Best Story
40 stories
Baby İo by AriraLv
AriraLv
  • WpView
    Reads 2,189,729
  • WpVote
    Votes 171,231
  • WpPart
    Parts 28
Kondisi ekonomi Aluna tidak memungkinkan, memaksanya agar bersikap lebih dewasa, bertahan, serta meyakinkan ayahnya. Aluna kini bekerja, menjadi babysitter sosok lelaki berumur 18 tahun. Lelaki itu, Kelio. Memiliki gangguan psikologis karena trauma masa lalu. Sikapnya bagaikan anak kecil berusia 5 tahun. Tapi di lain sisi, lelaki itu akan berubah menyeramkan dan kasar, layaknya seorang psikopat. Semua itu, adalah awal di mana Aluna akan mempertaruhkan semua perasaannya. Melawan rasa takutnya, dan membunuh semua egonya. Karena Aluna, sudah menerobos masuk pada kehidupan Kelio. --- "UUNAAA! İO MAU SUSU!!" "Iyaa, İo." Aluna mendengkus. "Dasar bayi gede." --- "Hei, baby girl!" Aluna mengangkat alis. "GUE BUKAN BAYI?!" --- 𝐊𝐞𝐤𝐮𝐫𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐥𝐚𝐦 𝐤𝐞𝐬𝐞𝐦𝐩𝐮𝐫𝐧𝐚𝐚𝐧 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐫𝐚𝐡𝐚𝐬𝐢𝐚 ⚠️ Sudah terbit!! ⚠️ Part sudah tidak lengkap! ⏳ 2 3. 2. 2 2 ⌛ 2 5. 6. 2 2
Bara My Husband  by Aisya_Slfiani
Aisya_Slfiani
  • WpView
    Reads 13,630,729
  • WpVote
    Votes 1,102,282
  • WpPart
    Parts 54
Di mata Nara, Bara itu laki-laki dingin dengan wajah datar sedatar-datarnya, dan Bara itu laki-laki tegas yang terlihat kaku saat bercengkrama. tapi itu dulu, saat ia belum menjadi nyonya Bara Agasta Pratama. mereka yang katanya di jodohkan, akhirnya berakhir dengan pernikahan. Nara kira hubungan mereka akan sangat kaku dan aneh, tapi ia salah. Bara yang kini menjadi suaminya, bukan lagi Bara yang sedingin balok es di Antartika, bukan lagi Bara si wajah datar yang tak bisa di lihat senyum manisnya, dan bukan lagi Bara yang kaku dalam berbincang dengannya. _ _ _ _ "Tenang Nara, saya tidak akan memakanmu sekarang," ucap Bara yang mampu membuat Nara tak lagi berontak. "Te-terus kapan?" Suara Nara hampir tak terdengar. "Kapan kamu siap?" Tanya Bara balik. Nara mengerjap, "a-aku nggak mau di ma-makan. A-aku ma-masih mau hidup." Dan pecahlah sudah, Bara tertawa mendengar perkataan Nara. Ia sampai mundur beberapa langkah sambil terus tertawa. Nara mengerjap bingung, dahinya berkerut melihat Bara tertawa, tapi di satu sisi ia juga terpesona. Untuk pertama kalinya, ia melihat seorang Bara Agasta Pratama tertawa lagi. Sangat tampan. Sungguh pemandangan yang luar biasa indah. Bara menghentikan tawanya, ia berjalan mendekat kearah Nara dan kembali mengurungnya. Membuat Nara sekarang bahkan sudah seperti batu, menahan nafasnya dan tak bergerak sedikitpun. "Kamu tidak akan mati jika saya makan, paling-paling masuk angin selama sembilan bulan." PERINGATAN!! Membaca cerita ini dapat menyebabkan rasa ingin menikah semakin tinggi! ⚠️Berani plagiat? Berani bertanggung jawab, karena cerita ini di lindungi oleh undang-undang. ⚠️Yang uwu-phobia harap bersabar! ⚠️ Jangan lupa follow author! #cover by diri sendiri. Bara My Husband tersedia di berbagai aplikasi belanja online
Skaya & the Big Boss ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 22,676,519
  • WpVote
    Votes 3,406,039
  • WpPart
    Parts 87
