RITAROSMA07's Reading List
12 stories
Semua Karena Cinta by ayyanahaoren
ayyanahaoren
  • WpView
    Reads 11,419
  • WpVote
    Votes 898
  • WpPart
    Parts 22
"Ukhti Anisa kamila Khiyari. Mau kah engkau menerima khitbah ku?" ucap seorang lelaki yang saat itu jadi motivator di acara seminar. Dirinya secara tiba-tiba mengkhitbah seorang perempuan di depan banyak orang. Dalam sekejap suara bergemuruh dalam ruangan persegi itu. Mereka saling bertanya satu sama lain akan sosok wanita yang di maksud. "Anisa kamila Khiyari mana yang dia maksud? Apa maksudnya aku, atau ada nama lain selain aku," batin seorang perempuan cantik berhidung mancung dan tubuh semampai. Bagaimana jadinya jika ada seorang lelaki yang tidak di kenal sama sekali tiba-tiba mengkhitbah seorang perempuan di sebuah acara seminar. Dan ternyata perempuan itu yang tak lain adalah diri kita sendiri. Akankah kita menerima Khitbahnya saat itu juga, atau pergi dari tempat itu sesegera mungkin.
[DSS 2] ME AFTER YOU : 1 AMIN 2 IMAN by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 4,967,858
  • WpVote
    Votes 100,565
  • WpPart
    Parts 9
Aisyah, dokter muda yang selalu membuat drama dengan residen killernya itu merasa beruntung bertemu dengan Aryan, pemuda konyol yang gemar memakai jeans robek. Masa pendidikan co-ass yang semula menyeramkan itu berubah menjadi menyenangkan saat pemuda petakilan banyak tingkah itu selalu menghibur Aisyah setelah disemprot habis-habisan oleh sang residen. Lamban laun, sikap lucu Aryan yang menyenangkan itu membuat hati Aisyah menghangat. Diam-diam tanpa sadar, gadis berhijab itu menaruh rasa untuk pemuda konyol itu. Rasa itu seperti langit biru dengan timbunan awan yang menyejukkan, tiba-tiba runtuh seketika saat mengetahui bahwa Aryan berbeda keyakinan dengannya. Di tengah sakitnya menerima kenyataan tersebut, sang residen membawa sebuah kejutan yang membuat Aisyah seolah berdiri di persimpangan jalan dan mengharuskannya memilih antara meninggalkan atau ditinggalkan. -Allah, seperti Zainab binti Muhammad, bisakah Engkau persatuan kami pada satu keyakinan meski sebelumnya harus terpisah oleh perbedaan?- -ME AFTER YOU- [SETELAH AKU MENGENALMU] Part tidak lengkap! Selamat membaca, semoga bermanfaat ❤
Anak Pelakor by D_Dande
D_Dande
  • WpView
    Reads 91,604
  • WpVote
    Votes 7,831
  • WpPart
    Parts 48
Kebahagiaan yang Gyandra rasakan harus berakhir saat yang dicintainya tunangan dengan kakaknya sendiri. Mampukah Gyandra menjalani kehidupannya kembali? atau terpuruk dalam masalalu?
