Favorit❤️
17 stories
Light by millenium_author
millenium_author
  • WpView
    Reads 86,602
  • WpVote
    Votes 9,414
  • WpPart
    Parts 11
UPDATE SETIAP HARI MINGGU! Light by cantikazhr Menikah muda? Bagaimana rasanya? Menyiksa. Itulah yang dirasakan Kayla Khanzania saat terpaksa menikah dengan Rio Adiwijaya. Memiliki suami tampan rupanya bukan sebuah anugerah, melainkan musibah! Kayla yang baru berusia 18 dan Rio yang baru berusia 19, membuat kisah rumah tangga mereka berbeda dari yang lain. Ditambah, pernikahan itu harus DIRAHASIAKAN! Sikap dingin Rio, membuat Kayla muak dan tidak tahan terus hidup bersama lelaki itu. Ditambah ada Lucas, lelaki yang selalu memberi Kayla perhatian yang tidak pernah diberikan oleh Rio. Apakah Kayla akan tetap bertahan menjalani pernikahan terpaksa dengan Rio? Copyright by cantikazhr 2018
Not in Wonderland by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 2,751,712
  • WpVote
    Votes 374,092
  • WpPart
    Parts 45
Pada dimensi yang berubah ketika patah hati, aku hanya ingin mengakhiri. Apa ada cara lain selain menyakiti diri sendiri agar semuanya berhenti? Beritahu aku, karena sindrom Alice in Wonderland yang menurutku bodoh ini semakin lama semakin tidak tahu diri. Untuk kamu yang membawa sindrom ini hadir lagi, Terimakasih karena telah mengajarkan bahwa ditinggal pergi saat sudah menaruh rasa itu memang benar adanya, tidak hanya ada dalam bacaan klasik maupun putaran film remaja umumnya. Kamu benar, bahwa jatuh cinta tidak hanya bercerita tentang jatuh saja, tapi juga tentang bangun kembali saat hati sudah sepenuhnya diberi. Kamu juga benar, tentang perkara patah hati yang membuat nyeri. Sampai mungkin kamu butuh oranglain untuk ikut mengobati. Lagi-lagi kamu benar, bahwa tidak mungkin mengungkap teka-teki tanpa bukti. Ia pergi, meninggalkan misteri yang harus dicari. Dari teka-teki itu aku belajar, bahwa mengenal kamu itu antara suatu kesalahan atau kesempatan besar. Ini bukan cerita tentang mau atau tidak mau bertahan dalam kondisi sulit. Tapi tentang pantas dan tidak pantas. Saat dirimu sudah dibuang, adamu ditiadakan, lantas apa yang bisa membuatmu bertahan? Karena untuk tetap tinggal setidaknya harus memiliki sebuah alasan.
Fairy Academy by MelvaSabrina
MelvaSabrina
  • WpView
    Reads 2,689,942
  • WpVote
    Votes 26,985
  • WpPart
    Parts 35
Chloe, seorang cewek dengan kekuatan terpendamnya yang bersekolah di sebuah sekolah biasa. Dia adalah cewek yang tidak terkenal karena nilainya yang biasa di semua bidang. Tapi semua itu berubah saat dia mendapatkan sesuatu dan jati dirinya terpaksa harus ia tunjukkan. . . . Kalian suka cerita sihir? Di sini ada. Kalian suka cerita romance? Di sini ada. Kalian suka cerita teenfict? Di sini ada. Beberapa genre yang menyatu menjadi satu disini. Rank tertinggi : #1 on fantasy (✔) tanda sudah di revisi satu kali (✔✔) tanda sudah di revisi dua kali Alert! Tiap part panjangnya beda-beda ada yang panjang banget ada yang biasa. Saya mohon untuk tidak menjiplak atau mencopy cerita saya. Karena ini adalah usaha saya, mohon dihargai. Terima kasih.