[SUDAH TERBIT & Part Masih Lengkap] Karena suatu alasan, Skaya Agnibrata harus menyamar menjadi seorang laki-laki dan tinggal di asrama laki-laki sekolah. Penyamarannya menuntut Skaya mengubah kebiasaan dan perilakunya. Ada seorang siswa yang disegani di sekolah dan menjadi teman sekamar Skaya, Akasa Sagara Rahardian namanya. Laki-laki tampan dengan tubuh atletis yang sering membuat Skaya diam-diam tersipu. Menghindari penindasan di sekolah, Skaya mencoba membina hubungan yang baik dengan Sagara. Setiap hari dia terus memuji, melayani, dan membuat bos besarnya merasa puas sehingga mau melindunginya. Namun di suatu malam, tiba-tiba Sagara mendorongnya bersandar pada dinding dan mengurungnya di antara kedua tangannya. Menciumnya dengan keras lalu menatapnya lembut seraya berkata, "Ska, gue gak bisa munafik soal perasaan gue." Skaya menggigil setelah dicium olehnya dan membalas dengan gentir, "Tapi Big Bos, kita berdua cowok!" (ATTENTION! INI BUKAN CERITA HOMO DAN TOKOHNYA GAK HOMO!) Rank : #1 in romance [25 Juni 2021] #1 in school [25 Juni 2021] [17 Juli 2021] #1 in fiksiremaja [25 Juni 2021] #1 in cinta [25 Juni 2021] #1 in sekolah [25 Juni 2021] #1 in boys [Mei-Juli 2021] #1 in highschool [17 Juli 2021] #1 in receh [17 Juli 2021] #1 in fiksi [18 Juli 2021] #1 in teenlit [6 Agustus 2021] #1 in humor [2 September 2021] #2 in sma [2 Juli 2021] #3 in remaja [2 Juli 2021] Start : 10 Mei 2021 End : 1 September 2021
P R A G M A ✓ (TERBIT & LENGKAP) by siskafbnrti
siskafbnrti
  • WpView
    Reads 15,985,567
  • WpVote
    Votes 1,531,586
  • WpPart
    Parts 70
"Papaaaaa!!" Sontak mata Damares membulat sempurna saat gadis kecil itu meneriaki nama 'Papa' menatap mata mungil itu. Ranayya menjadi mengingat apa yang dikatakan Uncle Raka dan Nenek Ani pada-nya. Saat melihat wajah Damares. "Papaaaaa!" tanpa malu dan tanpa tahu, Ranayya memeluk leher Damares. Spontan saja tawuran itu terhenti dan mereka terkejut. Kening Ferdy bahkan berkerut. "Jangan tinggalin Ranayya, Paa," rengeknya. "POLISIIII!!" teriak Nevano ketika melihat polisi dan sirene polisi pun terdengar. Aksi tawuran mereka terhenti. -JAGA JARAK KEMATIAN- #1 Teenfiction (Sabtu, 22 mei 2021) #1 Teenfiction (Jumat, 28 mei 2021) #3 Teenfiction (Sabtu, 8 mei 2021) #2 Teenfiction (Sabtu, 8 mei 2021) #4 Teenfiction (Senin, 10 mei 2021) #5 Teenfiction (Minggu, 16 mei 2021) #4 Teenfiction (Selasa, 18 mei 2021) #2 Teenfiction (Sabtu, 22 mei 2021) #17 Fiksiremaja (Sabtu, 8 mei 2021) #15 Fiksiremaja (Minggu, 9 mei 2021) #9 Fiksiremaja (Jumat 14 mei 2021) #5 Fiksiremaja (Minggu, 16 mei 2021) #2 Fiksiremaja (Selasa, 25 mei 2021) #16 Acak (Jumat, 30 april 2021) #10 Acak (Sabtu, 1 mei 2021) #8 Acak (Rabu, 5 mei 2021) #4 Acak (Kamis, 6 mei 2021) #3 Acak (Sabtu, 22 mei 2021) #2 Mostwantedboy (Senin, 3 mei 2021) #3 Badboy (Kamis, 6 mei 2021) #1 Roman (Senin, 10 mei 2021) #7 Roman (Sabtu, 22 mei 2021) #3 Roman (Sabtu, 22 mei 2021) #1 Masalah (Minggu, 16 mei 2021) #7 Humor (Selasa, 18 mei 2021) #1 Humor (Sabtu, 22 mei 2021) Langsung ke cerita nyaaaaaa 👉 PLAGIAT MENJAUH! CERITA INI REAL HASIL PEMIKIRAN SAYA SENDIRI! APABILA ADA KESAMAAN NAMA TOKOH DAN SEBAGAINYA TANPA DISENGAJA!!
