dwgstnaa's Reading List
11 stories
[DSS 1] Dear Allah [Tamat di KBM App] by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 12,584,132
  • WpVote
    Votes 258,250
  • WpPart
    Parts 13
Cinta diam-diam Naira tersimpan rapi bertahun-tahun kepada Wildan yang hatinya telah tertambat pada gadis lain. Naira harus menahan rasa sakit saat mendengar Wildan selalu menceritakan gadis yang ia cinta di hadapan Naira. Cinta diam-diamnya begitu berat lagi, ketika Wildan memutuskan akan menikahi gadis lain. Namun sebuah takdir mempersatukan Wildan dan Naira dalam satu ikatan pernikahan yang tak terduga. Naira percaya bahwa cinta yang selalu melibatkan Allah tidak akan pernah membuat kecewa hamba-Nya. Hanya doa dan keyakinan yang selalu menguatkan dirinya di kala hati mulai rapuh karena cinta yang sepihak. Naira percaya bahwa kesabaran, keikhlasan dan ketulusan cinta suci akan berakhir pada suatu kebahagiaan yang sudah direncanakan oleh-Nya. Karena perkara mudah bagi Allah untuk menjodohkan hamba-Nya. " Cerita Dear Allah benar-benar menginspirasi sampai memotivasi, alurnya dikemas rapih oleh penulis membuat siapa saja yang membacanya jatuh cinta. " -Poppyta Ayu (Penulis Auratmu Harga dirimu) " Gak tau mau bilang apa pokoknya selesai baca ini mata sembap banget. Bikin perasaan campur aduk tapi tetap suka walaupun diakhir harus berlinang air mata" - Imheyra (Penulis With You) "Cerita ini bikin campur aduk, ibaratnya naik roll coaster, gila! Bikin nangis dan baper secara bersamaan." -Reader "Demi apa baru part satu udah jatuh cinta sama sosok Wildan." -Shineeminka (Penulis Aliandra) "Sosok Naira yang mencintai dengan kesabaran dan keikhlasan membuatku terinspirasi untuk menjadi sepertinya. Terima kasih kak, ceritanya membuatku ingin berhijrah." Reader. Follow IG penulis : dianafebi_
BarraKilla by novaadhita
novaadhita
  • WpView
    Reads 14,220,693
  • WpVote
    Votes 1,062,929
  • WpPart
    Parts 64
LENGKAP! Follow akun ini sebelum baca🐧 Warning! Peringatan! Cerita ini bisa membuat kalian mengumpat, menangis, dan tertawa (jika satu SELERA)🍭 "Barr, aku juga nggak tahu kenapa Raden nyium aku." "Shit! Diem, Bego!" "Maaf." "Tahu nggak, kenapa gue nerima lo jadi pacar gue? Padahal lo yang nembak gue duluan di UKS dengan nggak punya malunya." "...." "Lo itu menyedihkan, Killa. Sangat menyedihkan. Gue selama ini cuma.... kasihan sama elo." "Barra, dada aku sakit." "See? Lo minta dikasihani lagi?" "Maaf." "Dan lo selalu mengatakan maaf biar lo semakin dikasihani." "Barra, kamu beneran mau aku pergi?" "Lo masih mau di sini? Nggak tahu diri banget. Habis ciuman sama suami orang, masih mau sama gue. Karena cuma gue yang bisa ngasih lo segalanya. Gue jijik sama elo." "Makasih, ya, udah mau jadi pacar Killa. Udah mau bahagiain Killa. Hehehe. Kita akhirnya pisah." "Gue nggak mau lihat lo lagi." "Hehehe." "...." "Barrabas Mahesa, makasih udah pernah jadi yang terbaik buat Killa." I loved, and I loved and I lost you. I loved, and I loved and I lost you. I loved, and I loved and I lost you. Titik tertinggi mencintai adalah tahu diri untuk menerima sebuah kehilangan. "Barra, kenapa cara kamu mencintai aku kayak gini?" • Demi kenyamanan Anda saat membaca, disarankan memfollow akun penulis terlebih dahulu. • Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dalam cerita ini tanpa izin tertulis dari penulis. Semua yang ada dalam cerita ini murni hasil pikir penulis, maaf jika ada kesamaan nama, tempat, karakter, dan sebangsa itu. Selamat membaca!
