MayChamey's Reading List
2 stories
Sepasang Lengan by Ayuuekasari
Ayuuekasari
  • WpView
    Reads 15,561
  • WpVote
    Votes 379
  • WpPart
    Parts 25
Dua jiwa yang terpisah oleh waktu, bertemu kembali dalam diam yang ganjil. Mereka bukan lagi dua orang yang sama, namun tubuh mereka masih mengingat - lekuk, tatapan, dan cara bernafas yang saling mencari. "Kita adalah tubuh yang menekuk sama untuk mencari bagian yang sempat hilang," begitu pikir seseorang yang menjalani hubungan jarak jauh. Setiap kali bayangan masa lalu menyusup masuk di antara waktu yang membuatnya ingin kembali. Ini bukan kisah tentang kembali bersama, melainkan tentang menemukan diri di antara sisa-sisa cerita yang dulu pernah utuh.
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,356,614
  • WpVote
    Votes 4,392,312
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^