my comfort novel <3
27 stories
Tujuh Belas Tahun by sparkysas
sparkysas
  • WpView
    Reads 586,581
  • WpVote
    Votes 79,252
  • WpPart
    Parts 37
Nda dan Inyo, sudah berada di tepi jurang perceraian. Pernikahan keduanya, membosankan dan sangat melelahkan. Saat keduanya harus liburan di tengah-tengah pandemi, beberapa rahasia dan kisah masa lalu muncul, membuat Nda dan Inyo memikirkan ulang seluruh hal yang pernah terjadi selama 17 tahun saling mengenal.
LAKSADEKA  by slsdlnrfzrh
slsdlnrfzrh
  • WpView
    Reads 547,373
  • WpVote
    Votes 55,242
  • WpPart
    Parts 29
[ T E L A H T E R B I T ] Jika bukan karena hubungan Diplomatik antara dua negara, Laksadeka tidak akan pernah mau menginjakkan kakinya di kota yang dulu pernah menjadi gudang luka dalam sejarah kehidupannya. Terlepas dari kenangan buruknya soal Bandung, di kota ini dia kembali menemui berbagai pelajaran dan pengalaman yang kemudian mempertemukannya lagi dengan rasa bahagia dan juga luka. Akasha Renjana namanya, gadis sederhana yang berhasil membuat Deka kembali percaya bahwa cinta memang benar adanya. Dari perempuan itu, Deka banyak belajar bahwa tak semua yang diinginkan akan sejalan dengan apa yang telah Tuhan takdirkan. Keduanya diberikan bahagia, rasa cinta, dan segalanya yang berkaitan dengan kesempurnaan. Tetapi mereka lupa, bahwa dibalik bahagia selalu ada kecewa, dan dibalik rasa cinta selalu ada rasa luka. Ini adalah cerita yang penuh dengan pelajaran. Kalau yang lain punya siklus; "Yang patah tumbuh, yang hilang berganti, yang hancur lebur akan terobati, yang sia-sia akan jadi makna, yang terus berulang suatu saat henti" maka cerita ini berjalan dengan cara sebaliknya. Yang tumbuh akan patah, yang berganti akan hilang, yang terobati akan hancur lebur lagi, yang dulu punya makna akan jadi sia-sia, namun yang sempat terhenti akan kembali terulang dengan caranya yang luar biasa; mempertemukan setiap orang kepada akhir yang bahagia. ------------------------------------------------------------------- "Makasih buat kenangannya, makasih karena lo udah berhasil bikin gue lupa dengan rasa sakit gue yang tertimbun selama bertahun-tahun di kota ini. Gue sayang sama lo, dan gue harap, lo akan menjadi alasan yang membawa gue untuk kembali lagi ke tempat ini." -Laksadeka "Tolong kembali lagi. Kapanpun itu, lo harus memastikan kalau lo akan menemui gue lagi." -Akasha
KKN by bypnvu
bypnvu
  • WpView
    Reads 7,378,958
  • WpVote
    Votes 903,480
  • WpPart
    Parts 79
[NOVEL SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU BUKAN TOKO BANGUNAN] kuliah kerja ngebaper, istilah yang digunakan untuk kegiatan kuliah tapi malah ngajak perasaan. Baca cerita ini jangan di skip, sampe ke foto-fotonya jangan. Ntar pusing sendiri
Tulisan Sastra✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 16,157,629
  • WpVote
    Votes 1,771,576
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika menemukan kehilangan-kehilangan lainnya. Sedihlah seperlunya, lalu ingat bahwa sebenarnya kamu tidak benar-benar kehilangan. Sesuatu itu abadi dalam kenang yang kamu bawa dalam perasaanmu. Sampai sini paham, kan?" "Sastra, kamu lupa tentang satu hal. Semakin singkat suatu cerita, semakin dalam luka yang tertoreh. Kehilangan memang akan terus terjadi. Tapi kalau boleh aku memilih, aku belum siap kehilangan kamu." Catatan: baca cerita ini di rumah aja, jangan ditempat umum. Demi keselamatan kita bersama. Terima kasih. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
Social Media Syndrome by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 221,857
  • WpVote
