Fajrif
- Reads 1,053
- Votes 37
- Parts 12
Haii.. Ini cerita pertamaku yaa.. Kepo kann.. Yuk baca aja, jangan lupa vote dan komennya
.
.
.
Aysha merupakan anak tunggal yang kini bersekolah di SMA Negeri di Kabupaten Banyumas. Dulu saat SMP, dia pernah mengenyam pendidikan di pondok pesantren di Purworejo, sekarang dia kembali ke Banyumas untuk menempuh SMA..
Daffa merupakan anak terakhir dari 3 bersaudara. Kedua kakakmya sudah bekerja menjadi dokter dan dosen. Ia dari keluarga terpandang didaerahnya. Daffa merantau bersekolah di salah satu SMA di Kabupaten Banyumas, dulu saat SMP dia pernah memasuki dunia pondok pesantren di Purworejo, rumahnya di Kebumen..
Aysha pernah sangat membenci Daffa karena suatu hal
.
.
.
"Eh Sha, itu siapa nama ketua rohis kamu?,"
"Daffa. Kenapa?," -Jawab Aysha sambil melihat teras depan kelas.
"Ih ganteng banget, Sha. Menurutmu gimana?," -Pekik Sari
"Halah zina, Sar. Biasa aja lah, setiap hari aku udah liat sampai bosen"
"Huh dasar, kalo kamu males kumpul rohis. Aku siap gantiin kamu kok, Sha"
"Lah kamu bukan pengurus rohis kan, mau nyerobot nggantiin"
"Iya sih, tapi--," Ucap Sari terpotong
"Assalamu'alaikum, Sha," Sapa Daffa sambil membawa map hijau
"Wa'alaikumsalam, ada apa, Daf?"
"...................."
.
.
.
Hihihii penasaran kan Daffa mau ngapain, yuk langsung baca aja. Jangan lupa vote dan komen yaa ^_^
#2 in Alim (9/9/2019)
#1 in Alim (27/9/2019)
#58 in Pertemuan (01/10/2019)
#391 in Hijrah (06/10/2019)
.
Maaf kalo banyak kesalahan :)