oke
16 stories
Jejaring by coochocinoou
coochocinoou
  • WpView
    Reads 729,162
  • WpVote
    Votes 57,751
  • WpPart
    Parts 57
"Kangen!" Aku melemparkan diriku ke dalam pelukannya. Kurasakan dia terkekeh pelan, lalu mengusap-usap rambut panjang ku yang aku tebak masih menguarkan aroma apel. "Baru keramas ya? Wangi banget!" Balasnya sembari mencium pelan ujung kepalaku. Aku tersenyum, lalu melepaskan pelukan dan mengangguk pelan. "Iya." "Bau apelnya masih ke cium nggak, Mas?" Tanyaku dengan mendongak dan melihat ke arahnya. Mas Biru yang berdiri di depanku mengangguk. "Masih. Candu banget baunya. Sini coba aku cek lagi!" Jawabnya sembari menarik ku kembali ke dalam pelukannya. Ya ampun bunda... Selamatkan aku sekarang! #1 kuliahonline #1 kulon #1 online #1 ppkm #1 populer #1 college #1 virtual #1 romantis #1 love #1 teenlite
Fauxbae'ing | TAMAT ✔ by pinkipunghen
pinkipunghen
  • WpView
    Reads 228,142
  • WpVote
    Votes 16,171
  • WpPart
    Parts 63
Seminggu sebelumnya, Ariendra Pilli masih menjadi Produser Treya di kantor. Seminggu berikutnya, Treya memanggil Rend "Sayang", pakai acara menyandarkan kepala ke lengannya pula. Seminggunya lagi, di tangga kantor, sambil memohon, Treya bilang, "Kan, daripada jomlo. Mas Rend mending pacaran sama saya aja. Gimana?" Sebisa mungkin Treya menunjukkan ekspresi penuh permohonan. "Kamu baru saja nembak saya, Ya?" "Iya aja." Dia mengangguk cepat serupa anjing peliharaan. Rend bersedekap. "Apa keuntungan yang bakal saya dapat?" "Kecantikan saya, langsingnya saya, pinternya saya, berdedikasinya saya." "Nggak lolos." "Lho, kok?" "Saya nggak suka cewek cantik. Jadi, Naysila Treya Anastasya, bisa kamu menyingkir dari hadapan saya?" Mampus!
Minis(try) by coochocinoou
coochocinoou
  • WpView
    Reads 931,615
  • WpVote
    Votes 56,847
  • WpPart
    Parts 90
"Akhirnya gue keterima magang, Bang!" Teriaku pada Bang Jeno, kakakku yang sampai sekarang belum bisa dibanggakan. Bang Jeno yang sedang bermain ponsel mendengkus, "Magang modal orang dalam aja bangga," "Ngakunya anti nepotisme, tapi mau magang aja minta bantuan bokap. Ke pemerintahan pula." Lanjutnya menyadarkan ku dari fakta menyedihkan ini.
Kedhaton Hadiningrat ^ Revisi  by TyalisPrameswari
TyalisPrameswari
  • WpView
    Reads 285,039
  • WpVote
    Votes 16,954
  • WpPart
    Parts 127
Serena lahir di Kota Soeraandaru Jasmijn, ketika usianya menginjak 6 tahun dia sekeluarga pindah ke luar kota. Kedua orang tua Serena waktu itu memiliki pekerjaan di luar kota yang tidak memungkinkan untuk pulang pergi. Sejak saat itu Serena hanya sesekali kembali ke tanah kelahirannya saat usianya menginjak kepala dua, sekedar untuk menenangkan diri dari hiruk pikuk kota metropolitan. Selama berada di sana Serena tidak pernah merasakan apa-apa walaupun masih bertanya-tanya kenapa kota ini identik sekalian dengan bau bunga melati. Sebenarnya alasannya cukup nyata, sepanjang penglihatan Kota Soeraandaru Jasmijn banyak tanaman bunga melati, sama seperti nama kota ini. Tapi konon katanya, melati bukanlah yang menjadi poin utamanya, tapi tentang desas desus keluarga Kedhaton memiliki kekuatan mistis. Masyarakat mengatakan hal itu karena setiap malam satu suro, tidak seorang pun diperbolehkan keluar dari rumah apa pun keadaannya. "Cah Ayu, sampun sapisan-pisan medal griya bilih mireng iring-iringan telapak dulu kapal, nggih." Main Cast: Karina as Serena Kahiyang Ayu Waskita. Wonwoo as G.R.M Wasesa Mahadevan Andaru. Romance|Mystery|Fantasy.