MYSHA [SELESAI] by NitaAyn_
NitaAyn_
  • WpView
    Reads 31,770,517
  • WpVote
    Votes 1,467,429
  • WpPart
    Parts 103
[Tahap revisi] Mysha Adeline Shunie. Siswi cantik SMA Highstar yang terkenal memiliki sifat: ✔Hiperaktif ✔Ceria ✔Pantang Menyerah Sifat itu tentu ia tunjukkan kepada 'si tampan' yang terkenal cuek juga dingin untuk mendapatkan hatinya. Gadis itu tidak pernah sekalipun mendapat respon baik dari 'si tampan' hingga membuatnya harus benar-benar extra bersabar untuk mendapatkan hati cowok tampan yang bernama Erlangga Qausar Wijaya. Penolakan demi penolakan ia dapatkan, membuat tekadnya semakin tinggi untuk mendapatkan hati cowok itu. Hari demi hari pun Mysha lalui, berbagai cara untuk mendapatkan hati si cowok pun telah ia lakukan. Entah terkadang mendapat respon baik, ataupun respon buruk. Cara yang dilakukan gadis itu membuat respon negatif dari teman-temannya, sehingga disuatu hari ia merasa dijauhi, merasa dirinya adalah biang kesialan. Hingga menemukan suatu hal mengejutkan dari keluarganya bahwa dirinya hanyalah 'anak angkat'. Keluarga yang selalu menyalahkan dirinya atas kejadian dimasalalu, keluarga yang selalu memperlakukan dirinya tidak selayaknya anak. Sampai suatu hari, Mysha mendapatkan sebuah kejutan. Kejutan yang tak pernah ia dapatkan sebelumnya. Mendapatkan suatu fakta penting hingga ia tahu siapakah dirinya, dan dimanakah seharusnya dirinya berada. Mendapati sebuah fakta bahwa keluarganya ada sangkutpautnya dengan 'si tampan'. Membuat Mysha mengambil beberapa langkah untuk mengatasi hal itu. Hal yang mungkin akan membuatnya patah hati. Dan menurutnya, perjuangan yang ia lewati pun telah mencapai pada titik puncaknya. Apakah sesuai dengan keinginannya? Atau justru kebalikkannya?
SENIOR by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 21,290,873
  • WpVote
    Votes 349,849
  • WpPart
    Parts 35
[SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT] Berawal dari rasa penasarannya pada Nakula, ketua MOS yang gantengnya membelah tujuh benua. Aluna, mulai mencari tahu apa penyebab dari datarnya sifat Nakula. Cowok blasteran Spanyol-Indonesia itu seperti tidak bisa merasakan apapun dalam hidupnya. senang, sedih, bahagia, menangis, takut, panik, curiga, terkejut, bahkan jatuh cinta saja sepertinya belum pernah cowok itu rasakan. Cowok Introvert itu juga tidak suka jika tubuhnya disentuh siapapun. Aluna, pada akhirnya mencari tahu sendiri jawaban dari semua pertanyaan yang mengganggu kepalanya selama ini. (Please don't copy my story) SENIOR'S © 2017 Katakokoh
KIASA [SUDAH DITERBITKAN] by Putriaja2310
Putriaja2310
  • WpView
    Reads 13,294,347
  • WpVote
    Votes 852,144
  • WpPart
    Parts 69
Cerita ringan untuk menemani karantina kalian. Start: 7 Mei 2020 End: 22 Juni 2020 [Masih suka update meskipun udah tamat] ❄❄❄ "Emang kalau saya mau sama kamu, kamu siap nikah sama saya? Saya tidak dalam waktu menunggu, kamu tau itu!" Kata-kata Pak Satria menggema, seharusnya Kiana sadar kalau dia hanya obsesinya saja. Menyukai seorang dosen memang tidak ada di list 'what must i do' yang Kiana tulis sebelum kuliah. Kehidupan percintaannya yang juga lempeng-lempeng saja malah kacau ketika dia menuju tingkat akhir. Tidak, Kiana tarik perkataannya dia tidak suka tapi hanya kagum dengan ketampanan sang dosen. Tapi satu hal membuatnya merasa bodoh karena kebanyakan membaca series manis Pak Dos tampan dan Mahasiswi cantik. "Aish, seharusnya dari awal aku sadar kalau dosen muda tanpa buntut dan pawang itu cuma ada di novel." Buntut dan Pawang? Apa benar Pak Satria memilikinya? Cek kebenarannya disini! Update suka suka. #1 Komedi 28 Mei 2020 #2 romcom 2 Juni 2020 #2 Daddy 8 Juni 2020 #3 Chicklit 11 Juni 2020 #2 Chicklit 14 Juni 2020 #1 ChickLit 14 Juni 2020 #1 Komedi 14 Juni 2020 #1 Roman 16 Juni 2020 #1 Romcom 16 Juni 2020 #1 Humor 17 Juni 2020 #2 Daddy 17 Juni 2020
Arianda Margaretha by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 5,921,998
  • WpVote
    Votes 244,944
  • WpPart
    Parts 27
