannya. Ada seseorang yang sangat berarti di dalam hidupnya yang harus dia lindungi. Ada pula seseorang yang menyerahkan jiwa raga hanya untuk melindungi dirinya. Cedric dalam persimpangan hidup, menyelamatkan cinta pertamanya atau gadis yang berkorban untuk dirinya. Akan berakhir seperti apa perjuangan cinta mereka? Saksikan dan tersenyumlah saat kalian mendengar kisahnya. == Behind The Mask Series 1. The Hunter Mask 2. Clown and His mask
My Empress ✓ by SkiaLingga
SkiaLingga
  • WpView
    Reads 2,378,015
  • WpVote
    Votes 84,978
  • WpPart
    Parts 19
DITERBITKAN!!! (TERSEDIA DI GRAMEDIA, GUNUNG AGUNG, TMBOOKSTORE) BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS!!! Pemenang WATTYS AWARD 2016 Kategori Edisi Kolektor dan Pilihan Staf. PERMAISURIKU Sayang ... Takdirmu Telah Memanggil ''Karena hanya kau yang dapat melukaiku, itu artinya ... hanya kau juga yang mampu menjagaku.'' Adalah kalimat yang diucapkan sang Kaisar kepada Ailan. Kalimat yang menjadi awal semua kejadian yang menghampiri keduanya di kemudian hari. Dan kalimat itu juga, yang mengikat Ailan sehingga harus mengikuti sang Kaisar untuk masuk ke istana. Ke tempat yang menjadi awal semua permasalahan dalam hidupnya ada. Jadi, ini adalah kisah keduanya dalam perjalanan menuju penyatuan hati yang belum tentu searah. Karena dalam setiap kisah cinta yang luar biasa, pasti ada yang namanya ujian berupa rintangan. #Romance-Historical Fiction ____________ Dilarang untuk MENGCOPY/MENIRU/MENGADOPSI/atau MENGAMBIL SEBAGIAN maupun SELURUH dari isi cerita ini. Pelanggar akan dikenakan hak sanksi atas pelanggaran perlindung koan terhadap hak cipta. Copyright©2016 (06-February-2016) Present by SKIA LINGGA
Carnation Secret by catzstory
catzstory
  • WpView
    Reads 4,910
  • WpVote
    Votes 720
  • WpPart
    Parts 35
Ada rahasia yang belum terungkap. Rahasia masa lalu dari tiap kisah. Berisi dendam, pengkhianatan, janji dan penyesalan. Adrianne terlempar dalam jaring-jaring mimpi yang mempertemukannya dengan dua pria yang penuh rahasia. Saat rahasia carnation terungkap, maka jaring mimpi akan membawamu menuju mimpi indah. Flower In Love Series 1. My Lavender Dream 2. Aster In My Heart 3. Desiring Marygold 4. Carnation Secret baca pula The Hunter Mask
Desiring Marygold by catzstory
catzstory
  • WpView
    Reads 5,442
  • WpVote
    Votes 702
  • WpPart
    Parts 29
Bagaimana bila ada sekotak harta karun yang dapat kamu peroleh hanya dengan menukarkan kebebasanmu? Menikahi gadis gila dan liar adalah jalan keluar untuk membebaskan kekasihnya dari lilitan hutang. -- Alden. Jika bidadarimu telah menjadi debu dan yang tersisa ada kuntum bunga kecilnya. Bersediakah kamu melepas apa yang telah dicapai untuk menepati janji masa lalu? -- James. Maria Goldyn. Rosemary. Takdir membawa kedua gadis tersebut ke dalam kehidupan Alden dan James. Takdir marygold. -- Flower in love series : 1. My Lavender Dream - Abigail ♥͡ Lionell. 2. Aster In My Heart - Lataasha ♥͡ Daniel. 3. Desiring Marygold - 4. Carnation Secret -