Horor simple man
18 stories
SEWU DINO (1000 HARI) by rifinsugiarto
rifinsugiarto
  • WpView
    Reads 376,307
  • WpVote
    Votes 12,697
  • WpPart
    Parts 14
Malam ini, gw akan menyajikan sebuah peristiwa kelam, atau bisa di bilang pengalaman mengerikan dari seseorang yg berhasil gw ulik, sebegitu kelamnya cerita ini, sampai gw janji gak akan membocorkan lokasi dan semua yg berhubungan dengan cerita ini. untuk itu, gw mohon kerjasamanya, dan selebihnya, terimakasih sudah meluangkan waktunya. gw ingin menyampaikan cerita ini dengan tempo pelan, sehingga gw bisa menggambarkan pengalaman dari peristiwa ini, sedetail mungkin, dan untuk itu, mari kita mulai ceritanya. -SimpleMan
DESO GONDO MAYIT by rifinsugiarto
rifinsugiarto
  • WpView
    Reads 70,286
  • WpVote
    Votes 2,812
  • WpPart
    Parts 7
Malam ini, ijinkan gw memulai sebuah cerita, sebuah cerita yang penah di ceritain oleh seseorang, seseorang yang menurut gw spesial, karena gw udah kenal dia lama. lama sekali, meskipun gak pernah satu sekolah, satu kampus, satu pekerjaan, tapi gw udah nganggap dia abang kandung udah lama seinget gw buat maen ke kota pahlawan ini. salah satu kota yang jadi saksi perjuangan gw dulu buat nyari kerja serabutan, dan hari ini, gw balik lagi ke kota ini, buat ketemu seseorang. seseorang yang gak tau kenapa selalu bikin gw kangen, kangen wejengan beliau. Namanya adalah mas Damar. ngomong soal mas Damar, gw jadi inget sebuah cerita dimana beliau menceritakan salah satu cerita pengalaman beliau, yang menurut gw menarik, terlepas dengan sebegitu ngerinya cerita itu, tetap saja, cerita ini adalah cerita yang selalu gw inget.. cerita tentang "Deso Gondo Mayit" -SimpleMan
SANG ABDI (SESAJEN) by rifinsugiarto
rifinsugiarto
  • WpView
    Reads 61,826
  • WpVote
    Votes 2,273
  • WpPart
    Parts 6
Cerita ini adalah cerita yang dulu pernah ramai di daerah rumah cangah gw, rumahnya itu di desa, masih asri, sungai masih mengalir jernih, kiri-kanan masih sawah, mayoritas penduduknya kalau gak bertani ya berternak, nah, di desa ini, ada satu keluarga, juragan, yang kaya sekali. kekayaanya, gak usah dipertanyakan lagi. Saking kayanya, dimakan 7 keturunanya, gak akan habis, sampe-sampe pemda, ngeblacklist dia buat beli tanah di daerah tersebut, kalau gw sebut daerahnya, pasti langsung ketahuan siapa yang gw maksud. karena kekayaanya sampe sekarang. gw gak ada maksud ghibah atau apapaun, hanya share cerita tentang salah seorang yang pernah bekerja untuk keluarganya, dan sebenarnya, orang di desa semuanya tahu, tahu akan apa yang gw tulis ini semacam rahasia umum. tapi balik lagi, pasti ada hikmah di balik cerita ini, semoga. Jadi, daripada kelamaan, gw mulai saja ceritanya. -SimpleMan
RUMAH ( Lengkap ) by AinunBell
AinunBell
  • WpView
    Reads 64,192
  • WpVote
    Votes 3,089
  • WpPart
    Parts 11
Rumah itu berlubang pada atapnya, air akan masuk saat hujan. kacanya bolong di beberapa bagian dan berbagai binatang kecil serupa serangga menghuni tiap relungnya. apa yang akan kau lakukan seandianya kau berada di rumah itu, harus mendiami rumah itu! Tanpa opsi lain? Tayang juga di Plukme.
