🌞🌚
25 stories
 'A' Senior by sunandhersky
sunandhersky
  • WpView
    Reads 131,909
  • WpVote
    Votes 4,778
  • WpPart
    Parts 19
Arel,ketua OSIS SMA Nusa 3.Ganteng iya,pinter iya,bijak iya,cool?Beuh,jangan ditanya!Pecicilannya Arel minta ampun,bikin semua anak-anak SMA Nusa 3 meragukan jati diri Arel sebagai seorang ketua OSIS. Gimana jadinya,kalau Arel yang notabenenya ketua OSIS,kapten basket,dan anak band itu jatuh cinta sama Asya,anak baru yang labelnya adik kelas baru Arel?
Married With Ketua OSIS [COMPLETED] by hanialvia
hanialvia
  • WpView
    Reads 12,831,881
  • WpVote
    Votes 503,724
  • WpPart
    Parts 78
"Apa ma? Aku dijodohin?!" "Iya, sayang, dan kamu harus menerimanya." "Nggak ma, aku nggak mau ... lagian aku masih SMA dan aku juga baru kelas sepuluh." "Tapi ini adalah janji yang harus ditepati. Dan juga ini sudah jadi keputusan final dari kedua belah pihak. Mau tidak mau kamu harus menerimanya." "Tapi ma ...." "Nggak ada penolakan, sayang." "Ya udah lah mau gimana lagi, terserah kalian aja." ••• "Lo itu salah satu cowok yang pernah gue temuin & dinginnya mirip es batu. Tapi kok bisa, ya, gue cinta sama lo?" - 𝐇𝐚𝐧𝐢 𝐀𝐳𝐤𝐢𝐚 𝐏𝐞𝐫𝐦𝐚𝐭𝐚 𝐖𝐢𝐣𝐚𝐲𝐚 - "Lo itu salah satu cewek yang pernah gue temuin & cerewetnya mirip burung beo. Tapi kok bisa, ya, gue cinta sama lo?" - 𝐈𝐯𝐚𝐧 𝐏𝐮𝐭𝐫𝐚 𝐏𝐫𝐚𝐭𝐚𝐦𝐚 𝐃𝐢𝐫𝐠𝐚𝐧𝐭𝐚𝐫𝐚 - _________________________________________________ Highest Rank: #1 in Wattpad of 29.6K stories #1 in Ketuaosis of 2.85K stories #1 in Teenfiction of 145K stories #1 in Ketos of 6.01K stories #1 in Dingin of 14.6K stories #1 in Osis of 5K stories #1 in Cool of 17.1K stories #1 in Mostwanted of 13.6K stories #1 in Sma of 172K stories . . . [Proses Revisi] #don't copy my story❌
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,388,651
  • WpVote
    Votes 4,303,702
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,276,307
  • WpVote
    Votes 2,773,773
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
ALNARA [COMPLETE] by llllsssft
llllsssft
  • WpView
    Reads 2,244,624
  • WpVote
    Votes 99,910
  • WpPart
    Parts 98
[TAHAP REVISI] Siapa yang tidak tahu Nara Almira? Cewek tomboy dengan keahlian beladiri yang hebat dan suka mengendarai motor besar di tambah sikap cueknya yang menjadikan Nara tidak punya teman di sekolahnya. Akibat jauh dari keluarganya Nara hidup dengan pergaulan bebas dan terpaksa masuk geng motor lalu mendapat perintah untuk membalaskan dendam ketuanya. Tapi, semua tidak berlangsung mulus. Perintah itu malah membuat celaka sekaligus keberuntungan. Hutang budi pada musuhnya yang membuat Nara merasa tidak tenang. Dan tersadar akan sesuatu. Kini mereka di pertemukan kembali dalam pertandingan taekwondo antar sekolah, dengan mantan musuhnya, Aldran Gidbadesta. Ketua geng motor yang di kenal dengan nama Brave Solidarity atau di singkat BS. Hal itu malah mendekatkan mereka. Merasa ada yang aneh di antara keduanya. Ini kisah klasik anak SMA, masa yang kata orang adalah masa indahnya remaja. Tentang pergaulan, arti sahabat, pengorbanan dan kebohongan semuanya ada. Air mata dan bahagia bersatu menjadi satu cerita. (Tahap revisi tapi lengkap tidak ada yang di unpub. Part yang sudah di revisi akan di tandai di akhir setiap chapter) High Ranking 2020 : No 1 : #Ily [8 Maret 2020] No 1 : #Geng [ 13 April 2020] No 1 : # Kekinian [ 18 Agustus 2020] No 1 : #gaul [24 September 2020] No 1 : # Beladiri [1 Desember 2020] No 2 : #badgirl No 3 : #Humor No 4 : #Nara No 5 : #playboy No 9 : #Geng motor No 12 : #bestfriend
GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 43,992,946
  • WpVote
    Votes 3,461,016
  • WpPart
    Parts 63
GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan tongkat baseball di pundak kanan dan dasi sekolah di dahinya. Ini juga cerita tentang Kejora Ayodhya. Perempuan paling berprestasi, pintar, dan teladan milik SMA Ganesha. Kejora adalah pacar dari Galaksi. Suatu ketika ada satu kesalahan Kejora yang tidak bisa dimaafkan Galaksi yang membuat Galaksi tidak bisa lagi percaya padanya. Bahkan melihat Kejora pun Galaksi enggan. Hidup Kejora yang semula aman pun berantakan. Seluruh teman, keluarga, bahkan pacarnya sendiri tak ada yang mau membantu Kejora keluar dari jurang kehancurannya. Berkali-kali Kejora dengan sabar mengejar maaf Galaksi namun yang Kejora dapat hanya penolakan. Penolakan-penolakan yang membuat Kejora mati rasa. Berkali-kali Kejora menyakinkan Galaksi namun Galaksi seolah menutup matanya. Bahkan sengaja menggaet banyak perempuan. Berganti-ganti di depan mata kepala Kejora yang membuat Kejora benar-benar terluka atas perlakuannya. Tapi, apakah Kejora akan berhenti mempertahankan hubungan mereka atau justru Galaksi yang memilih pergi? Atau akankah Galaksi berbalik arah kembali kepada Kejora ketika Galaksi tahu penyebab Kejora mengkhianatinya? Kisah ini untuk yang sedang berjuang, patah hati, dan terluka. Untuk persahabatan penuh canda tawa dan masa-masa SMA yang tidak akan pernah terlupakan. RAVISPA: Solidaritas Tanpa Batas! 8 Juli 2018 SEKUEL GALAKSI **** Happy reading untuk kalian semua yang baca yaa. Cerita ini akan membuat kalian hanyut, baper, tertawa, menangis, senang, cinta, dan suka menjadi satu❤️❤️ **** 1 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 2 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 3 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 4 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 28,29,30 JULI: 1 IN RAVISPA 2
Mahram Untuk Najwa (END) by ameliasria
ameliasria
  • WpView
    Reads 7,744,396
  • WpVote
    Votes 410,217
  • WpPart
    Parts 61
(MUN 1) Fadlan dan Najwa yang sempat berpacaran saat masih duduk di bangku SMA dipertemukan kembali setelah waktu membawa mereka sangat jauh. Najwa yang telah hijrah dan mengenakan cadar membuat Fadlan tidak mengetahui kehadirannya saat mereka pertama kali bertemu. Atas takdir Allah, mereka akhirnya disatukan dalam sebuah ikatan suci pernikahan. ==================================== #1 spiritual (15/12/2020) #1 spiritual (16/01/2020) #1 spiritual (17/01/2020) #1 spiritual (18/01/2020) #1 spiritual (19/01/2020) #1 rasa (23/01/2020) #1 rasa (21/08/2020) #3 doa (10/01/2020) Start: 10/11/2019 End: 27/02/2020
The Pilot's Wife [END] by Wulhand
Wulhand
  • WpView
    Reads 15,007,617
  • WpVote
    Votes 562,964
  • WpPart
    Parts 55