A BINDING STORY (Baby Girl) ✔ by Diviyayaya_
Diviyayaya_
  • WpView
    Reads 1,828,731
  • WpVote
    Votes 143,703
  • WpPart
    Parts 44
[SUDAH TERBIT + PART TIDAK LENGKAP] "Lo jadi Mamanya, gue jadi Papanya. Gimana?" -Rasen "Nggak sudi! Kalau pun iya, nih anak nggak akan mau punya Bapak angkat idiot kayak lo!" -Raveena 🐥🐥🐥 Jika ada hal yang paling ingin Raveena Adhisty hindari seumur hidup, maka jawabannya adalah Rasendriya Adystha. Si cowok petakilan dengan predikat tukang ngaret bayar uang kas seantero sekolah. Teman sekelas sekaligus tentangga Raveena paling astagfirullah! Tidak pernah ada kata akur. Keduanya sudah seperti hakim dan terdakwa. Rasen yang sering cari gara-gara, dan Raveena yang galaknya seperti orang kesetanan. Selalu begitu. Sampai hari di mana mereka tiba-tiba menjadi orang tua dadakan, saat keduanya memutuskan bekerja sama merawat bayi tanpa identitas yang mereka temukan tepat di depan pintu rumah. Sebentar ... Ini anak punya siapa, anjir?
Ezra, anak bungsu. [END] by imarachan
imarachan
  • WpView
    Reads 1,407,487
  • WpVote
    Votes 87,237
  • WpPart
    Parts 37
[BELUM REVISI] Apa yang biasa di lakukan anak berusia tiga tahun disetiap harinya? Makan, main dan tidur yang cukup bukan? Seharusnya memang seperti itu, namun itu tidak berlaku untuk anak yang satu ini. Ezra, namanya. Di usianya yang baru berusia tiga tahun ia sudah di ajarkan oleh kakek dan nenek cara untuk berjualan dan bagaimana untuk menarik perhatian pelanggan. Ezra tak punya teman untuk bermain bersama, ia juga tak punya mainan untuk ia mainkan selain mainan hasil buatan sang kakek. Menyedihkan? Tapi memang seperti itu kenyataannya.
2. Antariksa Berkelana [Completed] by Tuankopi__
Tuankopi__
  • WpView
    Reads 435,829
  • WpVote
    Votes 51,884
  • WpPart
    Parts 56
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA 'Semesta dan rumahnya' Setelah kepergiannya, semua orang melangkah dengan kaki mereka yang patah. Terseok-seok melewati waktu yang panjang, berhenti untuk menangis, berjalan kembali dengan luka yang masih sama. Maka disinilah Mahesa Antariksa berdiri, pada rasa penyesalan yang tak pernah ia pungkiri akan sesakit ini. 'Harusnya aku bertahan.' Begitu kalimat yang sering ia ulang setiap kali menangisi kepergian sahabat karibnya. Sayang sekali penyesalan tak pernah ada obatnya. Sampai akhirnya waktu membiasakan mereka pada perasaan kosong itu, berjalan tanpa arah, entah kemana. Lalu, sanggupkan Mahesa bertahan? Sejauh mana jika ia bisa? ⚠️ Marriage life, adult romance. Yang masih underage nggak usah baca. Publish 2022, 8th July. Antariksa Berkelana by Tuan Kopi. All rights reserved.
