RiskaAulia311's Reading List
7 stories
Love is Punishment [SUDAH TERBIT] by coretanjewi
coretanjewi
  • WpView
    Reads 152,752
  • WpVote
    Votes 13,186
  • WpPart
    Parts 27
⚠️TRIGGER WARNING, (18+) BAPER DITANGGUNG MASING-MASING . . Judul: Love is Punishment Genre: General Fiction Penulis: Windy Irianti (@windyharuno) Cover by: Vi Graphic Ranking: 14 dalam General Fiction . . Dijodohkan dengan orang yang tidak dikenali membuat rasa benci terhadap perempuan yang kini berstatus sebagai istrinya itu tumbuh dalam hati Hesa. Setiap hari, hanya ada rasa tak suka, kesal dan marah. Tapi sebagai istri, Aqifah tetap sabar menghadapi tingkah suaminya itu. Menurutnya sangat wajar jika Hesa berperilaku seperti itu terhadapnya. Tapi ia yakin, suatu saat Hesa pasti menerimanya. Dan benar, perlahan, sedikit demi sedikit Hesa akhirnya mulai luluh. Ia terpikir, lelah juga jika terus berkubang dengan rasa benci. Apalagi itu kepada orang yang sudah menjadi bagian hidupnya. Tapi, saat perlahan Hesa sudah bisa menerima kehadiran Aqifah di dalam hidupnya, ia justru menemukan fakta lain bahwa Aqifah bukanlah perempuan seperti dugaannya. Dengan begitu, rasa benci kembali tumbuh dalam hati Hesa. Lantas, fakta apa yang ditemukan Hesa? *** Tidak perlu terlalu benci, karena benci punya pembatas yang sangat tipis dengan cinta. *** Windy Haruno copyright 2019
LOVE or OSIS [TELAH TERBIT] by saniyyahputrisaid
saniyyahputrisaid
  • WpView
    Reads 6,526,341
  • WpVote
    Votes 308,179
  • WpPart
    Parts 76
NOVELNYA TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA. SEBAGIAN PART TELAH DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN. Bagaimana jadinya jika kita harus memilih antara cinta kepada sesama pengurus atau organisasi yang telah membesarkan nama kita, namun memiliki aturan menyeramkan yang sangat tidak boleh di langgar. Apabila di langgar Konsekuensinya sangatlah besar. Bahkan kehidupannya di lingkungan keluarga juga sangat rumit, kebencian dari mamanya yang bahkan tak diakui sebagai anak melainkan di berikan sebutan ANAK PEMBAWA SIAL membuatnya semakin sedih. Penasaran aturan apakah itu? Konsekuensinya Apa? Apakah yang mereka pilih? Love or Osis? Buruan baca kisah mereka !! ♡ Aurel Citra Amalia ♡ Adrian Akram Anugrah
Lilin [TELAH TERBIT & DISERIESKAN] by saniyyahputrisaid
saniyyahputrisaid
  • WpView
    Reads 29,138,373
  • WpVote
    Votes 815,355
  • WpPart
    Parts 53
(NOVEL LILIN TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA MAUPUN TOKO BUKU ONLINE LAINNYA) (SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN) #1 fiksiremaja 25 Februari 2020 #1 watty2020 25 Februari 2020 #1 bestseller 20 Februari 2020 #1 broken 14 Februari 2020 #1 favorit 17 Februari 2020 #1 Alena 25 Februari 2020 #1 Devan 25 Februari 2020 #1 Family 26 Februari 2020 #1 Nyesek 27 Februari 2020 #1 Romance 06 Maret 2020 #1 Hurt 11 Maret 2020 #1 Populer 30 Maret 2020 #1 Penerbit 30 Maret 2020 #1 teenfiction 19 April 2020 Namaku Alena, Di saat semua anak remaja merayakan ulang tahunnya bersama orang tersayang, aku merayakannya hanya bersama lilin. Cahayanya tak membuat kehidupanku terang justru sebaliknya, cahaya itu membuatku gelap. Aku ingin seperti mereka, aku ingin keluar dan melihat kehidupan yang memancarkan sinar kebahagiaan tapi tak bisa, karena sejak lahir hidupku terbelenggu dalam gelap. Aku anak yang lahir dari wanita yang tak di cintai ayahku Aku juga seorang putri dari lelaki yang tak di cintai ibuku. Aku terabaikan dan di lupakan ketika mereka kembali bersama dengan orang yang masing-masing mereka cintai. Aku lelah, aku capek, aku muak Ingin rasanya aku tenang selamanya tuhan, Bolehkah? Start nulis : 21 Desember 2019 Finish : 6 Juli 2020