"Pernikahan ini terjadi karena aku hamil." -Bella Elyana ** Bella Elyana, gadis belia yang masih duduk di bangku SMA dan merupakan anak tunggal dari seorang pengusaha ternama. Karier papanya begitu sukses, namun hal tersebut justru membuat Bella menjadi begitu bebas hingga ia salah pergaulan. Papanya mempercayakan Bella kepada Alan Anggara, anak dari rekan bisnisnya. Alan yang berprofesi sebagai pilot ditugaskan untuk menjaga Bella. Namun, hal itu membuat Bella membencinya, karena semakin hari Alan terus mengaturnya dan Bella merasa ini sudah berlebihan. Hingga suatu hari, Insiden buruk pun menimpa Bella dan membuat Alam tidak memiliki pilihan lain, yaitu menikahinya. Kisah ini begitu konyol, tetapi mungkin memang seperti ini lah jalan takdirnya. Lalu bagaimana kelanjutan kisah Bella dan Alan? Penasaran?langsung dibaca aja yuk.. enjoy ya!(: #2 In TeenFiction (210420) #1 In Romance (240520) #10 In Fiksi Remaja (081219) #3 In Remaja (270720)
My Popular Husband [SUDAH TERBIT]  by dealisius
dealisius
  • WpView
    Reads 13,664,838
  • WpVote
    Votes 526,278
  • WpPart
    Parts 49
DILARANG KERAS UNTUK PLAGIAT CERITA INI YA. KALO YG CAKEP..... YA TETEP GA BOLEH ANJIR! FOLLOW DULU SEBELUM BACA:) Warning! : 1. banyak typo bertebaran dan akan segera dilakukan revisi 2. Part ini kebanyakan konflik yang cuma akan menguras emosi pembaca. Kalo ngga suka yang bikin kesel, silahkan moondoor:) Ketika dua hati yang tidak saling mencintai dipertemukan, dengan sifat yang berbeda, karena sang laki-laki yang terkenal play boy, dan sang perempuan yang terkenal sangat 'tertutup', lalu di persatukan dalam sebuah ikatan pernikahan. Yang bahkan, dilihat dari umur mereka, mereka terlalu muda untuk menjalani kehidupan dengan status tersebut. Hingga seiring berjalannya waktu, cinta mulai timbul diantara mereka. Namun ada dinding besar yang menutupi semua itu, gengsi. Lalu, apakah mereka mampu bahagia dengan cara mereka sendiri? Atau mereka akan terus terjebak di dalam lingkaran gengsi yang menimbulkan jutaan luka. #1 in fiksiremaja (06-04-2020) #1 in Dera (22-03-2020) #1 in introvertgirl (04-03-2020) #1 in cewedingin (01-03-2020) #1 in gengsi (10-04-2020) #1 in teenfiction (23-03-2020) #2 in sad (05-04-2020) #166 in romance (05-04-2020) #4 in playboy (16-03-2020) Start : November, 2019 Finish : Maret, 2020
Sesuai Titik, Ya?   by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 7,668,173
  • WpVote
    Votes 792,486
  • WpPart
    Parts 56
[PROSES PENERBITAN] "Setahu gue ada banyak banget abang ojek online di Indonesia. Kenapa selalu lo yang muncul? Sebenernya lo siapa?" "Jodohnya Mbak Adel, hehe.." *** Bagaimana jika kamu tidak sengaja memesan ojek online dan mendapatkan driver yang bikin darah tinggi? Suka merayu mulai dari rayuan tingkat kelurahan hingga naik ke tahap norak berlebihan. Jika pernah maka selamat, cerita ini akan mengingatkanmu perasaan kesal dan risih yang pernah kamu alami bersama driver ojek. Jika belum maka kamu harus bertemu dengan dia. Pria norak dengan ribuan rayuan maut yang membuat semua orang tidak tahan untuk melemparinya sandal. Penasaran? Bacalah cerita ini, kalian akan bertemu dengannya. Jumardi Kariman , lelaki tiada tanding yang memegang prinsip pria bertanggung jawab dan tidak akan meninggalkan pasangan saat sedang sayang-sayangnya. - Judul sebelumnya: Go-Jack In Love Genre: Romance x Comedy #Rank 1 Humor (13 Juni 2020)