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 71,133,489
  • WpVote
    Votes 3,958,970
  • WpPart
    Parts 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
Pelet Online [SUDAH pernah TERBIT]  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 3,835,596
  • WpVote
    Votes 323,642
  • WpPart
    Parts 34
GENRE : FANTASI / HUMOR [Story 8] Psstt ~ masih cerita pernikahan. SINOPSIS Kata orang " Cinta di tolak, dukun bertindak" OK sip! Udah bertaun-taun suka sama doi tapi malah bertepuk sebelah tangan? Biar mbah dukun yang turun tangan. Salmonella, biasa di panggil Salmon si bakteri. Gadis awut-awutan yang cintanya selalu bertepuk sebelah tangan. Ketika cinta di tolak, dukun nyari rejeki. Salmon nekat coba-coba pelet Online. " Gue pikir setelah ikut pelet ONLINE gitu, doi bakal klepek-klepek. " - Narasumber yang suaranya di samarkan. Tapi bagaimana jika ilmu pelet itu salah sasaran? Bukan DOI yang kena, eh malah DIA! Iya, dia! Cowok paling pelit sekampus. Pelit ngomong, pelit senyum, pelit nomor WA, dan yang paling penting dia PELIT BUKA HATINYA. " Mending gue perawan tua kalo ujungnya bakal kawin sama tuh cowok pelit! "
Stand By Me by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 638,449
  • WpVote
    Votes 54,964
  • WpPart
    Parts 57
SERI KEEMPAT GODDESS SERIES "Kejahatan dan kegelapan belum menerima kekalahan, kegelapan akan terus berjuang untuk mencapai tujuannya, jiwa yang terbuang akan mendukung kegelapan untuk mencapai tujuannya, maka tugas sang bunga matahari yang akan menghentikannya, sang Dewi akan kembali sebagai bunga matahari untuk menghancurkan kegelapan selama-lamanya." Kehancuran dunia yang penuh misteri telah terjadi, kalimat ramalan terdengar sebelum dunia penuh misteri telah hancur. Namun ini bukan akhir dari kisah seorang gadis bersurai silver dan bermanik hijau yang telah kehilangan keabadiannya setelah peperangan terjadi. Kisah itu terus berlanjut dan kejahatan dan kegelapan akan terus melanjutkankan kisah ini. Dengan tujuan agar kegelapanlah yang akan menjadi pemenang di akhir kisah ini. "Walaupun kau tak pernah mencintai ku namun aku akan terus berjuang demi bayi kita didalam rahimnya" Hanabi Himawari "Tak ada nama jatuh cinta bagiku, aku akan terus mencintaimu kekasihku dan tak ada wanita di dunia ini yang bisa menggantikan posisimu di hatiku" Joenathan Hermesyan anemos Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
Putra, Putri, & Perjodohan [END] by Wulhand
Wulhand
  • WpView
    Reads 20,884,584
  • WpVote
    Votes 732,505
  • WpPart
    Parts 87
Bagaimana bisa dua orang yang saling membenci satu sama lain bisa dijodohkan? bukankah itu akan sangat sulit bagi mereka berdua? Putri Selly Lorenza, Gadis berpenampilan childish itu harus menerima kehidupan yang pahit karena diusianya yang sangat muda dia harus menerima perjodohan yang sudah dibuat dalam perjanjian kakeknya dulu. Putra Rey Marvel, Seorang cowok kelas atas yang memiliki segalanya. Dengan bergaya sok ala putra mahkota dikerajaan. Harta kekayaan serta wajah tampan semua ia miliki hanya saja sikapnya yang begitu jutek dan ketus. "Nama lo itu gak pantes banget sama penampilan lo yang cupu gini!" -Putra "Nama lo juga gak pantes banget sama sikap lo yang ketus!" -Putri Akan kah mereka berdua bisa menerima semuanya? lalu bagaimana kelanjutan kisah mereka berdua ya? kalau kalian penasaran baca yukk.. (NOVEL INI SUDAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA) #1 In TeenFiction (040119) #2 In Romance (060319) #1 In Fiksiremaja (130719) #1 In Remaja (160719) *CERITANYA TERINSPIRASI DARI DRAMA THAILAND *Cover by pinterest.
FLORA (SUDAH TERBIT) by oreovanila
oreovanila
  • WpView
    Reads 5,182,302
  • WpVote
    Votes 171,463
  • WpPart
    Parts 48
[SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] [PART SUDAH TIDAK LENGKAP] Ketahu diriannya tentang balas budi membuat Flo harus menerima perjodohan yang dilakukan Om dan Tantenya yang sudah merawatnya sejak kecil. Kebayang gak sih gimana hidup kalian saat kalian tiba-tiba harus menikah, padahal kalian masih duduk dibangku kelas 2 SMA terlebih lagi calon suami kalian lebih tua 10 tahun? -Flora Calantha Orlin- Menikahi seorang gadis SMA? Sama sekali gak pernah kepikiran sama gue. -Adira Aileen Caesar- #88 IN ROMANCE (021117)
The Boy With A Fake Smile by indahmuladiatin
indahmuladiatin
  • WpView
    Reads 28,479,503
  • WpVote
    Votes 1,581,740
  • WpPart
    Parts 68
#1 in Teenfiction # 1 in Fiksiremaja #1 in Fiksi #1 in Love (SELESAI) FOLLOW DULU SEBELUM BACA Dia Kenneth Aldebaran Soller. The Angel sebutannya, si pembalap jalanan yang ditakuti orang-orang. Dengan mata yang sebiru batu safir dan sisi misterius yang sangat kuat, pesonanya benar-benar mampu menarik siapapun untuk mendekat. Kenneth adalah salah satu dari orang-orang yang kecewa kepada kehidupan. Baginya, semua orang tersenyum hanya untuk menutupi rasa sakit. Dia selalu berhasil menutupi apapun tentang dirinya. Tetapi, jika kita ingin melihat dari dekat. Mungkin kita bisa melihat bagaimana hancur dan rapuhnya dia. Pada dasarnya menurutku apa yang di mata belum tentu itulah faktanya. Kehidupan membuat seseorang belajar memainkan perannya masing-masing. Kehidupan keras membuat Kenneth belajar untuk berakting layaknya seorang aktor hebat. Cover by : @sulis295
Why Not? by RincelinaTamba
RincelinaTamba
  • WpView
    Reads 2,496,049
  • WpVote
    Votes 211,360
  • WpPart
    Parts 67
Ini cerita absurd. Kalo nggak mau gila, jangan dibaca ya.