ZahRaihan [TAMAT] ✓ by gladyseaa
gladyseaa
  • WpView
    Reads 575,834
  • WpVote
    Votes 20,375
  • WpPart
    Parts 64
(TAHAP REVISI) [01-05-2019] #1 in nyaman [12-04-2019] #2 in kebahagiaan [09-04-2019] #3 in kebahagiaan Seorang perempuan yang bernama Zahra memiliki kisah cinta yang rumit hingga membuat hatinya terluka, tetapi lukanya terobati dengan kehadiran Raihan. Zahra yang terluka dan Raihan adalah obatnya. Bukankah obat itu tidak selamanya menyembuhkan luka? Tetapi, bisa saja obat tersebut membuat sang perasa semakin terluka. Mungkin itu yang dirasakan Zahra nanti. Namun disisi lain ia bahagia memiliki keluarga, sahabat dan teman yang setia kepadanya. Tapi akankah kesetiaan itu selamanya ? Atau hanya sementara? Jika sementara ... bagaimana Zahra mengatasinya? Setegar apa dia menghadapinya? Bagaimana kisah cintanya? TRAILER ZAHRAIHAN 🍁 https://www.instagram.com/ladyglad_/p/Bw8uY65HkhL/?igshid=yuq8tolhmzwj Happy Reading 💛 ⚠️Full edit cover by me ⚠️Mohon maaf, Terdapat banyak kata kasar dan perilaku kasar fisik. ⚠️Mohon maaf, Banyak terdapat typo.
Detak Waktu  by hardaaa
hardaaa
  • WpView
    Reads 164,230
  • WpVote
    Votes 7,706
  • WpPart
    Parts 35
Cerita mainstream. Semuanya akan indah pada waktunya.
Cinta Di Antara Waktu (Finished) by Chaurielle470
Chaurielle470
  • WpView
    Reads 122,579
  • WpVote
    Votes 5,363
  • WpPart
    Parts 36
#Ranking 6 : Yaya, 15 Desember 2019 #Ranking 8 : Ying, 15 Desember 2019 #Ranking 8 : Gopal, 15 Desember 2019 #Ranking 9 : Fang, 15 Desember 2019 #Ranking 2 : Boboiboy, 25 April 2020 * * * Cerita ini dimulai dari Boboiboy dan kawan kawan yang telah selesai menjadi anggota Tapops, dan memulai hidup yg baru. Yaya dan Ying sama sekali tidak menyadari bahwa Boboiboy dan Fang menyukai mereka, setelah usaha dan kerja keras keduanya, akhirnya mereka dapat bersama. Namun, sesuatu yg tak diinginkan terjadi, membuat semua keadaan menjadi benar-benar berubah, mengubah sifat asli seseorang, dan membuat takdir terasa sulit untuk dipercaya... Mau tau ceritanya ? Yuk baca ^^ Peringatan !!! Cerita ini menggunakan Bahasa Malaysia untuk Dialog Sedangkan untuk naratif menggunakan Bahasa Indonesia Dan disini saya hanya meminjam karakter, dan tempat dlm serial Boboiboy/Boboiboy Galaxy. Untuk aslinya adalah milik Monsta. Selain itu disini mungkin akan ada beberapa peran tambahan dari film2 animasi lainnya, terutama dari film Animasi Walt Disney dan saya hanya meminjam karakternya saja. . .
DUA BELAS "CERITA GLEN ANGGARA" by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 8,817,046
  • WpVote
    Votes 615,353
  • WpPart
    Parts 29
Glen Anggara, anak tunggal dari keluarga kaya raya yang memiliki kepintaran dibawah rata-rata. Glen menyukai kebebasan dan hanya ingin melakukan semua hal yang membuatnya bahagia. Sikap absurd dan menyebalkannya selalu membuat orang naik darah. Suatu hari, Glen bertemu dengan seorang gadis cantik berwajah pucat bernama Shena. Gadis itu tiba-tiba menyuruh Glen untuk menjadi pacarnya. Tentu saja Glen langsung menolak, Glen mengganggap bahwa Shena aneh dan gila. Namun, dipertemuan kedua mereka. Glen tidak sengaja menemukan secarik kertas milik Shena yang bertuliskan dua belas keinginan sebelum senja terbenam. Sebenarnya apakah dua belas keinginan tersebut? Apa yang dilakukan oleh Glen setelah membaca dua belas keinginan milik gadis yang dianggapnya aneh dan gila? Kisah komedi romantis yang dibumbui taburan air mata, siap menemani hari indah kalian. Jangan lupa selalu bahagia.