SAMBALADO by only_ambu
only_ambu
  • WpView
    Reads 4,259
  • WpVote
    Votes 792
  • WpPart
    Parts 11
[Warning : Cerita ini mengandung Humor] "Ada yang berbisa tapi bukan ular. Liar tapi bukan singa. Ya gitu kalo pelakor. Punya otak tapi gak punya hati." Keluh Iqbal pada kedua temannya. "Iya, otaknya di pake buat gaet laki orang. Naudzubillah. Jauh-jauh deh dari pelakor." Timpal Sam sambil begidig ngeri. "Gimana mau ada pelakor? Pacar ajak gak punya. Ibu amnesia, insomnia, apa mamamia?" Gerutu Iqbal yang gemas dengan ucapan Sam. "Tapi ya, menurutku, pelakor itu gak lebih cantik dari istri sah. Dia cuma lebih berani menggoda saja." Ujar Ado sambil memainkan ponselnya. Dia memperlihatkan foto Ibunya pada mereka. "Cantik, kan?" Tambahnya. "Makanya, aku gak nyangka, Bang. Kenapa Om Ringgo tega selingkuh. Kurang apa coba Tante Tri?" Ado mengusap kasar wajahnya. "Kalian, mau bantu aku, agar orangtuaku gak bercerai?" Sontak Sam dan Iqbal saling pandang. Mau di tolak, gak enak. Di lanjut, mereka belum pengalaman. Namun tiba-tiba tangan Sam terulur setelah ketiganya saling pandang. Disusul oleh tangan Iqbal dan Ado yang saling menindih. "SAMBALADOOO.. HUHAH!" ketiganya tertawa. Akankah misi mereka berhasil? Yuk, di follow dulu sebelum di baca. Bekasi, 6 April 2021
Ada Apa Dengan Presdir? END by Ka_Umay
Ka_Umay
  • WpView
    Reads 3,556,672
  • WpVote
    Votes 418,106
  • WpPart
    Parts 58
(FOLLOW DULU SEBELUM BACA) Bukan karena cinta, perjodohan, ataupun janin yang butuh status. Tapi Kenapa aku bisa menikah dengan dia? Pagi itu ketika aku membuka mata, aku terkejut melihat seorang pria tampan sedang tertidur pulas di sampingku. Bulu matanya lentik, hidungnya mancung, rambutnya sedikit acak-acakan dan bibirnya sangat sexy. Tadinya aku pikir sedang berhalusinasi. Tapi, semakin kuamati dia semakin nyata. Oh No! Perkenalkan namaku Rimay Ghinovia Agatha, mahasiswi semester akhir yang memiliki hobi menolong orang. Tapi .... aku tak pernah menyangka, menolong orang bisa menyebabkan MENDADAK menikah dengan orang yang tidak ku kenal. Aku tidak tahu, apakah menikah dengan Ravinio Surya Diningrat adalah keberuntungan ataukah kesialan. #AuthorNote : If you reading this story on any other platform OTHER THAN WATTPAD, You're very likely to be at risk of a MALWARE ATTACK. If you wish to read this story in it's ORIGINAL, SAFE, FORM, PLEASE GO TO :: https://my.w.tt/wnjeV8xOE7
Limerence (Cinta Dalam Mahkota Tulip) END by Ka_Umay
Ka_Umay
  • WpView
    Reads 334,410
  • WpVote
    Votes 61,874
  • WpPart
    Parts 32
(FOLLOW DULU SEBELUM BACA) "Ai, kamu mau nggak jadi pacarku?" tanya Raiden tanpa basa-basi sama sekali. "Nggak mau, pacaran dosa." Gadis bernama Aisila menjawab dengan tegas. "Kalau gitu mau nggak kamu jadi istriku?" Raiden mengganti pertanyaannya. Debaran jantung pemuda itu seakan membuat dunia berhenti berputar untuk menunggu jawaban dari gadis secantik bunga tulip di hadapannya. ***** Raiden, pemuda hobi treveling mengunjungi Turki untuk menghabiskan liburan. Di sana ia bertemu mahasiswi cerewet asal Indonesia bernama Aisila yang menjadi teman pemandunya. Seiring berjalannya waktu mereka terpesona satu sama lain. Awalnya semua berjalan dengan mudah, cinta bersemi di antara mereka laksana bunga tulip yang bermekaran. Sampai akhirnya Raiden melakukan kesalahan menghamili gadis lokal dan membuat semuanya jadi rumit. #AuthorNote : If you reading this story on any other platform OTHER THAN WATTPAD, You're very likely to be at risk of a MALWARE ATTACK. If you wish to read this story in it's ORIGINAL, SAFE, FORM, PLEASE GO TO :: https://my.w.tt/pyUpDCofn9