Untouchable MAN || OPEN PO ✓ by Zasabila
Zasabila
  • WpView
    Reads 2,167,755
  • WpVote
    Votes 58,084
  • WpPart
    Parts 21
= C O M P L E T E = •Follow sebelum membaca• Tertutup dan penyendiri adalah ciri khas Edric sekali. Ia akan selalu bersikap waspada dalam segala kesempatan, karna bagi Edric tidak ada apa pun yang dapat ia percaya selain diri sendiri. Hidup ini sebuah pertarungan, siapa kuat maka ia yang akan bertahan. Maka dari itu, Ed tidak ingin memiliki teman, baginya teman dan musuh beda tipis. Bukan tanpa sebab. Ed memiliki sebuah trauma mental yang di sebabkan oleh kejadian masa lalunya yang kelam. Karena itu ia jadi sering merasa takut akan suatu hal yang mungkin bagi orang biasa, hal yang wajar. Ia jadi seperti tidak bisa mengendalikan diri sendiri di saat-saat tertentu. Sampai di malam perayaan kepulangannya, hanya karna ledakan kembang api, rahasia yang selama ini Ed tutup rapat diketahui oleh seorang gadis mungil berambut coklat. Alea namanya.. Dari sana, Ed seakan mengikat Lea dengan tali tak kasat mata agar tetap di dekatnya, takut Lea membeberkan kelemahannya. Sampai ia tidak sadar, sesuatu di dirinya telah berubah. Orang bilang, cinta datang karna terbiasa. Mungkin itu dasar dari cerita ini. ======================== Ranking •• #2 - darkromance (270720) #1 - darkromance (280720) #1 - trauma (210820) #1 - sweet (210920) #1 - obsesi (111020) #1 - hug (121120) #1 - billionaire (021220)
Godaan Mas Duda (END) by Susmitasindis
Susmitasindis
  • WpView
    Reads 23,942,119
  • WpVote
    Votes 2,327,628
  • WpPart
    Parts 78
∆Follow dulu sebelum Membaca!∆ "Saya akan bayar berapapun asal kamu mau jadi pengasuh saya." "Eh??" "E-em maksud saya, jadi pengasuh anak saya." Mulai : 31 Oktober 2020 Tamat : 21 Januari 2021 #1 teentlit (16 November 2020) #1 chikclit (16 November 2020) #3 CeritaPendek (28 November 2020) #2 Ken (2 Desember 2020) #2 Ibusambung (2 Desember 2020) #2 CeritaPendek (2 Desember 2020) #1 Ardan (2 Desember 2020) #1 Matahari (2 Desember 2020) #1 FiksiIlmiah (3 Desember 2020) #1 Acak (9 Januar 2021) #1 Fiksiumum (9 Januari 2021) #1 Klasik (9 Januari 2021) #1 Acak (18 Januari 2021) #1 Istri (9 Januari 2021) #3 Duda (13 Januari 2021)
ARGANTARA  by fafayy_
fafayy_
  • WpView
    Reads 55,494,505
  • WpVote
    Votes 3,196,393
  • WpPart
    Parts 50
SUDAH DIFILMKAN🎬 SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS DAN RINCINYA ONLY NOVEL! #03~Fiksi remaja (19 maret 2021) Argantara the me movie season 1 -Ketika tawamu menjadi bahagiaku Nikah muda tidak pernah terlintas diotak Arga, entah apa yang ada pikirkan oleh kedua orangnya, sampai bisa-bisanya menikahkan dirinya dengan anak sahabat dari almarhum ayahnya. Atau sebagai wasiat yang harus dipenuhi ketika Arga sudah