Kalian pikir hidupku sempurna. Siapapun ingin berada di posisiku. Oh, aku akan dengan senang hati menukar posisiku dengan gadis manapun yang memiliki kehidupan yang normal. Kuberitahu saja, kehidupan seorang 'putri' itu tidak seindah yang sering kalian baca di buku cerita dongeng
Kakak Kelas  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 22,310,742
  • WpVote
    Votes 583,282
  • WpPart
    Parts 51
CERITA TELAH DITERBITKAN "Kalau lo gak mau jadi pacar gue, gue pastiin lo bakalan angkat kaki dari sekolah ini!" -Davendi Mahendra- "Sekali gue bilang nggak, ya nggak. Jangan maksa dong!" -Diandra Evilia Agatha- #01 in teen fiction (26-03-2016) *** Kakak Kelas Copyright © 2016 by kdk_pingetania
Fake Nerd Girl by SafinaNatun
SafinaNatun
  • WpView
    Reads 10,154,746
  • WpVote
    Votes 422,386
  • WpPart
    Parts 81
Cover By: @Naixxxn #14-In Teen Fiction 08-09-18 #08-In Teen Fiction 03-12-18 #5-SMA 09-09-2018 Typo Bertebaran! Belum ada Revisi.Revisi setelah tamat! Cerita ini Reall dari pikiran imajinasi ku, jadi yang menemukan kesamaan dalam cerita aku ini, itu tidak tahu, karna aku tidak menjiplak hasil karya orang lain. ** kisah ini menceritakan dimana seorang anak berusia 7 tahun di usir dari rumah nya karna kesalah pahaman yang terjadi. dia di usir oleh kedua orang tua nya karna kejadian di mana sang kaka yang tertusuk oleh pisau di perutnya oleh penjahat atau musuh papahnya, saat itu naya kecil mengambil pisaunya dari tangan sang kaka, tangan nya berlumuran darah. naya kecil menangis melihat sang kaka yang sudah menyalamatkan nya dari penjahat itu kini tergeletak bersimpuh darah. Namun naas orangtua nya mengira bahwa nayaLah penyebab Itu semua. Kanaya Putri Alexander. kini marga 'Alexander' tidak di gunakan lagi dia di coret dari daftar keluarga. 22-07-2018 di buat ❤❤❤ Cerita ini murni dari imajinasi saya sendiri. Jika ada kesamaan nama atau pemeran tokoh dalam cerita ini mohon di maklumkan. No❌Plagiat please do not copy the story **** *penasaran kan sama kelanjutan nya? yuk baca gimana kelanjutan cerita nya.
+8 more
Heart Like Yours by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 13,737,381
  • WpVote
    Votes 846,974
  • WpPart
    Parts 33
[SEGERA TERBIT MENJADI NOVEL] David Pradipta Kaslavo, cowok players yang selalu membuat para siswi Sky High berteriak histeris karena senyuman manis dan tatapan lembutnya yang selalu meramaikan suasana di koridor. Tidak heran jika ia bisa berganti-ganti pasangan dalam hitungan hari, bahkan dalam hitungan jam sekalipun. Hampir semua siswi di Sky High pernah mendapat senyuman dan gombalan receh darinya. Termasuk Fera Zerir Fernando, sahabat terbaik David sejak ia duduk di bangku kelas 6 SD. Bagi David, Fera adalah segalanya. Padahal, Fera sudah berulang kali menyuruh David agar ia menjauh karena Fera merasa risih. Tetapi, David menghiraukannya. Tidak perduli sedingin dan seketus apa Fera terhadapnya, David tetap menyanyangi Fera. David merasa bahwa Fera adalah sebagian dari dirinya. Di kelas, Fera selalu menjadi teman sebangkunya. Bahkan, jika David menjabat sebagai ketua kelas, maka Fera akan menjadi sekretarisnya. Kisah ini menceritakan tentang bagaimana upaya David agar Fera menyadari kehadirannya. Bagaimana sakitnya David saat ia harus menunggu. Dan bagaimana sakitnya Fera saat ia harus memilih.
Cold Boy Paskibra by Elfcho88
Elfcho88
  • WpView
    Reads 31,389
  • WpVote
    Votes 1,251
  • WpPart
    Parts 27
Zach Wireman Pradipta, atau kerap disapa Zach adalah siswa Most wanted SMA Wiradi yang terkenal dengan ketampannya dan cara kepemimpinan Paskibra disekolahnya serta kepintaran yang dimiliki di atas rata-rata para siswa lain. Tampan, tinggi, hindung, mancung, tegap, menjadikanya paket komplit sebagai idaman para kaum Hawa. Diitambah lagi ia merupakan anak pemilik SMA Wiradi. Walaupun sangat sempurna dimata kaum hawa ia memiliki kekurang. kekuranganya yaitu Sifat yang dingin, menyakitkan ketika berbicara, serta acuh pada siapapun. Hingga semua berubah ketika dia bertemu Gadis korban Bully disekolahnya.. Siapakah gadis itu? yang mampu merubah keacuhan Zach terhadap sekitarnya.