PESUGIHAN [ END ] Sdh terbit E-BOOKnya by Siyuksie14
Siyuksie14
  • WpView
    Reads 43,113
  • WpVote
    Votes 688
  • WpPart
    Parts 7
Rank #1 in ceritahorror (29.10.19) SUDAH TERBIT E-BOOK nya.. Tentang Manusia yang sudah gelap mata.. Mengambil Jalan pintas tanpa pikir panjang walaupun resiko yang menanti sangat besar bahkan tanpa ragu mengorbankan banyak nyawa yang tak berdosa.. #Rank 1 in ceritahorror (29.10.19) #Rank 3 in Suram (25.10.19)
Pesantren yang Hilang (Completed✔️) by AlanWsPunjabe
AlanWsPunjabe
  • WpView
    Reads 77,474
  • WpVote
    Votes 2,645
  • WpPart
    Parts 24
Suara guruh yang bergema mengikuti cahaya kilat turut menambah suasana menjadi semakin menakutkan. Di balik suasana yang mengerikan itu, para santri malah merasa senang, karena sudah lama mereka tidak mandi dengan air bersih. Sekitar dua minggu sebelumnya, para santri harus merelakan tubuh kurusnya disiram oleh air bor yang sangat bau dan berwarna kecoklatan. Suasana mendung sore itu memberi harapan untuk merasakan mandi air hujan. Segera para santri menyiapkan ember-ember dan menjejerkannya di bawah seng masing-masing asrama. Polah seperti itu juga dilakukan oleh Aran, Wawan, Nardi, Madan, Ito dan Yogi. Di kamar mereka, Hanya Ito dan Aran yang bersemangat untuk menadah air hujan yang akan turun. Sementara Nardi, Wawan dan Yogi masih tidur, karena tidak puas dengan tidur siang yang singkat beberapa jam yang lalu. Segera ember bekas cat berukuran besar dan ember hitam ukuran sedang disimpan di bawah talang air yang mencurahkan air hujan disamping kamar. Tidak lama setelah itu, hujan pun turun. Hujan turun begitu deras menghantam bumi dan atap seng asrama, sehingga membuat suara ribut. Begitu ributnya, Aran dan Ito sampai berteriak untuk saling memanggil satu sama lain. Angin juga begitu kencang, menghempas apa yang ada di sekitarnya. Pelepah dan daun kelapa sawit dibawa hilir mudik bergoyang karena dihantam angin. Waktu sudah menunjukkan pukul 5 sore. Nardi, Wawan, Madan dan Yogi tidur mati. Suara berisik dan hembusan angin yang masuk ke kamar tidak sama sekali menganggu tidur mereka. Nardi tidur dengan posisi bujur kaku dengan telapak tangan bersedekap seperti mayat fir'aun. Wawan tidur dengan posisi melengkung seperti udang yang digoreng di minyak yang panas. Madan tidur dengan tangan satu di bawah kepala yang satunya lagi di antara dua paha. Sedangkan Yogi posisi tidurnya sangatlah tampan seperti Aliando sariff yang sedang ekting tidur ( WKWKWK, di puji sedikit biar makin besar kepala )
KISAH HOROR dari SIMPLEMAN  by ByunGuanlin
ByunGuanlin
  • WpView
    Reads 563,727
  • WpVote
    Votes 6,180
  • WpPart
    Parts 25
Hai.. Aku kembali dengan cerita "simpleman" yang lain.. ternyata, selain cerita yang baru-baru ini sempat viral kayak KKN DIDESA PENARI masih ada cerita mistis yang lain yang nggak kalah horor loh !! penasaran ? okay, gw bakalan buat threadnya disini. Karna gw paling nggak suka bolak balik bukak web jadi gw copas kesini aja biar gw lebih enak buat baca. so, yang mau baca boleh kok :v tapi usahakan jangan ada yang ada penyakit takut horor ya, karna cerita ini itu kayaknya real semua dan bisa bikin merinding mendadak. btw lagi, seperti biasa, gw bakal hapus bahasa jawanya dan cuma pake bahasa indonesia ajaa :) ei iya, ini cerita semua dari akun Twitter simpleman yes, bukan cerita dari otak gw. wkwkwk
KKN DI DESA PENARI (Versi Nur) by rifinsugiarto
rifinsugiarto
  • WpView
    Reads 330,816
  • WpVote
    Votes 11,368
  • WpPart
    Parts 18
Cerita ini adalah cerita yang pernah gw tulis, namun dari sudut pandang berbeda, kali ini, penulis sudah mendapatkan ijin dari yang punya cerita, sehingga penulis bisa mengeksplore semua teka-teki yang sebelumnya tidak terjawab di versi lain cerita ini. masih sama seperti yang dulu, untuk peraturan kita, lokasi, kampus, fakultas semua di rahasiakan. untuk kalian yang sudah menebak atau tahu dimana latar lokasi cerita ini dimohon untuk tidak mengungkap sebagai penghormatan atas janji penulis kepada si pencerita. untuk pengertianya, gw ucapkan terimakasih sebesar-besarnya. -SimpleMan
Nadine ✔️ by geza_arditya
geza_arditya
  • WpView
    Reads 385,078
  • WpVote
    Votes 4,982
  • WpPart
    Parts 6
[COMPLETED] ia hanyalah seorang gadis remaja biasa, yang tak memiliki kemampuan indigo atau semacamnya. Namun, ia berpotensi bisa melihat 'mereka' dengan kelebihan yang dimilikinya sejak lahir. Dari mana kelebihan itu berasal? Yang jelas kelebihan ini membuat 'mereka' mengincar Nadine, hingga dirinya bersama teman tak kasat matanya pergi dibawa ke alam lain. Arjun, pacarnya sangat mencintai hal-hal semacam ini. Sehingga, ia rela menyusul ke alam lain untuk menyelamatkan Nadine. Misteri demi misteri terpecahkan seiring dengan usaha Arjun yang menyelamatkan kekasihnya dari dunia 'mereka'