Recommended
3 stories
Max's Obsession by firza532
firza532
  • WpView
    Reads 5,031,194
  • WpVote
    Votes 251,608
  • WpPart
    Parts 30
"Max's Obsession" sebuah novel dark romance yang menceritakan tentang seorang pria berkuasa terobsesi pada Shine, seorang mahasiswi magang di perusahaannya. Max selalu melakukan apapun untuk menahan Shine di sisinya. Mulai dari hal remeh, sampai ke hal mengerikan. Sebagai pembaca, Rara sangat kesal pada alurnya dan selalu mengucapkan sumpah serapah melihat tingkah bodoh Shine yang selalu menolak Max dan membawa petaka untuk dirinya sendiri. Siapa sangka, setelah mengalami kecelakaan pesawat, Rara terbangun di dalam novel sebagai Shine. Lantas apakah yang akan dilakukannya? Apakah dia akan mengambil jalan berbeda dari Shine asli atau malah terpengaruh perasaan pribadi? Dan apa alasan dirinya terseret ke dalam novel tersebut? ___ Start: 3 September 2022 End: 3 November 2022 ✨Terbit di: Penerbit Grass Media
NADA by _brthyliana
_brthyliana
  • WpView
    Reads 688,117
  • WpVote
    Votes 54,487
  • WpPart
    Parts 47
Pamit dan Pergi.
 HAZELA || REVISI!! by sweedzz_
sweedzz_
  • WpView
    Reads 2,211,509
  • WpVote
    Votes 108,744
  • WpPart
    Parts 22
Hazela oleh sweedzz_ Hazela Abraham lahir sebagai seorang kembar, tapi hidupnya tak pernah seimbang seperti seharusnya. Di antara dua wajah yang serupa, hanya satu yang selalu mendapat cahaya. Dan itu bukan dirinya. Sejak kecil, Hazela terbiasa menjadi bayang-bayang Bianca, saudara kembarnya yang sempurna, cerah, dan selalu dicintai semua orang. Termasuk oleh Samudra, lelaki yang Hazela panggil kekasih, namun tak pernah benar-benar membuatnya merasa menjadi satu-satunya. Setiap hari adalah perjuangan. Perjuangan untuk didengar, diperhatikan, bahkan sekadar diakui. Samudra selalu ada... tapi tak pernah untuk Hazela. Hatinya, langkahnya, dan keputusannya, semuanya selalu condong pada Bianca. "Kamu bisa ke kantin sendirian, kan?" Kalimat yang seharusnya biasa, tapi terdengar seperti tamparan ketika disampaikan oleh orang yang kau sebut rumah. Hazela tidak butuh dunia. Ia hanya ingin satu hal: dianggap penting, walau hanya sekali. Ia bukan meminta dunia. Ia hanya memohon tempat kecil di hati seseorang yang katanya mencintainya. "Jadiin aku prioritas kamu, Sa... sekali saja, sebelum aku tidur untuk selamanya." "Kamu prioritas aku, Zel... tapi sekarang, menjaga Bianca lebih penting daripada kamu." Ketika cinta menjadi luka, dan kehadiran menjadi beban, apa yang tersisa dari sebuah hubungan? Akankah kamu tetap bertahan mencintai seseorang yang tak pernah memilihmu? Hazel hanya punya satu permintaan sederhana sebelum segalanya terlambat: "Berikan aku kebahagiaan, sebelum aku pergi. Itu saja."