Select All
  • ALEA'S Journey
    962K 38.3K 68

    Untuk sesaat, gadis yang saat ini tengah berdiri di balik jendela kamar seraya memegang cangkir seduhan coklat hangatnya itu memilih bersikap jahat dengan membenci Tuhan. Alea namanya. Ia telah salah mengambil keputusan untuk menemani sang sahabat datang ke pesta ulang tahun laki-laki yang tengah ia incar. Karena in...

  • ANTARES 2
    659K 84.1K 9

    Antares Sebastian Aldevaro seperti angan. Sang Ketua Calderioz yang begitu tampan dan adikara dengan latar belakang keluarga, kepintaran, sahabat, juga kekasih yang perfek tanpa cela. Begitu sempurna. Zeanne Queensha Bratadikara bagai khayalan. Caporegime of Wolves yang cantik jelita dan berkuasa dengan nama belakang...

  • Past, Present, Future [SEGERA TERBIT]
    163K 15.8K 13

    Young Adult Romance - Comedy Bagi Luna Kinandya, berhadapan dengan kamera adalah hal yang biasa, sudah jadi "makanan" sehari-harinya. Dia sangat cantik, jelas, profesinya saja sebagai model dan selebriti, maka fisiknya tidak perlu diragukan lagi. Tapi, cantik, berduit dan sudah cukup umur ternyata tak akan membuat jod...

    Completed   Mature
  • MARIPOSA 2
    24.3M 1.8M 68

    Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.

  • Kedai Cinderella
    2.4M 305K 53

    Hidup Sabella Hasyim yang bak Cinderella itu jungkir balik ketika bertemu dengan Arshaka Shabiru, pria yang ia temui di kedainya. Shaka menawari sebuah perjanjian akan memberikan segalanya asal Sabella mau menjadi ibu dari putri semata wayangnya, Alisa Shabiru. Sabella diberi waktu enam bulan untuk meluluhkan hati Al...

    Completed  
  • Antariksa (SUDAH TERBIT)
    17.5M 4.8K 1

    Sudah terbit dan segera difilmkan 🎬 Tersedia di toko buku online dan Gramedia -Ketika senyumanmu, menjadi tujuanku- BEBERAPA PART DIPRIVATE, FOLLOW DULU KALAU MAU BACA :) MAKASIH SEMUA

  • Oman Cafe [SELESAI]
    32.3K 2.9K 66

    (Spin-Off: Teruntukmu, Imamku) ~°°~ "Dia ganteng, tapi rese'! Suaranya bagus, tapi ngeselin!" Syafana Aliyya Farisi, gadis dengan paras cantik Arabnya itu sepertinya menyimpan dendam kusumat terhadap Aydrus Ali Haeddad, Barista Oman Cafe yang terlampau cuek, jutek, dan bisa membuat darah tinggi. Walau begitu, Ali teta...

  • Teruntukmu, Imamku [SELESAI]
    232K 11K 49

    ~°°~ "Kalian tau? Tiba-tiba dia melamarku!" Astaga, mimpi apa Naurra semalam? Seorang Alfazhar Farisi, Si Cogan Arab primadona kampus, Si Komisaris perusahaan Kakap Dirgantara Djaya, Si Cowok Populer yang selalu tak ingin kalah debat, tiba-tiba datang dan melamarnya? Hidup Naurra tentu berubah. Bergabung dengan keluar...