FelaSari's Reading List
1 story
Friendzone by khariska_kkt
khariska_kkt
  • WpView
    Reads 652
  • WpVote
    Votes 149
  • WpPart
    Parts 21
Ini bukan cerita tentang dua orang yang saling mencintai, ini bukan cerita tentang kisah cinta yang berjalan mulus, dan ini juga bukan cerita tentang siapa yang salah dan siapa yang benar. Tapi... Ini tentangku yang terjebak dalam ikatan FriendZone. Yap 'FriendZone' ikatan yang paling aku benci namun aku sendiri yang mengalami. "Han, lo berubah." -Icha "Gue gak berubah Cha, gue masih Raihan yang dulu Lo kenal" -Raihan "Bullshit!" -Icha . Daripada penasaran silahkan dibaca, jangan lupa vote dan comment nya guys🥳