High School Series
4 stories
Ares by TogetherWriterClub
TogetherWriterClub
  • WpView
    Reads 204
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 2
"Sejatinya dingin akan mendekat kepada hangat dan hangat akan mencairkan yang dingin. Lalu ketika dingin itu mencair apakah kau siap untuk menerima semua yang ada dibaliknya?" -Ares Rafan Clearesta Cerita ini tentang seorang pria bernama Ares. Siswa nomor 1 paralel Starlight High School. Siswa teladan dan siswa pelatihan olimpiade Sosiologi. Ya! Ares adalah siswa jurusan IPS yang menjadi legenda karena berhasil menduduki posisi nomor 1 paralel pada semester lalu. Menjadikan dirinya satu-satunya siswa IPS yang menduduki posisi tersebut sejak sekolah ini didirikan. Legend bukan?! Yang menjadikan Ares lebih terkenal lagi adalah Ares itu Cold Boy! Bayangkan saja, siswa pelatihan olimpiade sosiologi dengan banyak penghargaan dan diakui sangat hebat di bidangnya adalah seorang cold boy!! Dia anak Sosiologi yang tidak bersosialisi, bagaimana ceritanya?! Lalu bagaimana ketika cinta yang hangat menghampiri si dingin Ares? Akankah yang dingin berubah hangat? Cinta adalah pilihan dimana hati akan berlabuh untuk siap akan patah hati. Ketika kita sudah memutuskan untuk mengenalnya, kita harus bersiap akan segala yang berhubungan dengannya. Rasa dan raga. Happy Reading~💙
Keila by TogetherWriterClub
TogetherWriterClub
  • WpView
    Reads 106
  • WpVote
    Votes 11
  • WpPart
    Parts 1
"Tanpa pemirsi,tanpa ketukan,dengan ataupun tanpa alasan sekalipun,sebuah rasa hadir lebih dari seharusnya." ~Keila Vallerie~ Ini bukan cerita goodboy dengan goodgirl atau badboy dengan badgirl,ini cerita tentang seorang perempuan yang jatuh cinta pada seseorang yang tidak pernah memandangnya,ini cerita tentang seorang perempuan bernama Keila Vallerie. Cantik,tajir,pintar itulah dia dan ketua osis di Starlight high school Pernahkah hidup seseorang tak tersentuh ?mustahil.Hidup itu pilihan ,begitu juga hati. Ingat,kamu pemilik hatimu dan aku pemilik hatiku.aku berhak mencintai siapa saja,termasuk kamu. Mari hati,saatnya kita berjuang!!! Happy reading 💕
Keinan by TogetherWriterClub
TogetherWriterClub
  • WpView
    Reads 241
  • WpVote
    Votes 38
  • WpPart
    Parts 2
"Impianku adalah menjadi cahaya paling terang di hidupmu. Tapi, kau sendiri adalah apa yang aku katakan cahaya terang itu. Jadi aku memutuskan merubah impianku menjadi malam yang sarat akan gelap dan... sepi. Agar kelak kau akan menjadi bulan, menjadi cahaya paling terang teruntuk malamku." -Keinan Dijaya Wardane Cerita ini tentang seorang pria the most wanted school yang memenuhi 3 kriteria. Tampan, tajir, dan... Cerdas? ah itu disingkirkan dulu, yang ketiga adalah kapten basket. Kapten basket yang tampan dan tajir begitulah citra baik seorang Keinan. Sisi buruknya hanya satu. He is a bad boy! Apakah Keinan akan berubah menjadi good boy? Tentu saja tidak! kalo kata keinan yah "good girl itu suka sama bad boy! Kalo jadi bad boy bisa dapet good girl kenapa harus jadi good boy yang nanti ga disukai good girl" Happy Reading~💙
Arsyla by TogetherWriterClub
TogetherWriterClub
  • WpView
    Reads 793
  • WpVote
    Votes 85
  • WpPart
    Parts 4
"Terkadang takdir suka mempermainkan kita." ~Arsyla Aurellia~ Cerita ini tentang seseorang perempuan bernama Arsyla. Perempuan yang bisa membuatmu tertawa, kesal, bahkan marah. Tetapi, akankah kamu akan memaafkannya? Apakah kamu akan memandang dari satu sudut pandang? Atau apakah kamu akan memandang lebih dari satu sudut pandang? Itu semua hanya kamu yang tau. Ingat, kamu adalah tokoh utama dalam ceritamu. Jangan biarkan orang-orang mendoktrin mu terhadap kehidupanmu, karena cuman kamu yang akan merasakannya. Happy reading 💙