Select All
  • MASQUERADE PRINCE
    3.5M 259K 31

    "Bukan penggemar rahasia namanya kalau gue udah ngasih kode terang - terangan ke Doi. Berkali - kali nyoba, berkali - kali juga dicuekin. Emang dasar ganteng - ganteng apes! Disitu kadang saya merasa sedih. Tapi gak masalah, selama janur kuning belum melengkung, gue gak bakal berhenti buat ngejar Rosiandra Subiantoro...

  • (Diterbitkan)The Great Teacher My Love
    5.6M 199K 43

    Follow instagramku: @falamalina untuk informasi buku-buku yang diterbitkan . Terima kasih. **** Aku nggak pernah sekalipun bermimpi atau berharap bisa berada dalam keadaan seperti ini. Aku nggak pernah tertarik dengan lelaki itu sebelumnya. Awalnya aku heran dan penasaran kenapa hampir semua mahasiswi di kampus...

    Completed  
  • The Daddy's Proposal
    5.2M 292K 25

    Renata Elleana Subiantoro tidak pernah berpikir bahwa Radith, ayahnya akan menjodohkannya dengan seorang Duda. Bertemulah ia dengan Aresando Bachtiar sang Duda Keren "Duren" beranak satu yang seringkali membuat Renata jengah akan sikapnya. Dispenser, begitu Rena menjulukinya. Kadang dingin, kadang hangat. Namun dibali...

  • Arianda Margaretha
    5.9M 244K 27

    Kalian pikir hidupku sempurna. Siapapun ingin berada di posisiku. Oh, aku akan dengan senang hati menukar posisiku dengan gadis manapun yang memiliki kehidupan yang normal. Kuberitahu saja, kehidupan seorang 'putri' itu tidak seindah yang sering kalian baca di buku cerita dongeng

    Completed  
  • My Sweet BadBoy [ END ]
    6.2M 246K 48

    Revando, seorang badboy yang merangkap menjadi most wanted dengan sejuta pesonanya. Sifat ceria dan bersahabatnya bikin semua orang suka sama dia, termasuk fans fans alay yang selalu histeris kalau revan senyumin. Yah tapi gimana ya, revan sampe sekarang masih jomblo. Bukan ga laku, ya masa sih gak laku sementara kali...

  • My BadCold Boy
    124K 5.4K 27

    Albio Zilvano Stoke,anak pemilik Brantha High School,badboy kelas kakap yang paling diincar kaum hawa Albio anak pertama dari pengusaha terbesar yang menjabat sebagai ketua geng yang bernama PASTANRA dan memiliki kembaran bernama Albayu Imanuel Stoke. Albio dan Albayu mempunyai sifat yang sangat berlawanan Albio yang...