arrrAyyya's Reading List
4 stories
The Station by seoulsmermaid
seoulsmermaid
  • WpView
    Reads 2,302,496
  • WpVote
    Votes 201,292
  • WpPart
    Parts 54
Bagi Gendhis stasiun bukan hanya sekedar tempat untuk menunggu rentetan gerbong besi yang akan mengantarkannya. Stasiun menjadi tempat untuknya menuju sebuah rasa yang menjadi obat. Stasiun bukan hanya tentang kereta untuk Auriga. Stasiun menjadi sebuah tempat tentang melepaskan, menerima, dan sebuah sambutan. - sta·tion the place where someone or something stands or is placed
Tulisan Sastra✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 16,079,487
  • WpVote
    Votes 1,769,178
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika menemukan kehilangan-kehilangan lainnya. Sedihlah seperlunya, lalu ingat bahwa sebenarnya kamu tidak benar-benar kehilangan. Sesuatu itu abadi dalam kenang yang kamu bawa dalam perasaanmu. Sampai sini paham, kan?" "Sastra, kamu lupa tentang satu hal. Semakin singkat suatu cerita, semakin dalam luka yang tertoreh. Kehilangan memang akan terus terjadi. Tapi kalau boleh aku memilih, aku belum siap kehilangan kamu." Catatan: baca cerita ini di rumah aja, jangan ditempat umum. Demi keselamatan kita bersama. Terima kasih. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
Kalam Cinta Sang GUS ✔ by pengagum_pena
pengagum_pena
  • WpView
    Reads 5,722,453
  • WpVote
    Votes 463,727
  • WpPart
    Parts 64
Baca Sebelum Tamat!! Spinoff➡Lentara Humaira || Poetry-Spiritual-Romance. Share quotes harap cantumkan sumber, dilarang plagiat.😉 Syabella Khairani Rahman adalah gadis yang hidup di tengah keluarga bahagia dengan kasih sayang berlimpah. Namun siapa duga satu kesalahan fatal membuatnya terjerat dalam hubungan rumit, keputusan yang membawanya pada rumah tanpa cinta. Di umurnya yang ke sembilanbelas tahun gadis yang sering mendapat julukan Abel itu resmi dipersunting seorang Gus yang bahkan tidak pernah memberinya cinta. Keduanya seperti terikat hubungan yang sejatinya tidak pernah ada rasa. Jeratan hampa yang memaksa Abel bertahan untuk mendapatkan Kalam Cinta Sang Gus secara nyata. Dengan tekat untuk membuat hubungan kosong tersebut menjadi penuh kasih. ________________________________ Katanya setiap rumah memiliki benang merah yang saling mengikat satu keluarga untuk saling berbagi kasih, namun kenyataannya tidak semua rumah memiliki kisah yang sama. Tidak semua rumah memiliki benang merah. Ada yang pulang karena ikatan yang sebenarnya sudah tak saling terikat. Ada pula yang terpaksa pulang, padahal saling diam. 'Pun ada yang pulang untuk memperbaiki ikatan. Aku adalah Rumah yang pemiliknya selalu pulang, namun tak pernah saling bertukar sayang. -Syabella Khairani Rahman-
[4] Utawi Iki Iku (Completed) by hallo_milkyway
hallo_milkyway
  • WpView
    Reads 153,374
  • WpVote
    Votes 17,530
  • WpPart
    Parts 43
*Ibrahim bin Adham "Dia yang sudah berjanji akan menikahiku, Bu!" "Kamu siapa?" Tuduhan spontanitas itu berhasil memasukkan Asyas ke dalam labirin teka-teki yang rumit. Pertemuan dengan Albania Tirana, gadis tak dikenal membawa mereka pada benang merah masa lalu. Semakin dalam memasuki kehidupan Albania, mengantar Asyas pada sebuah pertanyaan dilema. Kembali berbalik mencintai Medina-perempuannya, atau tetap berjalan maju mencari jawaban yang belum terselesaikan? Utawi Iki Iku adalah permulaan dari akhir yang tak pernah diduga sebelumnya.