Select All
  • With Your Dreams
    319 107 30

    Laila menemukan semua mimpi Laskar pada sebuah buku harian yang terjatuh saat ia hendak pergi seusai KKN dari Desa Semburwangi. 7 tahun tak lama dari itu, dia bertekad kuat untuk menjadi seorang pengajar, meninggalkan semua kemewahan dan mengapdikan ilmu yang ia dapatkan untuk mewujudkan satu per satu mimpi laki-laki...

  • Ikuti Skenarionya
    361 59 9

    Sebuah alur? Yang sudah disusun rapi oleh Allah,jauh sebelum kita lahir didunia. Lantas mengapa kita selalu mengkwatirkanya? Kita tidak pernah percaya bahwa sesudah kesusahan Allah ganti dengan kebahagiaan. Kita punya rencana,Allah juga punya rencana,dan sebaik-baiknya rencana adalah Rencana Allah. Allah sudah menyiap...

  • Ratu & Sultan [Selesai]✓
    2.8K 589 30

    [Romance-Religi] "Sultan, Ratu cantik nggak kalau pakai jilbab gini?" tanya Ratu antusias. "Cantik. Tapi hijab tidak dipergunakan untuk mempercantik diri, melainkan menutupi kecantikanmu," balas Sultan melarikan diri dari hadapan Ratu. ~~~ Start : 1 September 2020

    Completed  
  • Istiqomah Cinta
    445 134 11

    Blurb Istiqomah Cinta Ayesha Ishmah adalah wanita sholehah yang berusaha menjaga ketaatannya kepada Allaah, seperti namanya yang bermakna pemeliharaan baik. Sama seperti wanita lainnya, Ayesha merasakan kekaguman yang tidak biasanya. Kekaguman yang mungkin telah berubah jadi cinta. Inilah yang membuat hatinya dilema...