Non fiksi
9 stories
Sepasang Sepatu by Icha_rizfia
Icha_rizfia
  • WpView
    Reads 172,405
  • WpVote
    Votes 14,796
  • WpPart
    Parts 31
Ia tidak ingin orang menganggapnya berbeda, hanya karena status keluarga. Bekerja dan tinggal di luar rumah adalah pilihan Yuda, anak seorang kyai yang tak ingin dianggap istimewa. Segala cara ia lakukan agar terhindar menjadi bagian lebih penting dalam kegiatan pesantren Darul Muttaqin. Hingga ia bertemu perempuan itu. Pesantren sekaligus rumah yang jarang ia kunjungi menjadi tempat kisah-kisah mereka terjalin. Jenar tak ingin dianggap remeh, hanya karena ia anak tiri. Meski perlakuan empat kakak dan seorang ibu tiri sering tak manusiawi. Tak sanggup menahan lara lebih lama lagi, ia melarikan diri ke pesantren yang pernah menjadikannya pengajar kaum lansia. Dan pertemuan dengan anak salah seorang teman, membuat kesalahpahaman yang berujung tabir. Bahwa ia, berada di tengah orang-orang yang tak pernah disangkanya. Siapa laki-laki yang selalu mengiriminya pesan meski terlihat sudah memiliki istri? Sepasang sepatu, tak sewarna, tak seirama, namun melangkah pada satu tujuan yang sama. Meski harus melewati kesalah pahaman yang tak kunjung usai. Nganjuk, Oktober 2018 Kisah berdasar dongeng rakyat di Kerajaan Kadiri. Ande-Ande Lumut, Klenthing Kuning, Yuyu Kangkang, dan Seorang Janda.
Jika Kita Tak Pernah Jatuh Cinta by AlviSyhrn
AlviSyhrn
  • WpView
    Reads 1,608,595
  • WpVote
    Votes 113,714
  • WpPart
    Parts 24
Kamu baru jatuh cinta. Dan, jutaan patah hati telah berbaris di balik pintu kamarmu. Jadi, sebelum patah hati mendobrak pintu kamarmu, aku menulis buku ini. Untukmu. Kita akan membahas semua tentang cinta: tentang apakah dia sedang memberikan harapan; orangtua yang tak merestui; cinta beda agama; risiko cinta diam-diam; kebohongan di balik i love you, too; kesendirian yang tak berujung. Semuanya. Tentang jatuh cinta. Terjawab. Di buku ini. Agar tak patah hati seperti kemarin-kemarin.
Jika Kita Tak Pernah Jadi Apa-Apa by AlviSyhrn
AlviSyhrn
  • WpView
    Reads 489,524
  • WpVote
    Votes 37,550
  • WpPart
    Parts 18
Dia diterima di jurusan kedokteran. Dia yang lain lanjut kuliah di luar negeri. Dia yang lain lagi mendapatkan pekerjaan di perusahaan ternama. Dan, kita ingin menjadi mereka. Namun, apakah kesuksesan sedangkal itu? Mari telusuri buku ini dan patahkan aturan tentang kesuksesan yang dangkal itu. Tambahkan ke library-mu... sebelum terjebak dalam kesuksesan yang palsu.
99 Tip Menulis yang Mereka Tak Pernah Bilang Padamu by AlviSyhrn
AlviSyhrn
  • WpView
    Reads 334,032
  • WpVote
    Votes 8,557
  • WpPart
    Parts 2
Tip-tip yang kamu baca di sini, tak akan kamu temukan di Google. Peak Position: #1
Creative Designing Tips Factory by astringent
astringent
  • WpView
    Reads 122,567
  • WpVote
    Votes 7,129
  • WpPart
    Parts 34
Sebuah buku yang berisikan tips-tips untuk belajar mendesain wattpad book cover atau digital graphic lainnya. Non Fiksi #1 | 22.10.14 Acak #5 | 09.08.14 cover created by me.
Pena dan Aksara by LiterasiBergizi
LiterasiBergizi
  • WpView
    Reads 16,255
  • WpVote
    Votes 1,395
  • WpPart
    Parts 3
Berisi tips menulis, opini, serta panduan kepenulisan dari kami.
Curahan Hati Penulis Amatir by Asyifashi
Asyifashi
  • WpView
    Reads 526,063
  • WpVote
    Votes 73,853
  • WpPart
    Parts 78
Suka duka penulis amatir (aku) di dunia Wattpad. Semoga cukup membantu untuk lebih percaya diri dengan karya sendiri. Copyright 2017 by Asyifashi
ALL ABOUT WATTPAD by duniaafsheen
duniaafsheen
  • WpView
    Reads 165,211
  • WpVote
    Votes 10,269
  • WpPart
    Parts 46
Kamu penduduk baru dunia orange?? Mau tau perbedaan wattpad sekarang dan dulu? Mau tau apa ajah yang lagi hits di wattpad? Mau tau gimana bikin cerita menarik? Disini kamu bisa tahu semuanya. Yuk, buruan baca.... Copyright ©2017 by Afsheen
Writing Ideas And Stuff by Atikribo
Atikribo
  • WpView
    Reads 155,970
  • WpVote
    Votes 17,773
  • WpPart
    Parts 26
Katanya mencari ide itu susah Katanya ide suka datang tiba-tiba tapi nyata ide tidak datang dari langit. sekadar berbagi tips dari pengalaman berkarya. dianjurkan untuk baca secara runut karena saling berkesinambungan. semoga bermanfaat! -daripada memberi makan seorang yang lapar sebuah ikan lebih baik mengajarinya memancing -