    Votes 40,151
  • WpPart
    Parts 17
Cover By Wira Putra Tiga bulan terakhir ini, SMA WIDYADHARMA telah kehilangan tiga siswanya yang diduga bunuh diri. Tiga korbannya yaitu : Korban pertama adalah siswi yang paling cantik dan populer di sekolah, dia diduga melompat dari lantai paling atas sekolah yaitu lantai 4. Korban kedua adalah siswa yang paling pintar, juara umum dan sering mengikuti olimpiade di sekolah. Memutuskan mengakhiri hidupnya di kamar mandi dengan memotong urat nadinya sendiri hingga kehilangan banyak darah. Korban ketiga adalah siswi yang terkenal paling royal dan ramah, dia ditemukan gantung diri di ruang kelasnya sendiri. Kasus yang awalnya diduga bunuh diri itu berubah menjadi kasus pembunuhan. Dimana terdapat beberapa kesamaan dari kasus ketiga korban itu. Persamaan pertama : Dipergelangan korban sebelah kiri terukir huruf DD, yang diduga inisial si pembunuh. Kedua : Ketiga korban sangat aktif di Social Media dan sering membagikan momen mereka. Tak pernah absen satu hari pun untuk membagikan apapun kegiatan mereka. Ketiga : Sebelum kematiannya ketiga korban mengalami masalah yang serupa, yaitu perundungan. Semua masalah itu bermula dari postingan akun social media dengan username (@daredevil)
What Are We? ( AS 7 ) by Salwaliya
Salwaliya
  • WpView
    Reads 1,466,277
  • WpVote
    Votes 318,495
  • WpPart
    Parts 54
Awalnya, Ale yang tengil ini cuma sibuk belajar bagaimana cara menumpuk layer dessert agar rapi bentuknya, eh begitu ketemu manusia jutek nan cuek kayak Dilla, mendadak dia pengen belajar cara menumpuk harapan agar bentuk cintanya rapi. "Dill, sukanya seriusan boleh nggak? Bercanda mulu bosen." "Bacot." "Oke." [ Alega Series 7 ] Start from 2 January 2022
ANJANU by fincalogy
fincalogy
  • WpView
    Reads 180,173
  • WpVote
    Votes 28,671
  • WpPart
    Parts 42
[ DITERBITKAN ] Jengganis Renalingga. Gadis pribumi yang tumbuh tanpa pendidikan yang cukup, berjalan tanpa alas kaki dan menahan lapar adalah keseharian yang ia jalani. Gadis yang pada akhirnya jatuh hati kepada Anjanu, laki-laki yang ia temui di pesisir pantai sedang mencari kemana perginya boneka kelinci milik adiknya. Rindu yang telah menjamur resah. Kisah kasih masalalu yang ingin dirakit, kini hanya menjadi serpihan-serpihan cikal bakal rasa sakit. Anjanu G. Laksanaraja, untuknya segala alunan cinta, judul puisi dan baris-barisnya. Dan tentang tragedi, perenggut jiwa banyak insani. 𓆩♡𓆪 [ warning ] kematian dan bencana alam 2022. originally written by FIXGLOVE on wattpad.
Primum, Non Nocere (First, Do No Harm) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 6,250,531
  • WpVote
    Votes 592,027
  • WpPart
    Parts 41
"Kenapa dokter seringnya berjodoh dengan dokter juga?" "Karena dosisnya sesuai." - unknown, medical quotes.
Impostor (COMPLETED) by titikimaji
titikimaji
  • WpView
    Reads 459,441
  • WpVote
    Votes 56,912
  • WpPart
    Parts 36
Campus Series #1 Trigger warning : anxiety disorder, overthinking, toxic family, feeling useless. Penipu. Itulah ungkapan yang diberikan Nadia Mona Faradiba untuk dirinya sendiri. Menjadi anak pertama di keluarga yang berkuliah, membuat Nadia menjadi gadis perfeksionis dan selalu tidak puas dengan apa yang didapatkan. Gadis itu selalu menganggap pencapaiannya hanyalah sebuah keberuntungan. Di lain sisi, ibunya selalu berekspektasi jika Nadia akan memiliki masa depan yang cerah untuk mengatasi permasalahan dengan keluarga besarnya. Saat Nadia tidak berhasil mencapainya, akankah dia mampu bertahan? #1 campuslife #1 mentalhealth Start : 16/09/20 Finish : 05/01/21