Do You Remember? by only_ambu
only_ambu
  • WpView
    Reads 52,610
  • WpVote
    Votes 3,728
  • WpPart
    Parts 43
Kalau ada yang bilang, pertemanan dua orang yang berbeda jenis kelamin tanpa ada "rasa" sedikitpun diantara mereka, itu bohong. Contohnya, aku. Arabella Putri, yang masih terjebak dengan perasaan masa lalu. Dan dia, lelaki berwajah menggemaskan itu tiba-tiba saja menghilang dari pandanganku. Namun, setelah delapan tahun berlalu, rasa untuknya masih tetap sama. Akankah aku dan dia bertemu kembali? Bekasi, 27 Januari 2021 A novel by, Ambu Rank : #4 teman tapi mesra (30/01/2021) #8 kerja (21/02/2021)
Wedding by ayyanahaoren
ayyanahaoren
  • WpView
    Reads 829
  • WpVote
    Votes 84
  • WpPart
    Parts 5
18+ Blurb "Nikah? bagaimana mungkin Zee nikah di usia muda begini, mah. mamah tau sendiri Zee masih menikmati masa muda, masih senang nongkrong bareng temen-temen juga. Lagian Zee juga masih kuliah di semester akhir, kan? belum lagi Zee harus ngerasain kerja dulu." Zelea putri. "Mamah gak mau tau, kamu pokoknya harus nikah sama cowo pilihan mamah dan papah. Lagian mamah itu khawatir liat gaya pacaran kamu yang semrawut gak jelas. bentar sama si A bentar si B. mamah pusing liatnya saat kamu ganti-ganti pasangan terus. Temui Alex pekan ini di resto yang sudah mamah tentukan." Seperti tersambar petir di siang bolong saat wanita cantik itu harus menerima perjodohan dari orang tuanya secara mengejutkan. Azelea putri, gadis cantik yang hobinya menghambur-hamburkan uang orang tuanya. shoping, jalan-jalan, clubbing, menjadi sumber kebutuhan wanita cantik itu. Bahkan sering kali dirinya berganti-ganti pasangan ketika merasa bosan.
Unexpected marriage [Revisi] by ayyanahaoren
ayyanahaoren
  • WpView
    Reads 21,001
  • WpVote
    Votes 2,436
  • WpPart
    Parts 27
Romance - comedy YUKI BRADWIJAYA NINGRAT. Wanita cantik yang bercita-cita memiliki suami kaya raya, yang hartanya tidak akan habis 10 turunan. Bahkan dirinya rela tidur sampai larut malam hanya untuk membuat rumus mendapatkan laki-laki Kaya. ✈✈✈✈ "Pokoknya kalian harus menikah. Titik." "Saya gak mau nikah sama dia, kenal aja enggak, apalagi buat nikah." Yuki bradwijaya. "Yah sama. Saya juga enggak mau kalo sampe dinikahin sama dia." Steven. Apa jadinya jika Yuki dan Steven, secara tiba-tiba harus menikah dengan orang yang mereka tidak kenal sama sekali. Bukan karena perjodohan, melainkan karena mereka berdua digerebeg di sebuah hotel. Bagaimana nasib masa depan Yuki sekarang? Lalu, bagaiamana juga dengan mimpinya untuk mendapatkan lelaki kaya raya? Akankah impiannya terhenti sampai disitu. Ataukah, malah sebaliknya? Star Agustus akhir 2020 Finish 23 oktober 2020 #swett 1 : 18 oktober 2020 #Romantic : 2 . 10 november 2020
My Bad Lecturer by byunbaek_____
byunbaek_____
  • WpView
    Reads 1,237,627
  • WpVote
    Votes 38,867
  • WpPart
    Parts 28
Area 18+ Anak kecil dilarang keras bertengger! Mengandung kata kasar . . Kami tidak bertanggung jawab, karna kami sudah memperingatkan kepada readers. . Trims :*