24 "Sekumpulan Hidup yang difrasakan" by HerlinIdris
HerlinIdris
  • WpView
    Reads 24,645
  • WpVote
    Votes 1,495
  • WpPart
    Parts 199
Pada 24 yang sama, dan 86400 yang berbeda Sebuah penggalan-penggalan diari hidup yang mempresentasikan proses menjadi dewasa. Berisikan impian, patah hati, rindu, pelajaran, dan apapun yang terlintas di kehidupan. Tulisan ini juga merupakan proses pembelajaran dari menulis itu sendiri. Kenapa 24? 24 itu menggambarkan waktu yang dimiliki manusia, 24 jam. Tidak kurang dan tidak lebih. Namun, setiap detiknya, yang berjumlah 86400. Selalu memiliki pengalaman berbeda yang menarik untuk dinanti. Beberapa tulisan di teras kata ini sudah dicetak dan diwujudkan dalam bentuk buku. Aku sadar masih banyak kekurangan pada percobaan yang pertama, tapi aku janji akan lebih baik dikesempatan berikutnya. Pre-Order "24" Jilid 1 Ketik "24- [ Jumlah buku yang kamu pesan ] - [ Nama kamu, bukan nama Mantan! ] - [Alamat kamu atau alamat doi yang pengen kamu kasih] - [ No. HP kamu yang bisa dihubungi, yang engga cuma read doang] " Kirim ke SMS/WA 0896-8530-9651 atau line (@)ellunar (@ nya dipake ya..)
Tanah Minang 1970 || TELAH TERBIT by Shemakbelukar
Shemakbelukar
  • WpView
    Reads 156,497
  • WpVote
    Votes 15,113
  • WpPart
    Parts 33
((TAMAT)) PART SUDAH TIDAK KENGKAP INFO NOVEL SHOPEE : @benitobonita Loka ranah Minang nun indah bersama udaranya yang sejuk. Gadis berdarah China bernama Fang Hua selalu memuji indahnya ranah Minang sebelum ia terus menangis dan berhiba hati di tempat yang sama. Bujang ranah Minang nan beradat jatuh cinta pada gadis china yang datang untuk berdagang ke tanah Minang. Salah mereka melangkah hingga saling jatuh cinta di antara segala perbedaan. Adat istiadat Minangkabau yang tidak sesuai dengan adat negri jauh China. Namun manusia-manusia pekak itu bersikeras untuk bersama hingga mengakibatkan pertikaian antar suku, niniak mamak, urang kampuang dan bangsawan China yang ada di ranah Minang tepatnya Bukittinggi kala itu. Publish : 14 Februari 2023 Selesai : 24 April 2023 Author: Maaf jika ada kata atau kalimat atau mungkin ada deskripsi adat yang kurang tepat, walaupun saya orang Minang tulen tetapi masih banyak adat yang saya kurang tahu saya hanya bermodal pengetahuan saya yang minim dan bertanya kepada Mbah Google. 🙏🙏🙏 Untuk orang non Minang bisa baca kok, setiap bahasa Minang ada translate ke dalam bahas Indonesia. Rank# 02 #fiksiilmiah (16 Juni 2023) 03 #perbedaan (1 maret 2023)
Sesuai Titik, Ya?   by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 7,679,084
  • WpVote
    Votes 793,041
  • WpPart
    Parts 56
[PROSES PENERBITAN] "Setahu gue ada banyak banget abang ojek online di Indonesia. Kenapa selalu lo yang muncul? Sebenernya lo siapa?" "Jodohnya Mbak Adel, hehe.." *** Bagaimana jika kamu tidak sengaja memesan ojek online dan mendapatkan driver yang bikin darah tinggi? Suka merayu mulai dari rayuan tingkat kelurahan hingga naik ke tahap norak berlebihan. Jika pernah maka selamat, cerita ini akan mengingatkanmu perasaan kesal dan risih yang pernah kamu alami bersama driver ojek. Jika belum maka kamu harus bertemu dengan dia. Pria norak dengan ribuan rayuan maut yang membuat semua orang tidak tahan untuk melemparinya sandal. Penasaran? Bacalah cerita ini, kalian akan bertemu dengannya. Jumardi Kariman , lelaki tiada tanding yang memegang prinsip pria bertanggung jawab dan tidak akan meninggalkan pasangan saat sedang sayang-sayangnya. - Judul sebelumnya: Go-Jack In Love Genre: Romance x Comedy #Rank 1 Humor (13 Juni 2020)