menginjak di usia delapan belas tahun. "Lo tau apa perbedaan sebuah lingkaran sama kubus?" Syera mengangguk. "Lingkaran itu gak punya panjang dan segala macamnya, karena dia gak ada ujungnya tapi punya ruang didalamnya," "Sama kayak cinta gue ke lo. Cinta gue ke lo layaknya sebuah lingkaran, gak ada ujungnya dan gak akan berhenti. Tapi---" "Sama juga seperti kubus, suatu garis akan berhenti ketika dipertemukan dengan garis lainnya. Sama halnya dengan gue, jantung dan hati gue yang seutuhnya buat lo nantinya bakal berhenti ketika dipertemukan dengan satu titik, titik dimana gue gak bisa nolak dan menghindar." "Ajal, itulah titik terakhir gue nanti." HIGH RANK : #01~couplegoals (30122020) #01~possesif (060121) #01~nikah dini (060121) #02~brandal (14122020) #02~leader (170121) #34~highschool (070121) Start : 24 November 2020 Finish: Februari 2021 © Copyright by fafayy_ [JIKA ADA KESAMAAN KATA ATAU KALIMAT MOHON MAAF TIDAK ADA UNSUR PENJIPLAKAN]
ASMARALOKA by abellstr25
abellstr25
  • WpView
    Reads 15,400,354
  • WpVote
    Votes 1,382,863
  • WpPart
    Parts 73
SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA DAN TOKO BUKU LAINNYA Warning ⚠ Cerita ini mengandung adegan romance, kekerasan, kata-kata kasar, baper, bikin kalian sesak napas. Asmaraloka : Dia adalah gadis beasiswa yang beruntung memiliki kekasih terkenal di sekolah. Tapi, apa jadinya jika kekasihnya memperlakukannya dengan kasar? "Sekali lagi lo jadi jalang di depan cowok lain, siap-siap lo gue habisin!" "Ini baru ciuman belum lebih!" "Dan ingat, kita gak akan pernah putus!"
Sweet Psychopath Boyfriend [ END ] by Exitozdki
Exitozdki
  • WpView
    Reads 26,917,241
  • WpVote
    Votes 1,379,635
  • WpPart
    Parts 60
Tersedia di toko buku kesayangan Anda. Sometimes, my hands are itching to kill someone, but I have promised my dear ones not to kill anymore -Raga Dirgantara. Karena suatu tragedi Siska kini berakhir menjadi kekasih Raga Dirgantara, seorang psikopat berdarah dingin. Raga, laki-laki itu bahkan hanya terlihat seperti pemuda pada umumnya yang diberkati wajah tampan serta otak cemerlang. Namun, siapa sangka jika di balik itu semua ia memiliki sisi gelap yang bahkan tak akan ada seorang pun ingin mendekatinya. ⚠️ Terdapat adegan kekerasan ⚠️ Sebagian part akan diprivate. #1 Fiksi remaja #2 Romance *** Copyright Exitozdki 2019
ALAÏA by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 23,251,913
  • WpVote
    Votes 2,328,275
  • WpPart
    Parts 78
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [HIGHEST RANK IN 2020-2023] #1 - mermaid #1 - langit #1 - sea #1 - siren #1 - ocean #1 - adorable #1 - love #1 - girl #1 - boy #1 - hurt #1 - radexn #1 - ragas #1 - badboy #1 - funny #1 - relationship #2 - innocent #2 - friendship